Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jangan Buang Kulit Udang, Olah Saja Menjadi 5 Makanan Lezat Berikut ini

image-gnews
Sepiring pempek Nyonya Kamto di Festival Jajanan Bango, Jakarta, 15 April lalu. Tempo/Francisca Christy Rosana
Sepiring pempek Nyonya Kamto di Festival Jajanan Bango, Jakarta, 15 April lalu. Tempo/Francisca Christy Rosana
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pecinta seafood mungkin sudah terbiasa untuk menikmati olahan udang dalam berbagai versi. Namun, bagaimana jika yang diolah adalah bagian kulitnya? Berikut sederet olahan kulit udang sebagai referensi kulineran:

1. Pempek

Makanan khas Palembang ini dapat dibuat dengan berbahankan limbah kulit udang. Kulit udang direbus kemudian diblender hingga halus. Adonannya dari tepung terigu yang dimasuki air didih, setelahnya kulit udang yang halus ikut dimasukkan, dan terakhir adalah tepung sagu. Adonan diaduk hingga kalis dan dapat dibuat menjadi pempek.

2. Kuah Tomyum

Pada dasarnya tomyum adalah makanan berkuah gurih yang berasal dari bahan kaldu. Dilansir dari hotthaikitchen.com, kaldu ini terbuat dari kulit udang dan dicampur dengan isian lainnya. Hasilnya, kuah tomyum terasa lebih bervariasi.

3. Gorengan Kulit Udang Crispy

Selain dagingnya, kulit udang juga bisa dibuat gorengan crispy untuk camilan. Proses membuatnya mudah, seperti melapisi udang dengan adonan pada umumnya. Yang terpenting kulit sudah dalam kondisi bersih dan digarami. Untuk adonannya bisa menggunakan telur, tepung bumbu crispy, dan tepung beras. Kulit udang dimasukkan ke dalam adonan dan digoreng hingga kering.

4. Pengganti MSG 

Monosodium Glutamate (MSG) atau dalam sehari-hari dikenal sebagai micin penggunaannya dalam kurun waktu lama menyebabkan efek tertentu. Sehingga diperlukan bahan tambahan lain untuk pengganti MSG, adalah kaldu dari kepala dan kulit udang. Terdapat citarasa gurih, aman, dan ada antioksidan di dalamnya. Kaldu sering ditambahkan dalam olahan sup, sayuran, dan daging-dagingan.

5. Petis

Umumnya saat makan gorengan, dicocol menggunakan petis akan menambah citarasa yang maknyus di lidah. Dilansir dari skripsi berjudul Studi Pembuatan Petis dari Kulit dan Kepala Udang Windu, karya Nurasia dari Universitas Hasanuddin, oalahan berbentuk pasta ini dibuat dengan menyangrai kulit udang lalu direbus, antara air rebusan dan kulit dipisahkan. Kulit udang dihaluskan menggunakan blender dan direbus kembali. Selama merebus ditambahkan gula merah, garam, gula pasir, dan terasi adonan diaduk hingga kental, untuk zat pengentalnya dapat diberikan maizena hingga menjadi petis kulit udang.

Pilihan Editor: Dosen Unpad Ciptakan Plastik Kemasan Ramah Lingkungan dari Limbah Cangkang Udang

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar 10 Camilan Terenak Versi Taste Atlas, Ada Pempek dan Batagor dari Indonesia

45 hari lalu

 Semangkok pempek kapal selam di sentra pempek, Jalan Mujahiddin, Pasar 26 Ilir, Palembang, Sumatera Selatan. Tempo/Francisca Christy Rosana
Daftar 10 Camilan Terenak Versi Taste Atlas, Ada Pempek dan Batagor dari Indonesia

Taste Atlas merilis daftar 10 jajanan kaki lima paling enak di dunia. Pada kali ini, pempek dan batagor berhasil menempati peringkat 5 besar camilan.


