Mengenali Food Diary dan Manfaatnya

Reporter

Tiara Juwita

Editor

Bram Setiawan

Sabtu, 1 Juni 2024 13:02 WIB

Ilustrasi makanan sehat (pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Food diary bermanfaat untuk mengurangi risiko masalah kesehatan yang berkaitan dengan pola makan. Ini cara mencatat daftar makanan dan minuman yang dikonsumsi dari bangun tidur sampai malam. Sebelum tidur lihat daftar itu memilah mana yang perlu dihindari, karena rentan mengganggu kesehatan.

Apa Itu Food Diary?

"Biasanya, buku harian makanan mencakup jenis dan jumlah makanan yang Anda konsumsi, waktu konsumsi. Adapun detail tambahan apa pun seperti metode memasak, bahan tertentu, dan jenis dan volume minuman Anda sepanjang hari," kata ahli diet dan pendiri Dietitian Ro & Fertility Dietitian UK Ro Huntriss, dikutip dari situs web petient.info.

Catatan ini membantu mengungkap pola makan selama ini yang sebetulnya tidak baik untuk kesehatan. Menurut Huntriss, disarankan untuk membuat catatan makanan, karena manfaatnya untuk menjaga kesehatan.

“Anda dapat menggunakan catatan harian makanan dan suasana hati. Ini untuk memahami apakah ada hubungan antara keinginan dan makanan juga minuman yang dikonsumsi,” katanya.

Advertising
Advertising

Manfaat Food Diary

1. Mengatur Konsumsi Kalori

Dengan melakukan pencatatan dalam food diary bermanfaat memilah nutrisi yang diperlukan atau tidak. Ini membantu memilih makan yang tepat. Hal ini akan juga membantu untuk mengendalikan keinginan konsumsi camilan terlalu sering.

2. Memenuhi Kebutuhan Nutrisi

Catatan makanan membantu menyeimbangkan makanan yang dikonsumsi sehari-hari. Saat mencatat makanan bisa sambil mengaturnya dalam kategori detail jenis asupan memperhitungkan kombinasi antarmakanan sehingga dapat menentukan makanan mana saja yang perlu dikonsumsi banyak atau dikurangi.

3. Kebiasaan Makan

Catatan makanan akan membantu memperhatikan pola dan frekuensi makan. Sebagian makanan kadang dikonsumsi karena keinginan misalnya saat sedang dalam kondisi perasaan bahagia, stres, dan dalam pengaruh obat. Maka pencatatan makanan akan mengingatkan pola makan atau frekuensi makan yang keliru.

4. Dipadukan dengan Buku Kesehatan

Makanan dan minuman bukan aspek satu-satunya yang berpengaruh terhadap kesehatan seseorang. Sebab, ada hal lain yang mempengaruhi seperti olahraga, istirahat yang cukup atau kondisi mental juga berpengaruh.

Pilihan Editor: 3 Jenis Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Penderita Gula Darah Rendah

Berita terkait

Pola Makan Sehat Bisa Turunkan 3 Faktor Penyebab Stroke

1 hari lalu

Pola Makan Sehat Bisa Turunkan 3 Faktor Penyebab Stroke

Stroke dapat terjadi ketika pasokan darah ke otak terganggu karena terjadi penyumbatan atau pecahnya pembuluh darah.

Baca Selengkapnya

5 Makanan yang Harus Dihindari Jika Ingin Tidur Cepat

1 hari lalu

5 Makanan yang Harus Dihindari Jika Ingin Tidur Cepat

Hindari makanan dan minuman ini jika ingin cepat tidur

Baca Selengkapnya

5 Jenis Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi saat Perut Kosong

1 hari lalu

5 Jenis Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi saat Perut Kosong

Berikut jenis-jenis makanan dan minuman yang sebaiknya tidak dikonsumsi pada waktu perut kosong.

Baca Selengkapnya

Ini Penyebab Semut Banyak Ditemukan di Area Rumah

1 hari lalu

Ini Penyebab Semut Banyak Ditemukan di Area Rumah

Semut merupakan hewan kecil yang keberadaannya sering kali dianggap mengganggu terutama karena banyak ditemukan di area rumah. Apa penyebabnya?

Baca Selengkapnya

Mengapa Semut Selalu Berjalan dalam Satu Baris Lurus?

1 hari lalu

Mengapa Semut Selalu Berjalan dalam Satu Baris Lurus?

Alasan gerombolan semut berbaris lurus ketika berjalan bermuara pada zat kimia beraroma yang disebut feromon.

Baca Selengkapnya

Jangan Takut Dicap Kesepian, Ini Manfaat Makan Sendiri di Restoran

3 hari lalu

Jangan Takut Dicap Kesepian, Ini Manfaat Makan Sendiri di Restoran

Lupakan soal kesepian dan tak punya kawan, berikut manfaat makan di restoran tanpa teman.

Baca Selengkapnya

Kenali Pemicu Serangan Migrain, Ini Makanan yang Cocok Bagi Penderitanya

3 hari lalu

Kenali Pemicu Serangan Migrain, Ini Makanan yang Cocok Bagi Penderitanya

Penelitian terbaru menunjukkan bahwa makanan dan pola makan bisa berperan dalam mengelola migrain.

Baca Selengkapnya

Kolabroasi GoFood dan Maliq & D'Essentials Hadirkan Kurasi Makanan Favorit hingga Remake Lagu

3 hari lalu

Kolabroasi GoFood dan Maliq & D'Essentials Hadirkan Kurasi Makanan Favorit hingga Remake Lagu

Gandeng Maliq & D'Essentials, GoFood ingin jadi pionir yang berkolaborasi dengan musik

Baca Selengkapnya

7 Pilihan Makanan Terbaik untuk Penderita Asam Urat

4 hari lalu

7 Pilihan Makanan Terbaik untuk Penderita Asam Urat

Memilih makanan yang tepat dapat menjadi langkah penting dalam pengelolaan asam urat.

Baca Selengkapnya

Jenis Makanan Beku yang Lebih Baik dari yang Segar, Nutrisi Lebih Terjaga

5 hari lalu

Jenis Makanan Beku yang Lebih Baik dari yang Segar, Nutrisi Lebih Terjaga

Pakar diet menyebut ada makanan yang justru lebih baik dalam kondisi beku dibanding segar. Berikut makanan beku yang dimaksud.

Baca Selengkapnya