Rendah Purin, 3 Ikan Ini Baik Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Kamis, 23 Februari 2023 06:38 WIB

Ilustrasi asam urat. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Asam urat adalah salah satu penyakit yang banyak terjadi di masyarakat. Penyakit ini adalah radang sendi yang disebabkan penumpukan kristal asam urat. Asam urat dapat terjadi pada berbagai sendi tubuh mulai dari jari kaki, pergelangan kaki, lutut hingga jempol kaki.

Mengutip dari laman Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, gejala dari asam urat adalah nyeri yang tak tertahankan, pembengkakan, serta adanya rasa panas di area persendian. Umumnya, penyakit asam urat dapat lebih mudah menyerang pria, khususnya mereka yang berusia di atas 30 tahun.

Untuk mencegah maupun mengatasi asam urat, Anda harus banyak konsumsi makanan yang rendah purin. Berikut beberapa jenis ikan dengan kandungan purin rendah:

1. Ikan Kakap Merah

Dilansir dari journal.ipb.ac.id, ikan kakap merah merupakan salah satu ikan ekonomis penting. Ikan kakap merah segar memiliki kadar air 79,31 persen, abu 1,92 persen, protein 16,30 persen, lemak 0,05 persen, dan karbohidrat 0,23 persen. Ikan kakap merah baik untuk penderita asam urat karena rendah purin. Manfaat lain dari ikan kakap merah adalah mengandung asam lemak Omega-3, antioksidan, dan vitamin.

Advertising
Advertising

2. Ikan Lele

Mengutip Jurnal Pangan dan Gizi, ikan lele merupakan salah satu komoditas perikanan yang cukup populer di masyarakat. Komposisi gizi ikan lele meliputi kandungan protein (17,7 persen), lemak (4,8 persen), mineral (1,2 persen), dan air (76 persen). Kelebihan ikan lele dibandingkan ikan lain adalah kandungan purin yang rendah sehingga aman untuk dikonsumsi penderita asam urat. Meskipun demikian konsumsi ikan lele tidak boleh berlebihan.

3. Ikan Nila

Dilansir dari repository.unibos.ac.id, ikan nila mengandung protein 16-24 persen, kandungan lemak berkisar antara 0,2-2,2 persen, dan mempunyai kandungan karbohidrat, mineral serta vitamin. Ikan nila baik dikonsumsi untuk penderita asam urat sebab ikan ini memiliki kandungan purin dan lemak rendah.

MELINDA KUSUMA NINGRUM

Pilihan Editor: 10 Pantangan Asam Urat, Hindari Makanan dan Minuman ini

Berita terkait

6 Cara Menangani Asam Urat dengan Sederhana, Salah Satunya Minum Air Lemon

1 hari lalu

6 Cara Menangani Asam Urat dengan Sederhana, Salah Satunya Minum Air Lemon

Asam urat dapat ditangani secara sederhana dengan pengobatan rumahan. Berikut 7 cara yang disarankan.

Baca Selengkapnya

Diet Mediterania Baik untuk Penderita Asam Urat, Apa yang Boleh Disantap?

2 hari lalu

Diet Mediterania Baik untuk Penderita Asam Urat, Apa yang Boleh Disantap?

Penderita asam urat perlu menjaga jenis dan pola makan agar tetap sehat. Diet Mediterania disebut baik untuk penderita kadar asam urat.

Baca Selengkapnya

Selain Ikan Tongkol, Ini Daftar Makanan yang Perlu Dihindari Penderita Asam Urat

2 hari lalu

Selain Ikan Tongkol, Ini Daftar Makanan yang Perlu Dihindari Penderita Asam Urat

Tak hanya ikan tongkol, berikut daftar makanan lain yang perlu dihindari bagi penderita asam urat.

Baca Selengkapnya

Alasan Penderita Asam Urat Wajib Hindari Ikan Tongkol

2 hari lalu

Alasan Penderita Asam Urat Wajib Hindari Ikan Tongkol

Bagi penderita asam urat harus menghindari makanan laut, seperti ikan tongkol. Lantas, mengapa demikian?

Baca Selengkapnya

5 Hal yang Perlu Dipersiapkan untuk Pelihara Ikan di Akuarium Air Asin

2 hari lalu

5 Hal yang Perlu Dipersiapkan untuk Pelihara Ikan di Akuarium Air Asin

Akuarium air asin memerlukan salinitas, derajat keasaman, hingga perawatan tertentu agar zat kimia seperti amonia, nitrit, dan nitrat tidak masuk ke dalam airnya.

Baca Selengkapnya

Cara Mengendalikan Nyeri pada Pasien Kanker Menurut Dokter

2 hari lalu

Cara Mengendalikan Nyeri pada Pasien Kanker Menurut Dokter

Dokter menjelaskan cara mengendalikan nyeri pada pasien kanker. Berikut yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

5 Mitos dan Fakta soal Asam Urat

3 hari lalu

5 Mitos dan Fakta soal Asam Urat

Dengan beberapa faktor tersebut masih kerap dijumpai simpang siur mengenai mitos seputar asam urat di masyarakat.

Baca Selengkapnya

Serba-serbi Kesehatan Lutut: Lutut Sering Mati Rasa? Ketahui Penyebabnya

3 hari lalu

Serba-serbi Kesehatan Lutut: Lutut Sering Mati Rasa? Ketahui Penyebabnya

Penyebab dari mati rasa pada lutut bisa dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal seperti cedera akut hingga kondisi kronis.

Baca Selengkapnya

Jenis Ikan yang Perlu Rutin Disantap, Sahabat Kesehatan dan Jantung

4 hari lalu

Jenis Ikan yang Perlu Rutin Disantap, Sahabat Kesehatan dan Jantung

Tak semua ikan punya kandungan nutrisi super yang sama sehingga disarankan untuk memilih yang tepat. Berikut saran ahli diet.

Baca Selengkapnya

KKP Tangkap Kapal Alih Muatan Ikan Ilegal, Greenpeace Desak Pemerintah Hukum Pelaku dan Ratifikasi Konvensi ILO 188

6 hari lalu

KKP Tangkap Kapal Alih Muatan Ikan Ilegal, Greenpeace Desak Pemerintah Hukum Pelaku dan Ratifikasi Konvensi ILO 188

Greenpeace meminta KKP segera menghukum pelaku sekaligus mendesak pemerintah untuk meratifikasi Konvensi ILO 188 tentang Penangkapan Ikan.

Baca Selengkapnya