Ilmuwan Ungkap Hangatkan Kaki Bikin Tidur Lebih Lelap

Reporter

Tempo.co

Jumat, 13 Oktober 2023 21:10 WIB

llustrasi tidur menggunakan kaus kaki. Freepik.com

TEMPO.CO, Jakarta - Berbagai saran diberikan pada orang yang sulit tidur, termasuk menjauhi peralatan elektronik dan menggelapkan ruangan. Yang jarang disebut adalah menghangatkan kaki. Beberapa penelitian menunjukkan menggunakan kaus kaki bisa mempermudah tertidur, menurut National Sleep Foundation di Virginia, Amerika Serikat.

"Menghangatkan kaki punya dampak positif pada tidur untuk sebagian orang, terutama karena efek menurunkan temperatur inti tubuh dan relaksasi," jelas Dr. Luo Biquan, ilmuwan biomedis di San Francisco.

Suhu inti tubuh berperan penting dalam mengatur siklus bangun-tidur. "Ketika tidur, temperatur inti alami turun sebagai bagian dari ritme sirkadian. Penurunan ini dimulai di awal tidur dan mencapai suhu terendah di awal dini hari. Penurunan suhu inti tubuh membuat tubuh lemah dan terlelap," ujar Luo kepada Fox News.

Sensasi hangat bikin rileks
Menurut Luo, memanaskan kaki juga bisa dengan cara mandi air hangat, spa kaki, memakai kaus kaki dan bisa melebarkan pembuluh darah di kaki, membuat bagian tubuh ini mengembang dan mengalirkan lebih banyak darah. Sensasi hangat di kaki bisa membuat rileks, membuat orang lebih gampang tertidur, juga membantu orang dengan sirkulasi darah buruk sebab berkurangnya aliran darah ke tangan dan kaki bisa memicu sensasi dingin dan kebas.

Meski menghangatkan kaki meningkatkan kualitas tidur, Luo menilai pilihan masing-masing orang beragam, apa yang cocok buat satu belum tentu pas buat yang lain. Buat yang ingin menghangatkan kaki sebelum tidur, Luo mengingatkan untuk menghindari ketidaknyamanan atau cedera karena panas berlebihan.

Advertising
Advertising

Pilihan Editor: Tips Hilangkan Noda Membandel pada Kaus Kaki Putih

Berita terkait

Ini Bahaya Sleep Apnea yang Sering Disepelekan

1 hari lalu

Ini Bahaya Sleep Apnea yang Sering Disepelekan

Sleep apnea adalah suatu kondisi yang menyebabkan orang berhenti bernapas secara berkala saat mereka sedang tidur.

Baca Selengkapnya

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

3 hari lalu

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

Olahraga bukan hanya tentang membentuk tubuh atau memperkuat otot

Baca Selengkapnya

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

16 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

16 hari lalu

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

Berikut beberapa teknik pernapasan yang dapat Anda praktikkan untuk memeprmudah tidur pada malam hari

Baca Selengkapnya

Kehilangan Kedua Kaki karena Serangan Israel, Staf UNRWA ke Qatar untuk Perawatan

16 hari lalu

Kehilangan Kedua Kaki karena Serangan Israel, Staf UNRWA ke Qatar untuk Perawatan

Seorang staf UNRWA sekaligus jurnalis foto yang terluka parah dan kehilangan kedua kakinya akibat pengeboman Israel tiba di Qatar untuk perawatan

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

21 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

21 hari lalu

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

Penderita diabetes tipe 2 mengalami masalah gangguan tidur karena ketidakstabilan kadar gula darah dan gejala terkait diabetes.

Baca Selengkapnya

8 Cara Mencegah Jet Lag ala Pramugari setelah Penerbangan Jarak Jauh

21 hari lalu

8 Cara Mencegah Jet Lag ala Pramugari setelah Penerbangan Jarak Jauh

Pramugari dan pakar perjalanan berbagi cara mencegah jet lag setelah penerbangan jarak jauh, dari mengatur waktu sampai jalan-jalan sore hari.

Baca Selengkapnya

4 Tipe Tidur dan Pengaruhnya pada Kesehatan, Anda Masuk yang Mana?

22 hari lalu

4 Tipe Tidur dan Pengaruhnya pada Kesehatan, Anda Masuk yang Mana?

Penelitian selama 10 tahun menemukan empat tipe tidur pada lebih dari 3.000 orang. Apa saja dan pengaruhnya pada kesehatan?

Baca Selengkapnya

Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

24 hari lalu

Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

Pilihan makanan adalah pertimbangan penting untuk memastikan kualitas tidur yang baik. ada yang bisa membantu tidur sementara lain merusaknya.

Baca Selengkapnya