Gejala yang Dialami Tubuh Saat Muncul Reaksi Alergi Udang

Reporter

Tempo.co

Editor

Bram Setiawan

Sabtu, 26 Februari 2022 15:29 WIB

Ilustrasi kulit gatal (Pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Udang termasuk makanan yang bersumber dari sari laut yang agaknya diminati. Udang pun sumber protein yang rendah kalori. Namun, tak semua orang bisa mengonsumsi udang, karena reaksi alergi. Mengutip Healthline, seseorang yang alergi udang ada kecenderungan juga memiliki reaksi yang sama terhadap makanan sari laut lainnya.

Reaksi alergi udang yang paling parah bisa menyebabkan anafilaksis. Contohnya, antara lain pembengkakan tenggorokan, penyempitan saluran napas, denyut nadi cepat, pusing. Jika sudah mengalami anafilaksis perlu penanganan darurat medis.

Mengutip Mayo Clinic, alergi udang terjadi karena sistem kekebalan tubuh yang keliru menentukan protein. Itu sebabnya, tubuh menimbulkan antibodi terhadap protein udang.

Saat mengonsumsi udang, tubuh mengeluarkan histamin yang memunculkan reaksi alergi. Seseorang yang alergi udang kemungkinan besar di antara anggota keluarganya juga ada yang memiliki riwayat yang sama.

Biasanya alergi udang atau makanan laut tidak bisa sepenuhnya hilang. Reaksi akan muncul jika kembali mengonsumsi udang walaupun hanya sedikit. Itu sebabnya, seseorang yang memiliki reaksi alergi udang, tak akan menyantap sari laut itu sama sekali.

Advertising
Advertising

Adapun gejala alergi udang antara lain:

  • Gatal (dermatitis atopik)
  • Pembengkakan di bibir, wajah, lidah, tenggorokan, atau bagian tubuh lainnya
  • Mengi, hidung tersumbat, kesulitan bernapas
  • Sakit perut, diare, mual, muntah
  • Pusing, sakit kepala ringan, pingsan

VIOLA NADA HAFILDA

Baca: Alergi Makanan Laut Memicu Reaksi Anafilaksis, Kenali Gejalanya

Berita terkait

Gejala Penyakit Jantung yang Terlihat dari Jari Tangan

2 hari lalu

Gejala Penyakit Jantung yang Terlihat dari Jari Tangan

Gejala penyakit bisa saja muncul di bagian tubuh yang mungkin tak diperkirakan sebelumnya sehingga sering diabaikan. Contohnya jari tangan bengkak.

Baca Selengkapnya

Riset Ungkap 10 Penyebab Bersin Paling Umum, dari Dupa sampai Bunga

9 hari lalu

Riset Ungkap 10 Penyebab Bersin Paling Umum, dari Dupa sampai Bunga

Berikut 10 penyebab bersin terbanyak hasil riset pada 2.000 orang, bukan hanya karena alergi atau sedang flu.

Baca Selengkapnya

6 Alasan Bayi Tidak Boleh Menggunakan Produk Mengandung Parfum

13 hari lalu

6 Alasan Bayi Tidak Boleh Menggunakan Produk Mengandung Parfum

Paparan parfum pada kulit bayi bisa menyebabkan iritasi bahkan infeksi pernapasan.

Baca Selengkapnya

Pengaruh Ras dan Keturunan pada Alergi Anak

19 hari lalu

Pengaruh Ras dan Keturunan pada Alergi Anak

Ada beberapa faktor yang ikut mempengaruhi terjadinya alergi pada anak selain alergen, termasuk ras dan keturunan.

Baca Selengkapnya

Gejala Rinitis Alergi pada Anak yang Perlu Dikenali Orang Tua

19 hari lalu

Gejala Rinitis Alergi pada Anak yang Perlu Dikenali Orang Tua

Kenali empat gejala khas rinitis alergi yang terlihat pada anak, yakni bersin berulang, hidung gatal, hidung meler, dan hidung tersumbat.

Baca Selengkapnya

Saran Dermatolog buat Penderita Rosacea agar Tak Semakin Parah

22 hari lalu

Saran Dermatolog buat Penderita Rosacea agar Tak Semakin Parah

Empat jenis produk perawatan kulit dibutuhkan penderita rosacea demi mengurangi keluhan gatal-gatal. Simak saran dermatolog.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Mencuci Handuk Mandi yang Benar

22 hari lalu

Begini Cara Mencuci Handuk Mandi yang Benar

Berikut cara yang benar untuk mencuci handuk mandi agar tetap bersih, segar, dan bebas dari kuman dilansir dari Saatna.

Baca Selengkapnya

Fakta tentang Alergi Kacang, Bisakah Diobati?

35 hari lalu

Fakta tentang Alergi Kacang, Bisakah Diobati?

Dokter anak serta pakar alergi dan imunologi di California mengungkapkan beberapa fakta menarik tentang alergi kacang. Simak faktanya.

Baca Selengkapnya

Waktunya Mudik Lebaran, Dokter Jantung Ingatkan Kaki Bengkak saat Perjalanan Jauh

39 hari lalu

Waktunya Mudik Lebaran, Dokter Jantung Ingatkan Kaki Bengkak saat Perjalanan Jauh

Kaki bengkak dapat terjadi pada orang dalam perjalanan jauh karena sirkulasi darah terganggu akibat duduk terlalu lama, termasuk yang mudik Lebaran.

Baca Selengkapnya

Ted Danson Ungkap Kisahnya Berjuang Melawan Psoriasis

54 hari lalu

Ted Danson Ungkap Kisahnya Berjuang Melawan Psoriasis

Ted Danson mengaku pernah berjuang melawan psoriasis plak, masalah kulit kronis yang bisa menurunkan kepercayaan diri seseorang.

Baca Selengkapnya