Makan Siang Gratis: Uji Coba Airlangga, Dana BOS, sampai Peringatan WHO dan Reaksi Gibran

57 hari lalu

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto melihat menu makanan milik siswa saat simulasi program makan siang gratis di SMP Negeri 2 Curug, Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis 29 Februari 2024. Menko Perekonomian Airlangga Hartarto meyediakan 162 porsi dengan empat macam menu makanan sehat senilai Rp15 ribu per porsi pada simulasi program makan siang gratis. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin/Spt.
Makan Siang Gratis: Uji Coba Airlangga, Dana BOS, sampai Peringatan WHO dan Reaksi Gibran

Program makan siang gratis pasangan capres-cawapres Prabowo-Gibran itu, tiba-tiba jadi bahasan dalam sidang kabinet pemerintahan Presiden Jokowi.


Apakah Ibu Hamil Boleh Makan Mi Instan? Ini Penjelasannya

11 Februari 2024

Mi instan umumnya tinggi kandungan MSG dan sodium. Lantas, apakah ibu hamil boleh makan mi instan? Ini penjelasan lengkapnya. Foto: Canva
Apakah Ibu Hamil Boleh Makan Mi Instan? Ini Penjelasannya

Mi instan umumnya tinggi kandungan MSG dan sodium. Lantas, apakah ibu hamil boleh makan mi instan? Ini penjelasan lengkapnya.


Tips Membuat Mi Instan Menjadi Lebih Sehat

29 Desember 2023

Ilustrasi mi instan kuah. Shutterstock
Tips Membuat Mi Instan Menjadi Lebih Sehat

Berikut adalah beberapa tips yang dapat dilakukan agar mi instan menjadi lebih sehat.


Pempek Hidangan Terbaik dari Indonesia Versi TasteAtlas

14 Desember 2023

 Semangkok pempek kapal selam di sentra pempek, Jalan Mujahiddin, Pasar 26 Ilir, Palembang, Sumatera Selatan. Tempo/Francisca Christy Rosana
Pempek Hidangan Terbaik dari Indonesia Versi TasteAtlas

Ada tiga makanan dari Indonesia yang masuk dalam daftar 100 hidangan terenak TasteAtlas, salah satunya pempek


Indonesia Peringkat Ke-6 Negara dengan Masakan Terbaik 2023 Versi TasteAtlas

13 Desember 2023

Ilustrasi ayam goreng. AP/Matthew Mead
Indonesia Peringkat Ke-6 Negara dengan Masakan Terbaik 2023 Versi TasteAtlas

Menurut peringkat tahunan negara dengan masakan terbaik di dunia TasteAtlas, Indonesia menduduki peringkat ke-6


Resep Lontong Balap Khas Surabaya

12 Desember 2023

Lontong Balap. Shutterstock
Resep Lontong Balap Khas Surabaya

Lontong balap salah satu ciri hidangannya menyajikan lento


Mengenal Ikan Belida Si Punggung Pisau yang Nyaris Punah

10 Desember 2023

Ikan Belida dalam akuarium di restoran River Side kawasan Benteng Kuto Besak, Palembang, Selasa, 22 Januari 2019 (TEMPO/ Bram Setiawan)
Mengenal Ikan Belida Si Punggung Pisau yang Nyaris Punah

Pemerintah sedang berupaya meningkatkan populasi ikan belida yang dikenal lezat ini


Kurangi MSG dan Pakai 10 Alternatif Ini sebagai Bumbu Masakan

4 Desember 2023

Ilustrasi sup ayam dengan jagung, jamur, dan wortel. Foto: Freepik/Jcomp
Kurangi MSG dan Pakai 10 Alternatif Ini sebagai Bumbu Masakan

10 bahan alternatif berikut dapat menjadi opsi pilihan untuk menggantikan MSG.


Memasak Lontong Kupang, Ini Resepnya

1 Desember 2023

Lontong kupang
Memasak Lontong Kupang, Ini Resepnya

Lontong kupang salah satu kuliner khas Jawa Timur yang biasanya ditemukan di sekitar Pasuruan, Sidoarjo, dan Surabaya