Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Cara Buang Minyak Goreng Bekas agar Tidak Merusak Lingkungan, Salah Satunya Dibuat Sabun Organik

Reporter

image-gnews
Pengusaha menyelesaikan pembuatan lilin aromaterapi berbahan minyak jelantah di Denpasar, Bali, Jumat 13 Januari 2023. Lilin yang dijual sebagai hampers dengan harga Rp15 ribu hingga Rp50 ribu perbuah tergantung ukuran itu dibuat dengan memanfaatkan minyak goreng bekas pakai yang dibeli dari warga sebagai pengganti bahan stearin untuk dicampur dengan sejumlah bahan lain dan dibentuk menjadi lilin aromaterapi. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Pengusaha menyelesaikan pembuatan lilin aromaterapi berbahan minyak jelantah di Denpasar, Bali, Jumat 13 Januari 2023. Lilin yang dijual sebagai hampers dengan harga Rp15 ribu hingga Rp50 ribu perbuah tergantung ukuran itu dibuat dengan memanfaatkan minyak goreng bekas pakai yang dibeli dari warga sebagai pengganti bahan stearin untuk dicampur dengan sejumlah bahan lain dan dibentuk menjadi lilin aromaterapi. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMinyak goreng yang dipakai berkali-kali memang berdampak buruk bagi kesehatan, karena minyak yang dipanaskan dengan suhu tinggi akan berubah warna dan kotor. Pastikan untuk tidak menggunakan minyak goreng bekas yang telah digunakan berkali-kali karena bahaya bagi tubuh. Salah satunya dapat memicu kolesterol jahat dan penyakit lainnya. 

Minyak goreng bekas masak tidak bisa dibuang langsung sembarangan, sebab akan menimbulkan dampak buruk bagi lingkungan. Selain dampak buruk ke lingkungan, minyak jelantah yang dibuang ke saluran pembuangan dapat menimbulkan masalah penyumbatan. Untuk itu, mari simak 5 cara membuang minyak goreng bekas dengan benar yang aman dan tepat tanpa merusak lingkungan sekitar:

1. Bekukan Minyak

Cara membuang minyak goreng bekas yang benar, yakni dengan bekukan minyak terlebih dahulu. Pastikan minyak dalam keadaan dingin, bekukan dalam freezer, dan buang ke tempat sampah. Apabila menggunakan bubuk pengeras minyak goreng, maka campurkan bubuk pengeras dalam minyak panas, tunggu hingga dingin, dan minyak bisa langsung dibuang.

2. Jadikan Campuran Pupuk

Gunakan minyak goreng bekas sebagai pupuk dengan cara saring minyak bekas makanan, kemudian tuangkan sedikit ke tanaman atau campurkan dengan bahan pupuk. Pastikan untuk menghindari minyak bekas makanan hewani agar tanaman tidak diserbu serangga.

3. Gabungkan Minyak Bekas dengan Limbah

Membuang minyak bekas bisa dengan menggabungkannya dengan limbah seperti serbuk kayu, kotoran kucing, tisu, kertas pasir dan lainnya. Cara ini dikenal ampuh karena mampu menyerap minyak secara optimal.

4. Jadikan Sabun Organik

Minyak bekas atau minyak jelantah ternyata bisa dijadikan sebagai bahan sabun organik setelah melalui rangkaian proses pemurnian yang panjang. Minyak bekas dibersihkan dan disterilkan, sehingga aman digunakan untuk mencuci lap dan keset dari kotoran membandel.

5. Daur Ulang

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Cara membuang minyak bekas yang sangat direkomendasikan yakni menyerahkan minyak bekas ke pusat daur ulang. Pastikan minyak dalam keadaan dingin, kemudian saring agar kotoran makanannya ikut menghilang, simpan di tempat tertutup, dan serahkan ke pusat daur ulang. Minyak jelantah atau minyak bekas yang di daur ulang akan menghasilkan biodiesel, yakni pengganti bahan bakar dan gas buangan yang sangat ramah lingkungan. 

NUR QOMARIYAH

Pilihan Editor:  Apa Saja yang Terkandung dalam Minyak Goreng?

Iklan

Berita Selanjutnya




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mahasiswa Unpad Bikin Cup dari Limbah Kulit Biji Kopi, Bisa Dimakan

1 hari lalu

Ilustrasi kopi Kintamani. (Sumber: Unsplash)
Mahasiswa Unpad Bikin Cup dari Limbah Kulit Biji Kopi, Bisa Dimakan

Inovasi mahasiswa Unpad berangkat dari keresahan akan limbah kulit biji kopi yang kerap terbuang begitu saja.


Pemimpin Kepulauan Solomon Kecam Jepang: Jika Air Fukushima Aman, Buang Saja di Jepang!

3 hari lalu

Manasseh Sogavare, Perdana Menteri Kepulauan Solomon. Sumber: Reuters
Pemimpin Kepulauan Solomon Kecam Jepang: Jika Air Fukushima Aman, Buang Saja di Jepang!

