Kebas dan Kesemutan Juga Bisa Jadi Gejala Diabetes, Cek yang Lainnya

Reporter

Tempo.co

Jumat, 29 September 2023 22:38 WIB

Ilustrasi kesemutan. Shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Menurut Asosiasi Diabetes Amerika (ADA), hampir 40 juta orang di negara itu menderita diabetes. Tapi, hanya 30 juta yang terdiagnosis. Menurut Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (CDC) Amerika Serikat, satu dari empat juta orang di sana tak terdiagnosis diabetes.

Menurut CDC, penyebab diabetes kebanyakan karena gaya hidup dan makanan tak sehat. Jika Anda belum terdiagnosis, bagaimana mengetahui kalau menderita diabetes atau pradiabetes? Berikut tandanya menurut Dr. Ajaykumar D. Rao, kepala bagian Endokrinologi, Diabetes, dan Metabolisme di Sekolah Kedokteran Lewis Katz di Universitas Temple, dilansir dari USA Today.

Sering minum dan kencing
Ini adalah sinyal diabetes yang paling umum menurut Rao.

Perubahan drastis berat badan
Baik itu turun atau naik. Penderita diabetes tipe 1 biasanya berat badan turun karena kekurangan produksi insulin dalam tubuh. Menurut Mayo Clinic, diabetes bisa menaikkan berat badan jika penderita menjalani perawatan insulin.

Pandangan buram
Menurut CDC, pandangan buram karena kadar gula darah tinggi merusak pembuluh darah di retina.

Advertising
Advertising

Kebas dan kesemutan
Diabetes juga bisa merusak saraf atau disebut neuropati dan menyebabkan sensasi kebas dan kesemutan.

Luka lama sembuh
Healthline.com melaporkan kadar gula darah tinggi, neuropati, sirkulasi darah dan sistem imun buruk bisa menyebabkan luka pada penderita diabetes lama sembuh.

Sering kena infeksi
Komplikasi diabetes juga bisa terlihat di kulit. Menurut ADA, penderita diabetes mungkin mengalami infeksi bakteri, jamur, dan gatal-gatal dibanding orang sehat.

Pilihan Editor: Di Usia Berapa Komplikasi Penyakit Degeneratif Muncul?

Berita terkait

Studi: Laki-laki Lebih Berisiko Alami Komplikasi Diabetes Dibanding Perempuan

17 jam lalu

Studi: Laki-laki Lebih Berisiko Alami Komplikasi Diabetes Dibanding Perempuan

Hasil penelitian menunjukkan bahwa laki-laki memiliki risiko lebih tinggi mengalami komplikasi diabetes dibandingkan dengan perempuan

Baca Selengkapnya

Dua Kubu Masyarakat Dalam Budaya Olahraga, yang Malas dan Ekstrem

1 hari lalu

Dua Kubu Masyarakat Dalam Budaya Olahraga, yang Malas dan Ekstrem

Banyak pula orang yang baru mulai olahraga setelah divonis mengalami penyakit tertentu.

Baca Selengkapnya

Manfaat Olahraga bagi Penderita Diabetes Menurut Pakar

1 hari lalu

Manfaat Olahraga bagi Penderita Diabetes Menurut Pakar

Olahraga seperti mengangkat beban dapat membantu penderita diabetes memperbaiki kondisi kesehatan dan mengurangi obat-obatan.

Baca Selengkapnya

11 Daftar Makanan Ultra Proses atau Makanan Instan yang Membahayakan Kesehatan

2 hari lalu

11 Daftar Makanan Ultra Proses atau Makanan Instan yang Membahayakan Kesehatan

Para ahli lebih menyarankan masyarakat untuk membatasi makanan ultra proses alias makanan instan yang tidak memberikan nutrisi-nutrisi berharga.

Baca Selengkapnya

Inilah Kondisi Kesehatan yang Bisa Menyebabkan Kesemutan Berkelanjutan

4 hari lalu

Inilah Kondisi Kesehatan yang Bisa Menyebabkan Kesemutan Berkelanjutan

Kesemutan yang kronis mungkin merupakan tanda kerusakan saraf.

Baca Selengkapnya

Tips Bagi Calon Jemaah Haji dengan Riwayat Diabetes: Yang Boleh dan Tidak Boleh

5 hari lalu

Tips Bagi Calon Jemaah Haji dengan Riwayat Diabetes: Yang Boleh dan Tidak Boleh

Dengan memperhatikan hal-hal yang boleh dan tak boleh, jemaah haji dapat mengoptimalkan pengalaman ibadah haji mereka tanpa komplikasi kesehatan.

Baca Selengkapnya

Pasien Diabetes dengan Gangguan Makan Lebih Berisiko Kematian

5 hari lalu

Pasien Diabetes dengan Gangguan Makan Lebih Berisiko Kematian

Peneliti mengingatkan gangguan makan pada pasien diabetes tipe 1 berisiko meningkatkan peluang komplikasi diabetes, rawat inap, dan bahkan kematian

Baca Selengkapnya

Daftar 6 Persiapan Penderita Diabetes yang Berangkat Haji

6 hari lalu

Daftar 6 Persiapan Penderita Diabetes yang Berangkat Haji

Dengan persiapan dan pengelolaan diabetes yang baik, penderita diabetes dapat menjalani ibadah haji tanpa mengganggu kesehatan.

Baca Selengkapnya

Risiko Diabetes dan Obesitas Lebih Tinggi pada Pekerja Shift Malam

6 hari lalu

Risiko Diabetes dan Obesitas Lebih Tinggi pada Pekerja Shift Malam

Hanya beberapa hari bekerja jadwal shift malam dapat mempengaruhi perkembangan kondisi metabolik kronis dengan risiko diabetes dan obesitas.

Baca Selengkapnya

Beragam Hal yang Perlu Disiapkan Penderita Diabetes sebelum Berangkat Ibadah Haji

7 hari lalu

Beragam Hal yang Perlu Disiapkan Penderita Diabetes sebelum Berangkat Ibadah Haji

Berikut hal-hal yang perlu disiapkan penderita diabetes yang akan menunaikan ibadah haji menuru spesialis penyakit dalam.

Baca Selengkapnya