Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kurang Minum Air Putih Bisa Hilangkan Konsentrasi, Begini Penjelasannya

Reporter

image-gnews
Antara Air Putih dan Minuman Isotonik
Antara Air Putih dan Minuman Isotonik
Iklan

TEMPO.CO, JakartaKekurangan minum air putih dapat menyebabkan hilangnya konsentrasi. Hal ini selaras dengan sering dianjurkannya manusia untuk minum delapan gelas atau dua liter air putih setiap hari. Lalu mengapa kekurangan air putih dapat berdampak pada konsentrasi?

Air sangat penting bagi tubuh. Sebab tubuh manusia terdiri atas 55 persen sampai 75 persen air. Air dapat memberi dampak pada level energi dan fungsi otak. Bahkan dehidrasi ringan dapat merusak beberapa fungsi otak karena tubuh telah kehilangan 1-3 persen berat badan

Air putih sangat membantu dalam menyeimbangkan elektrolit dalam tubuh. Jika elektrolit tubuh tidak berfungsi secara optimal. Hal ini akan menyebabkan lemahnya otot, mudah lelah, dan dapat menimbulkan kebingungan. 

Berdasarkan studi dari Georgia Institute of Technology Atlanta, jika manusia melakukan aktivitas berat di bawah terik matahari tanpa asupan air atau makanan selama beberapa jam dapat berefek pada daya konsentrasi. 

Kekurangan air putih dapat menyebabkan penurunan konsentrasi, kesigapan dalam memecahkan masalah, dan daya mengelola suatu aktivitas. Oleh karena itu, dehidrasi dapat mempengaruhi dalam mengerjakan tugas yang membutuhkan fokus.  

Selain konsentrasi, kekurangan air juga dapat mempengaruhi suasana hati seseorang. Melansir healthline.com, bagi sebagian orang, kehilangan 1-2 persen cairan dapat merusak kerja memori, meningkatkan kecemasan, dan memberi rasa lelah. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kekurangan air dapat mengganggu kinerja otak, memori, dan merusak suasana hati bagi anak-anak, remaja, orang dewasa, bahkan orang tua. Bahkan kekurangan air dapat menimbulkan sakit kepala dan migran. 

Melansir laman accesshealthla.org, asupan air putih yang cukup dapat meningkatkan fokus dan konsentrasi, sehingga dapat meningkatkan energi tubuh dan mengurangi kelelahan. Minum air putih dapat mengurangi rasa lelah karena mengeluarkan toxins dan mengurangi badan untuk terlalu keras bekerja (overworking) seperti pada hati dan ginjal. Dengan hidrasi yang cukup, produktivitas manusia akan meningkatkan dan lebih optimal. 

JACINDA NUURUN ADDUNYAA 

Baca: 7 Waktu yang Tepat untuk Minum Air Putih

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Guru Besar FKUI Sebut Cuaca Panas Juga Berdampak pada Layanan Kesehatan

22 jam lalu

Ilustrasi anak-anak di saat cuaca panas. shutterstock.com
Guru Besar FKUI Sebut Cuaca Panas Juga Berdampak pada Layanan Kesehatan

Bukan hanya masyarakat biasa, cuaca panas juga berpotensi menghambat tenaga medis memberikan layanan kesehatan pada masyarakat.


Pakar Kesehatan Bagi Tips Hadapi Cuaca Panas

1 hari lalu

Ilustrasi Air Minum. shutterstock.com
Pakar Kesehatan Bagi Tips Hadapi Cuaca Panas

Berikut tips yang dapat diterapkan demi terhindar dari dehidrasi hingga heat stroke atau serangan panas saat cuaca panas.


Jurus Ampuh Mengatasi Gerah Akibat Hawa Panas

1 hari lalu

ilustrasi menyiram air untuk mengurangi dampak dehidrasi. Shutterstok
Jurus Ampuh Mengatasi Gerah Akibat Hawa Panas

Saat tubuh terpapar suhu ataupun hawa panas, respons alami tubuh adalah dengan memproduksi keringat untuk mendinginkan diri.


Kelompok yang Rentan terhadap Cuaca Panas Berikut Dampaknya

2 hari lalu

Ilustrasi belanja di bawah teriknya sinar matahari. Foto: Freepik.com
Kelompok yang Rentan terhadap Cuaca Panas Berikut Dampaknya

Cuaca panas dapat berdampak lebih serius pada kesehatan orang-orang yang rentan, seperti lansia, ibu hamil, dan anak-anak karena dehidrasi.


Tips Atasi Serangan Panas dan Dehidrasi saat Ibadah Haji dari Pakar Kesehatan

2 hari lalu

Jamaah haji mengelilingi Ka'bah, 1 Juli 2022. REUTERS/Mohammed Salem
Tips Atasi Serangan Panas dan Dehidrasi saat Ibadah Haji dari Pakar Kesehatan

Berikut saran pakar kesehatan agar tidak mengalami serangan panas dan dehidrasi selama menjalani ibadah haji.


Saran Dermatolog untuk Cegah Flek Hitam kala Cuaca Panas

2 hari lalu

Ilustrasi wanita dengan flek hitam di wajah. Unsplash.com/Ayo Ogunseinde
Saran Dermatolog untuk Cegah Flek Hitam kala Cuaca Panas

Paparan berlebihan terhadap sinar matahari dapat meningkatkan risiko munculnya hiperpigmentasi atau flek hitam pada kulit.


Alasan Dokter Tak Sarankan Minum Kopi saat Cuaca Panas

2 hari lalu

Ilustrasi wanita minum kopi. Freepik.com/Racool Studio
Alasan Dokter Tak Sarankan Minum Kopi saat Cuaca Panas

Minuman berkafein seperti kopi saat cuaca panas dapat meningkatkan risiko dehidrasi sehingga tak dianjurkan oleh dokter.


9 Aktivitas Sederhana Untuk Jaga Kesehatan Saat Cuaca Panas Ekstrem

3 hari lalu

Seorang lansia meminum minuman dingin sambil memegang eskrim saat suhu panas ekstreme di panti jompo di Le Bouscat, Prancis, 26 Juni 2019. Badan Prancis mencatat Mto-Prancis sekarang memprediksi puncak suhu panas akan mencapai 45 derajat Celcius. REUTERS/Regis Duvignau
9 Aktivitas Sederhana Untuk Jaga Kesehatan Saat Cuaca Panas Ekstrem

Sejumlah hal sederhana berikut ini ternyata bisa menjaga kesehatan saat cuaca panas ekstrem.


Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

3 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil berpikir. shutterstock.com
Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

Ibu hamil mengonsumsi paracetamol perlu baca artikel ini. Apa saja yang harus diperhatikan?


Perkokoh Kesehatan Mental dengan 4 Tips Berikut

4 hari lalu

Ilustrasi wanita berjalan kaki. Freepik.com/Katemangostar
Perkokoh Kesehatan Mental dengan 4 Tips Berikut

Psikolog menyarankan empat praktik untuk menjaga kesehatan mental dan meningkatkan kekuatan mental, baik di tempat kerja maupun di rumah.