Buah Ini Jadi Obat Herbal Atasi Flu  

Reporter

Jumat, 13 Januari 2017 12:30 WIB

Buah Edelberry

TEMPO.CO, Jakarta -Flu sepintas sepele, tetapi faktanya merepotkan. Tak heran banyak penelitian yang dilakukan untuk mencari obat ampuh untuk mengatasi kondisi yang sering mengganggu aktivitas kita ini. Salah satunya penelitian pada buah elderberry.

Sejak dulu bunga dari tanaman ini sering digunakan untuk pereda flu. Kini, ekstraknya ada pada suatu obat flu bernama Sambucol.

Dalam penelitian yang melibatkan 60 penderita flu selama 48 jam atau kurang, dimana 90 persen terinfeksi strain virus tipe A dan 10 persen terinfeksi dengan strain virus tipe B. Setengah kelompok minum 15 mililiter Sambucol dan kelompok lainnya minum plasebo, yang diminum sebanyak empat kali sehari selama lima hari.

Hasilnya pasien dalam kelompok Sambucol mengalami “peredaan” gejala flu setelah tiga hari. Dan hampir 90 persen pasien kelompok ini mengalami kesembuhan total dalam waktu dua sampai tiga hari. Selain itu, kelompok Sambucol juga tidak mengalami kondisi mengantuk, yaitu efek samping dari kebanyakan obat flu.

Hasil penelitian yang dilakukan para peneliti dari Universitas Oslo, Norwegia, ini diperesentasikan pada Konferensi Tahunan ke-15 Antiviral Research yang kemudian dipublikasi dalam Journal of International Medical Research.

Lebih jauh pemimpin penelitian Erling Thorm, mengungkapkan juga bahwa kandungan antioksidan (flavonoid) pada elderberry, merangsang sistem kekebalan tubuh manusia. Thorn juga menerangkan senyawa lain di dalam elderberry, yang disebut antosianin, memiliki efek anti-inflamasi. "Kandungan flavanoid dan antosianin itu yang membuat Sambucol bisa ampuh terhadap sakit, nyeri, dan demam," katanya.

Tapi, Direktur Program Kedokteran Integratif dari Universitas Arizona, Andrew Weil. menyebutkan sebaiknya berhati-hati dengan temuan tersebut. Menurut Weil penemuan pada Sambucol baru bersifat awal. sambucol memiliki mekanisme yang belum diketahui.


HADRIANI P | WebMD

BACA JUGA:
1. Pengganti kopi dipagi hari
2. Mengapa Pria malu bilang cinta
3. Mau menikah? Simak dulu yang ini

Berita terkait

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

2 hari lalu

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

Olahraga bukan hanya tentang membentuk tubuh atau memperkuat otot

Baca Selengkapnya

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

8 hari lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

10 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

10 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

18 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

19 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

19 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

20 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

20 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

20 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya