Sepuluh Keahlian yang Paling Dibutuhkan Dunia Kerja pada 2025

Kamis, 29 Juli 2021 12:04 WIB

Ilustrasi peningkatan kualitas tenaga kerja dari lulusan SMK dan Pendidikan Vokasi. Foto: freepik

TEMPO.CO, Jakarta - Dunia kerja setiap saat akan mengalami perubahan. Begitu pula kebutuhan akan tenaga kerja akan disesuaikan dengan perkembangan zaman dan tuntutan pasar.

Dalam laporan future of jobs 2020 yang dikeluarkan World Economic Forum (WEF), dalam lima tahun ke depan pembagian kerja antara manusia dan mesin akan mengganggu 85 juta pekerjaan secara global di bisnis menengah dan besar di 15 industri dan 26 ekonomi.

Tenaga kerja entri data, akuntansi, dan dukungan administratif lainnya semakin menurun permintaannya seiring dengan meningkatnya digitalisasi di tempat kerja. Pandemi virus corona semakin mempercepat otomatisasi itu.

Advertising
Advertising

“COVID-19 telah mempercepat datangnya pekerjaan masa depan,” kata Saadia Zahidi, Direktur Utama World Economic Forum, dalam laporannya yang dipublikasikan di laman resmi WEF pada 20 Oktober 2020.

Agar bisa bersaing di masa itu tidak cukup hanya mengandalkan hard skill yang baik namun perlu dilengkapi pula dengan soft skill. Berikut 10 keahlian yang dibutuhkan lima tahun mendatang menurut WEF seperti dirangkum laman Binus University:

  1. Dapat berpikir analitis dan Inovatif
  2. Belajar Aktif dan Belajar Strategis
  3. Cakap terhadap penyelesaian masalah
  4. Mampu berpikir krisis dan analisis
  5. Kreatif, asli dan inisiatif
  6. Dapat memimpin dan kemampuan sosial
  7. Beradaptasi dengan teknologi, monitoring juga control
  8. Desain teknologi dan programing
  9. Tangguh dan fleksibel.
  10. Penalaran, penyelesain masalah, dan ide

Berdasarkan laporan WEF tersebut, setidaknya 50 persen pegawai perlu menambah dan memperbaiki keterampilan mereka agar bertahan di dunia kerja.

TIKA AYU

Baca juga:

Toxic Work Culture: Ciri-ciri Iklim Perusahaan Tak Lagi Sehat

Berita terkait

Impor Turun, Mendag Zulkifli Hasan: Produksi Menurun

2 jam lalu

Impor Turun, Mendag Zulkifli Hasan: Produksi Menurun

Menteri Perdagangan Indonesia, Zulkifli Hasan mengatakan ada penurunan impor non-migas pada April 2024.

Baca Selengkapnya

Pastikan Pekerja Terlindungi BPJS Ketenagakerjaan, Pj Gubernur Aceh Terbitkan Qanun

20 jam lalu

Pastikan Pekerja Terlindungi BPJS Ketenagakerjaan, Pj Gubernur Aceh Terbitkan Qanun

Pj Gubernur Aceh, Bustami Hamzah, mendukung penyelenggaraan jaminan sosial ketenagakerjaan bagi seluruh pekerja di wilayah Pemerintah Aceh, dengan menerbitkan Qanun Aceh Nomor 1 Tahun 2024 tentang Ketenagakerjaan.

Baca Selengkapnya

Tips Bangkit Setelah Kena PHK

1 hari lalu

Tips Bangkit Setelah Kena PHK

Beberapa langkah bisa dilakukan jika ingin bangkit dari PHK

Baca Selengkapnya

Pemerintahan Jokowi Targetkan Indonesia Masuk OECD dalam Tiga Tahun

1 hari lalu

Pemerintahan Jokowi Targetkan Indonesia Masuk OECD dalam Tiga Tahun

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, yang bertugas sebagai Ketua Pelaksana Percepatan Keanggotaan OECD, tengah merancang memorandum.

Baca Selengkapnya

FSPMI: Pesangon Karyawan Sepatu Bata sudah Dibayarkan

1 hari lalu

FSPMI: Pesangon Karyawan Sepatu Bata sudah Dibayarkan

Ketua Pimpinan Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Cabang Purwakarta mengatakan para karyawan PT Sepatu Bata sudah mendapat pesangon.

Baca Selengkapnya

BRIN Kembangkan Sensor Pendeteksi Kecemasan dan Stres Pegawai

1 hari lalu

BRIN Kembangkan Sensor Pendeteksi Kecemasan dan Stres Pegawai

Riset ini berpeluang untuk membuat pemetaan sensor yang bisa mendeteksi kecemasan dan tingkat stres pada pegawai.

Baca Selengkapnya

Ini Perkiraan Gaji TKI di Jepang dan Rincian Upah Minimumnya

2 hari lalu

Ini Perkiraan Gaji TKI di Jepang dan Rincian Upah Minimumnya

Berikut ini perkiraan gaji TKI di Jepang berdasarkan UMR masing-masing prefektur serta untuk pemagang. Ketahui informasinya sebelum mendaftar.

Baca Selengkapnya

Wawancara Eksklusif Duta Besar Ina Lepel: Begini Cara Jerman Atasi Kekurangan Tenaga Kerja Terampil

2 hari lalu

Wawancara Eksklusif Duta Besar Ina Lepel: Begini Cara Jerman Atasi Kekurangan Tenaga Kerja Terampil

Dubes Jerman untuk Indonesia menjelaskan tentang UU terbaru yang diterapkan untuk mengatasi kekurangan tenaga kerja terampil di Jerman.

Baca Selengkapnya

Jenis-jenis Pesangon Karyawan Pensiun atau PHK, Ini Ketentuan dan Penghitungannya

2 hari lalu

Jenis-jenis Pesangon Karyawan Pensiun atau PHK, Ini Ketentuan dan Penghitungannya

Apa ketentuan dan bagaimana penghitungan pesangon karyawan pensiun maupun PHK? Berikut jenis-jenis pesangon.

Baca Selengkapnya

Kerja dan Tinggal di Jerman Semakin Mudah dengan Peraturan Baru, Simak Ketentuannya

2 hari lalu

Kerja dan Tinggal di Jerman Semakin Mudah dengan Peraturan Baru, Simak Ketentuannya

Berikut peraturan baru untuk mempermudah proses mencari kerja di Jerman bagi warga negara di luar Uni Eropa.

Baca Selengkapnya