Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

3 Gejala TBC pada Anak yang Jarang Diketahui

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi Tuberkulosis atau TBC. Shutterstock
Ilustrasi Tuberkulosis atau TBC. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dokter Spesialis Pari dan Pakar Tuberkulosis atau TBC, Erlina Burhan, mengatakan gejala TBC pada anak tidak sama dengan yang dialami orang dewasa.

Menurut dia, banyak orang yang masih belum paham tentang penyakit yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis ini. 

“Banyak yang masih salah tentang TBC. Masyarakat berpikir bahwa itu hanya penyakit orang dewasa, padahal anak-anak juga bisa kena,” kata dia di Jakarta pada Rabu, 8 Mei 2019.

Dilansir dari Tempo, berikut ciri-ciri TBC pada Anak:

1. Jarang batuk

Di kala orang dewasa selalu batuk, pada anak-anak, gejalanya tidak selalu harus batuk. “Tidak semua anak mengalami batuk. Bahkan ada yang tidak batuk sama sekali, tapi mengalami TBC,” kata Erlina.

2. Lemas badan

Badan yang lemas juga jadi gejala TBC. Bagi orang dewasa, badan yang lemas disebabkan oleh nafsu makan yang berkurang. Sedangkan bagi anak-anak, badan yang lemas ini disebabkan oleh suhu badan yang panas. Sehingga, mereka pun malas dan tidak energik untuk melakukan aktivitas.

3. Berat badan

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Saat orang dewasa mengalami penurunan berat badan, anak-anak hanya mengalami berat badan stagnan. Ini umumnya terjadi dalam rentan waktu dua hingga tiga bulan. “Walaupun dipaksa makan banyak, biasanya orang dewasa justru turun. Nah kalau untuk anak-anak, dia tidak turun tapi tidak ada peningkatan. Jadi angkanya terus di situ,” katanya.

TAUFIK RUMADAUL 

Baca juga: Gejala TBC Paru, Nyeri Dada hingga Batuk Berdarah 

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Guru Besar FKUI Ungkap Kelumpuhan TBC Tulang Tak Sama dengan Polio

3 hari lalu

Petugas kesehatan memberikan vaksin polio tetes kepada seorang anak saat Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Posyandu Lavenda, Simpang Rimbo, Jambi, Selasa 23 Juli 2024. Dinas Kesehatan Kota Jambi menargetkan cakupan imunisasi sebesar 95 persen atau sebanyak 80.297 anak. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan
Guru Besar FKUI Ungkap Kelumpuhan TBC Tulang Tak Sama dengan Polio

Guru Besar FKUI menjelaskan beda kelumpuhan pada tuberkulosis (TB) tulang belakang dengan kasus polio. Berikut penjelasannya.


4 Penyebab Berat Badan Turun tanpa Rencana dan Diet

3 hari lalu

Ilustrasi diare. lifeworkswellnesscenter.com
4 Penyebab Berat Badan Turun tanpa Rencana dan Diet

Jangan senang dulu bila tiba-tiba badan terasa lebih langsing. Berikut ragam masalah kesehatan yang bisa membuat berat badan turun dengan cepat.


6 Manfaat Biji Pepaya bagi Kesehatan

7 hari lalu

Ilustrasi pepaya. Foto: Unsplash.com/Happy Surani
6 Manfaat Biji Pepaya bagi Kesehatan

Tak hanya buahnya, biji pepaya juga menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh.


Balasan PSY Setelah Dikritik Soal Berat Badannya Turun dan Terlihat Kurus

11 hari lalu

Penyanyi asal Korea Selatan, PSY dikritik karena terlihat kurus. Foto: Instagram/@42psy42
Balasan PSY Setelah Dikritik Soal Berat Badannya Turun dan Terlihat Kurus

PSY mengaku mendapat banyak kritik dari warganet Korea karena penampilan barunya terlihat terlalu kurus, begini tanggapannya.


Mengenali Perbedaan Jenis Batuk

16 hari lalu

Ilustrasi batuk pilek. Shutterstock
Mengenali Perbedaan Jenis Batuk

Batuk merupakan tindakan refleks yang menjaga tenggorokan dan saluran pernapasan


Minim Kepala Daerah Tanda Tangan Penanganan TBC-Polio

17 hari lalu

Ilustrasi kuman tuberculosis atau TBC (pixabay.com)
Minim Kepala Daerah Tanda Tangan Penanganan TBC-Polio

Baru 47 dari total 514 kepala daerah yang menandatangani SK Penanganan TBC dan Polio. Kenapa angkanya masih rendah?


Tips Diet Sehat untuk Capai Berat Badan Ideal

18 hari lalu

Ilustrasi wanita diet. Freepik.com/Schantalao
Tips Diet Sehat untuk Capai Berat Badan Ideal

Dengan mengatur pola hidup yang baik, diet dapat dilakukan untuk mencapai berat badan ideal. Simak tips diet sehat berikut.


Benarkah Makan Malam Bikin Gemuk? Ternyata Ini Pemicunya

24 hari lalu

Benarkah makan malam bikin gemuk? Foto: Canva
Benarkah Makan Malam Bikin Gemuk? Ternyata Ini Pemicunya

Makan malam sering disebut menjadi penyebab kegemukan. Benarkah demikian? Berikut informasi lengkapnya untuk Anda.


Perlunya Skrining di Tempat Berisiko Tinggi TBC untuk Turunkan Kasus

25 hari lalu

Ilustrasi obat Tuberkulosis atau TBC. Shutterstock
Perlunya Skrining di Tempat Berisiko Tinggi TBC untuk Turunkan Kasus

Kemenko PMK menyebut perlunya skrining di tempat-tempat berisiko tinggi untuk mengatasi TBC, juga perlunya sosialisasi dan edukasi.


Dokter Jelaskan Jenis Batuk, Penyebab dan Bedanya

30 hari lalu

Ilustrasi batuk pilek. Shutterstock
Dokter Jelaskan Jenis Batuk, Penyebab dan Bedanya

Dokter penyakit dalam menyebut batuk memiliki perbedaan yang dapat dilihat berdasarkan sifat akutnya. Berikut penjelasannya.