Perdana Menteri Kepulauan Solomon mengecam tindakan Jepang yang membuang air radioaktif Fukushima ke Samudera Pasifik


16 Produsen Minyak Goreng Gugat Mendag Zulkifli Hasan ke PTUN, ada Wilmar, Musim Mas, dan Permata Hijau

4 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan meresmikan Toko Jama'ah NU-Mandiri atau Numan di Sleman Yogyakarta Minggu (17/9). Dok.istimewa
16 Produsen Minyak Goreng Gugat Mendag Zulkifli Hasan ke PTUN, ada Wilmar, Musim Mas, dan Permata Hijau

16 produsen minyak goreng mendaftarkan gugatan terhadap Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).


Aprindo Siap Gugat Pemerintah ke PTUN Soal Utang Minyak Goreng, Kemendag: Ya kan Haknya..

5 hari lalu

Petugas membagikan minyak goreng 2 liter sesuai nomor antrean yang dibeli secara terbatas di pasar swalayan Borma di Bandung, Jawa Barat, 18 Februari 2022. Harga minyak goreng bisa melambung sampai 100 persen karena sangat langka di pasaran. TEMPO/Prima Mulia
Aprindo Siap Gugat Pemerintah ke PTUN Soal Utang Minyak Goreng, Kemendag: Ya kan Haknya..

Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Kemendag Isy Karim merespons gugatan Aprindo ke PTUN karena utang rafaaksi minyak goreng belum dibayar.


Utang Rafaksi Minyak Goreng Rp 344 Miliar Tak Kunjung Dibayar, Aprindo Siap Gugat Kemendag ke PTUN

5 hari lalu

Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) Roy Nicholas Mandey saat ditemui di kantor Kementerian Perdagangan, Jakarta Pusat pada Kamis, 4 Mei 2023. Aprindo menemui jajaran kementerian untuk menagih utang subsidi minyak goreng Rp 344 miliar.
Utang Rafaksi Minyak Goreng Rp 344 Miliar Tak Kunjung Dibayar, Aprindo Siap Gugat Kemendag ke PTUN

Aprindo telah memberikan waktu selama satu bulan kepada Kemendag untuk menyelesaikan utang rafaksi minyak goreng.


Ma'ruf Amin Minta Pembangunan Pembangkit Panas Bumi tetap Utamakan Pelestarian Lingkungan

6 hari lalu

Wakil Presiden Indonesia Ma'ruf Amin saat membuka kegiatan Minangkabau Halal Festival di Auditorium Universitas Negeri Padang (UNP) pada Jumat 8 September 2023. Fachri Hamzah/tempo.
Ma'ruf Amin Minta Pembangunan Pembangkit Panas Bumi tetap Utamakan Pelestarian Lingkungan

Wakil Presiden Ma'ruf Amin meminta seluruh pembangunan pembangkit listrik tenaga panas bumi tetap mengutamakan pelestarian lingkungan hidup.


Kali Bekasi Tercemar Limbah Industri, Pemkot Bakal Andalkan Kalimalang untuk Air PAM

8 hari lalu

Warga menunggu bantuan air bersih dari PDAM di Perumahan Pondok Ungu Permai, Bekasi Utara. Foto: istimewa
Kali Bekasi Tercemar Limbah Industri, Pemkot Bakal Andalkan Kalimalang untuk Air PAM

Pemerintah Kota Bekasi mengucurkan dana Rp45 miliar untuk mengatasi air olahan Perumda Tirta Patriot yang kerap terganggu karena pencemaran


Mengenal Apa Itu AMDAL, Tujuan, dan Manfaatnya

9 hari lalu

AMDAL adalah sebuah kajian tentang dampak lingkungan yang muncul karena aktivitas bisnis. Berikut ini tujuan AMDAL dan manfaatnya. Foto: Canva
Mengenal Apa Itu AMDAL, Tujuan, dan Manfaatnya

AMDAL adalah sebuah kajian tentang dampak lingkungan yang muncul karena aktivitas bisnis. Berikut ini tujuan AMDAL dan manfaatnya.


5 Manfaat Eco Enzyme

10 hari lalu

Petugas PPSU Kelurahan Grogol Selatan mengolah sampah organik menjadi pupuk kompos di TPST 3R Pelita Grogol Selatan, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Kamis, 4 November 2021. Selain itu, petugas juga melakukan budidaya maggot di TPST 3R Pelita Grogol Selatan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
5 Manfaat Eco Enzyme

Salah satu manfaat utama eco enzyme adalah sebagai pembersih alami. Ini dapat digunakan untuk membersihkan lingkungan rumah, kamar mandi, dapur, dan bahkan lantai.


Ini Cara Cegah Karhutla Yayasan Penyelamatan Orangutan Borneo

11 hari lalu

Orangutan terdampak asap kebakaran lahan dan hutan di Kabupaten Pulang Pisau dekat Palangka Raya, provinsi Kalimantan Tengah, 15 September 2019. Asap kebakaran tersebut telah memasuki wilayah Malaysia dan Singapura. REUTERS/Willy Kurniawan
Ini Cara Cegah Karhutla Yayasan Penyelamatan Orangutan Borneo

Yayasan BOS melakukan pembasahan lahan di wilayah kerjanya di Kalimantan untuk mencegah kebakaran lahan dan hutan atau karhutla berulang.