Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Poin Penting yang Harus Dipahami Pencari Kerja

Reporter

image-gnews
Ilustrasi Mencari Lowongan Kerja. Tempo/Tony Hartawan
Ilustrasi Mencari Lowongan Kerja. Tempo/Tony Hartawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pendiri sekaligus penasihat JAC Recruitment Indonesia, Mariko Asmara Yoshihara, mengatakan salah satu kunci yang harus dimiliki anak muda yang baru mulai bekerja, termasuk lulusan baru calon pencari kerja, yakni kemampuan yang spesifik.

“Saya sarankan satu hal, fokus ke pekerjaan utama. Kamu harus spesifik (menguasai satu keterampilan). Misalnya, belajar Bahasa Mandarin karena ingin berbisnis dengan pengusaha Cina. Kalau mau pangsa pasar India, belajar (bahasa) India,” jelas Mariko.

Menurut pendiri Ango Ventures itu, selama ini banyak sumber daya manusia Indonesia yang terlalu general, tidak terfokus pada satu keterampilan, sehingga kurang spesifik menjadi seorang spesialis. Selain itu, budaya loncat dari satu perusahaan atau bidang juga masih kerap ditemui di kalangan profesional. Mariko menyarankan karyawan percaya terlebih dulu pada perusahaan dan sebelum bekerja di sana sebaiknya belajar tentang perusahaan itu.

"Kalau sudah, coba komitmen selama lima tahun. Itu membuat Anda punya pengalaman yang berbeda (dibanding sering jadi kutu loncat),” ujarnya.

Kunci sukses untuk 2030
Saran itu juga menjadi kunci agar Indonesia sukses memanfaatkan bonus demografi pada 2030, yang dikatakan jumlah penduduk usia produktif akan lebih banyak dibanding yang nonproduktif.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Di Indonesia sekarang banyak generasi di bawah usia 30 tahun dan pintar-pintar serta tersebar di mana-mana. Generasi muda ini harus bisa dialokasikan ke sektor-sektor yang diinginkan (strategis),” ujar Mariko.

Selain itu, ia juga menekankan pendidikan lanjutan sebagai salah satu kunci sukses bonus demografi. Dia mencatat dari sekitar 270 juta penduduk Indonesia, hanya 6 persen yang mengenyam pendidikan tinggi dari universitas, politeknik, dan sederajat.

Pilihan Editor: Keseimbangan Hidup dan Pekerjaan Jadi Prioritas Utama Pencari Kerja

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kalimat yang Pantang Diucapkan pada Bos meski Berteman

4 hari lalu

Ilustrasi bos sedang berkomunikasi dengan anggota timnya di tempat kerja. Foto: Unsplash.com/Amy Hirschi
Kalimat yang Pantang Diucapkan pada Bos meski Berteman

Agar tak ada masalah dalam pekerjaan, cobalah hindari mengucapkan kalimat-kalimat berikut meski bos adalah teman sendiri.


Di Washington DC, Sri Mulyani Beberkan soal Bonus Demografi Muda hingga Reformasi Kesehatan

12 hari lalu

Menteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati memberikan pemaparan pada sebuah panel bertajuk
Di Washington DC, Sri Mulyani Beberkan soal Bonus Demografi Muda hingga Reformasi Kesehatan

Sri Mulyani menekankan pentingnya peningkatan kualitas SDM, baik pada bidang pendidikan maupun kesehatan sebagai fondasi pertumbuhan ekonomi nasional.


5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

16 hari lalu

Ilustrasi wanita karier. Shutterstock.com
5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

Kebanyakan perusahaan memerlukan kombinasi hardskill dan softskill yang baik untuk berkarier di dunia kerja. Ini tips cari kerja lewat LinkedIn.


Tips Persiapkan Diri Bekerja di Perusahaan Terbaik

17 hari lalu

Ilustrasi wawancara kerja. shutterstock.com
Tips Persiapkan Diri Bekerja di Perusahaan Terbaik

Berikut saran buat yang sedang mempersiapkan diri untuk membangun karir di perusahaan terbaik, baik domestik maupun internasional.


6 Tips Ikut Walk-in Interview Pekerjaan agar Tak Sia-Sia Datang

41 hari lalu

Ilustrasi wanita sedang wawancara kerja. shutterstock.com
6 Tips Ikut Walk-in Interview Pekerjaan agar Tak Sia-Sia Datang

Para pencari kerja perlu mempersiapkan diri sebelum menghadapi walk-in interview.


Ada 120 Juta Lebih Pengguna, Ini Cara Platform Glints Mengamankan Data Supaya Tidak Diretas

59 hari lalu

Ilustrasi Hacker atau Peretas. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Ada 120 Juta Lebih Pengguna, Ini Cara Platform Glints Mengamankan Data Supaya Tidak Diretas

Glints berpusat di Taiwan dengan visi menjadi platform talenta terdepan di Asia Tenggara.


Jokowi Sebut Indonesia Berpotensi Jadi Negara Maju dalam 3 Periode Kepemimpinan Nasional

2 Maret 2024

Presiden Joko Widodo usai memberikan kuliah umum wawasan kebangsaan dan membuka rapat kerja nasional (rakernas) lembaga pendidikan Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) di Universitas PGRI Adi Buana Surabaya, Jawa Timur, Kamis, 6 September 2018. Foto: Biro Pers Setpres
Jokowi Sebut Indonesia Berpotensi Jadi Negara Maju dalam 3 Periode Kepemimpinan Nasional

Bila tak dimanfaatkan dengan baik, Jokowi menilai Indonesia bisa masuk jebakan pendapatan kelas menengah.


Awal Tahun Momennya Pencari Kerja

12 Februari 2024

Poster Acara Mega Career Expo Jakarta
Awal Tahun Momennya Pencari Kerja

Awal tahun adalah momen yang paling bagus untuk para pencari kerja


Dosen Unair Bicara Fakta Pelamar Lebih Tua Lebih Sulit Dapat Pekerjaan

8 Februari 2024

Pencari kerja mencari informasi lowongan dalam Indonesia Career Expo di Smesco Exhibition Hall, Jakarta, Rabu, 10 Januari 2024. Pameran bursa kerja 2024 ini digelar pada 10 hingga 11 Januari 2024 dengan tiket masuk gratis untuk para pencari kerja. Sejumlah perusahaan baik dalam maupun luar negeri turut meramaikan pameran ini. TEMPO/Tony Hartawan
Dosen Unair Bicara Fakta Pelamar Lebih Tua Lebih Sulit Dapat Pekerjaan

Dosen Unair ini mengungkapnya sebagai fakta di lapangan meski banyak perusahaan menghargai inklusivitas alias tidak diskriminatif.


Alasan Kolombia Destinasi Digital Nomad Termurah

6 Februari 2024

La Candelaria, Bogot, Colombia. Unsplash.com/Michael Barn
Alasan Kolombia Destinasi Digital Nomad Termurah

Dengan visa digital nomad di Kolombia bisa tinggal hingga dua tahun