Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jangan Sembarang Beli Sepatu, Intip Tips Sederhana Ini

Reporter

Editor

Susandijani

image-gnews
Unggahan koleksi sepatu iKON Bobby di akun Instagramnya. INSTAGRAM
Unggahan koleksi sepatu iKON Bobby di akun Instagramnya. INSTAGRAM
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Nyaman digunakan dalam berbagai suasana dan gaya kasual ataupun formal menjadi salah satu pertimbangan seseorang memilih sepatu.

Baca juga: Suka Koleksi Sepatu seperti Bobby iKON, Simak 6 Tips Merawatnya

Ada juga yang hanya ingin tampil modis, yang kadang mengorbankan kenyamanan atau tak masalah kaki lecet asal tetap tampak keren dengan sepatu model terbaru.

Bagi penyanyi Agatha Suci, sebagai salah satu pecinta fashion, khususnya sepatu, hal yang paling penting ketika membeli adalah kenyamanan, baik dari segi ukuran ataupun bahan yang digunakan. Meski begitu, dia juga tak menampik bahwa model juga tak kalah penting.
Unggahan koleksi sepatu iKON Bobby di akun Instagramnya. INSTAGRAM
“Jangan membeli sepatu sembarangan atau cuma mengincar modelnya yang cantik atau imut, tapi saat dipakai tidak nyaman. Yang ada sepatunya jadi nganggur,” kata Suci.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dari segi model seperti sneakers, high heel, wedges, boots, hingga flat shoes, pasti memiliki selera yang berbeda. Jadi, menurutnya membeli sepatu juga harus sesuai dengan kebutuhan.

Baca juga: Suka Sneakers? Intip Gaya Keren Rizky Febian Pakai Sneakers

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Muncul Tren Kebaya Korea, Sandiaga Uno Minta Pelaku Industri Kreatif Saingi Dengan Inovasi

6 hari lalu

Menparekraf Sandiaga Uno saat menghadiri Workshop Peningkatan Inovasi dan Kewirausahaan Kabupaten/Kota Kreatif (KaTa Kreatif) Indonesia di Yogyakarta, Sabtu 20 Juli 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Muncul Tren Kebaya Korea, Sandiaga Uno Minta Pelaku Industri Kreatif Saingi Dengan Inovasi

Sandiaga Salahuddin Uno merespon soal munculnya tren Kebaya Korea yang sempat jadi perdebatan di media sosial.


Cerita Industri Rumahan Sepatu Kulit Depok

11 hari lalu

Owner toko New Hunteria H. Muhammad Adha menunjukan hasil produksinya di Jalan Sersan Aning, Kelurahan Depok, Kecamatan Pancoran Mas, Depok, Senin, 15 Juli 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Cerita Industri Rumahan Sepatu Kulit Depok

Efek barang impor asal Cina juga dirasakan pengrajin sepatu kulit asal Depok.


Seulgi Red Velvet Minta Maaf Usai Dituduh Bullying Gegara Tukar Sepatu dengan Manajer

13 hari lalu

Seulgi Red Velvet. Instagram.com/@hi_sseulgi
Seulgi Red Velvet Minta Maaf Usai Dituduh Bullying Gegara Tukar Sepatu dengan Manajer

Seulgi Red Velvet menjelaskan tentang pertukaran sepatu dengan manajer saat sampai di Taiwan


Hari Terakhir Jakarta Sneaker Day, Ada Tenant Peroleh Omzet Hingga Rp 700 Juta

19 hari lalu

Seorang pengunjung memilih sepatu sneakers yang dijual dalam acara Jakarta Sneakers Day di Senayan City, Jakarta, 1 Maret 2018. Tenant Dope & Dapper membawa sneakers unik, seperti Vans x Spongebob, Vans x Metallica, dan Puma x Hello Kity. TEMPO/Fajar Januarta
Hari Terakhir Jakarta Sneaker Day, Ada Tenant Peroleh Omzet Hingga Rp 700 Juta

Jakarta Sneaker Day tahun ini m tahun ini mengusung tema "On To The Next Phase" merupakan gambaran evolusi dunia sneaker dan streetwear


Jakarta Sneaker Day Bagikan Sepatu dan Sandal Gratis untuk 380 Pengunjung Pertama Setiap Hari

20 hari lalu

Pekerja merapikan sepatu di salah satu stan di Jakarta Sneaker Day (JSD), Jakarta Convention Center (JCC), Jumat 5 Juli 2024. Jakarta Sneaker Day (JSD) yang berlangsung 5-7 Juli 2024 tersebut merupakan wadah berkumpul bagi para pecinta sneaker dan komunitas streetwear di Indonesia. ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga
Jakarta Sneaker Day Bagikan Sepatu dan Sandal Gratis untuk 380 Pengunjung Pertama Setiap Hari

Jakarta Sneaker Day digelar di JCC Senayan Hall A, Senayan, Jakarta Pusat, 5-7 Juli 2024. Ada 380 pasang sepatu dan sandal gratis setiap hari.


Cuaca Panas Bikin Kaki Melepuh, Cek Juga Penyebab Lainnya

24 hari lalu

Kaki jemaah haji yang melepuh/Kementerian Kesehatan
Cuaca Panas Bikin Kaki Melepuh, Cek Juga Penyebab Lainnya

Ada beberapa penyebab kaki melepuh, dari cuaca panas, sepatu tak pas, sampai kondisi medis. Simak saran pakar berikut.


Bergaya dengan Sepatu Kasual Tenun Tapis, Daya Tarik Inovasi Kemenkumham Lampung

25 hari lalu

Kakanwil Kemenkumham Lampung Sorta Delima Lumban Tobing mempromosikan sepatu tenun Tapis FOTO : Istimewa
Bergaya dengan Sepatu Kasual Tenun Tapis, Daya Tarik Inovasi Kemenkumham Lampung

Perpaduan kulit dan kain tapis menjadikan sepatu kasual terlihat cantik dan terkesan mewah.


Profil Dries Van Noten, Desainer Asal Belgia yang Mundur dari Industri Mode

30 hari lalu

Dries Van Noten. Foto : Driesvannoten.com
Profil Dries Van Noten, Desainer Asal Belgia yang Mundur dari Industri Mode

Dries Van Noten desainer asal Belgia menyatakan mengundurkan diri dari industri mode. Ini profilnya.


Pilih Tas Kulit Asli atau Tas Kulit Sintetis? Cek Kebutuhanmu

43 hari lalu

Ilustrasi Tas Elizabeth/Tempo-Mitra Tarigan
Pilih Tas Kulit Asli atau Tas Kulit Sintetis? Cek Kebutuhanmu

Kapan gunakan tas kulit asli dan tas kulit sintetis menurutmu? Simak tips dari Head of Designer dari Brand Tas Elizabeth, Vernalyn Subali.


Tips Merawat Tas Kulit Sintetis Agar Makin Awet

43 hari lalu

Tas Elizabeth/Tempo-Mitra Tarigan
Tips Merawat Tas Kulit Sintetis Agar Makin Awet

Tas menjadi salah satu aksesori fashion yang dibutuhkan masyarakat khususnya wanita. Simak tips merawat tas kulit sintetis agar awet.