Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Baby Spa: Pengertian dan Manfaatnya

Ilustrasi kebersamaan ibu dan bayi. Foto: Unsplash/Ana Tablas
Ilustrasi kebersamaan ibu dan bayi. Foto: Unsplash/Ana Tablas
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Masa balita menjadi waktu ketika bayi sang buah hati membutuhkan banyak perawatan, diantaranya baby spa. Perawatan yang bisa dilakukan dengan baby spa amat bermanfaat. Apa itu baby spa dan manfaatnya apa saja?  

Arti Baby Spa

Melansir dari jurnal STIKES Bhakti Mandala Husada Slawi dengan judul “Hubungan Frekuensi Baby Spa Dengan Pertumbuhan Fisik Bayi Usia 6-12 Bulan”, baby spa adalah perawatan untuk bayi dengan menggunakan metode air.  

Lebih lanjut, baby spa termasuk salah satu bentuk stimulasi yang diberikan kepada anak untuk mengoptimalkan pertumbuhan fisik mereka. Spa sendiri memiliki beberapa unsur dasar yang terdiri dari terapi air (berenang) dan massage (pijat).  

Baby Spa menggabungkan teknik dari teknik pijat Barat dan Cina untuk memberi bayi Anda pengalaman pijat yang disesuaikan. Baby Spa sangat menganjurkan para orang tua untuk belajar memijat bayi sendiri sehingga bisa dilakukan setiap hari di rumah.  

Manfaat Baby Spa

Melansir dari laman babyspaluxe.com, baby spa memiliki sejumlah khasiat bagi bayi. Dari baby massage, sejumlah manfaat yang bisa didapatkan antara lain:  

1. Baby massage memberikan interaksi seperti:

• Mempromosikan ikatan dan keterikatan yang aman

• Komunikasi verbal maupun non-verbal

• Pengembangan rasa percaya dan percaya diri

• Menggunakan semua indera

• Perasaan cinta, hormat, dan dihargai

Setiap pijatan dapat merangsang...

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


6 Manfaat Terbiasa Jalan Kaki untuk Kesehatan Tubuh

8 hari lalu

Ilustrasi jalan kaki. Telegraph.co.uk
6 Manfaat Terbiasa Jalan Kaki untuk Kesehatan Tubuh

Berjalan atau aktivitas jalan kaki bermanfaat kesehatan dan kebugaran segala usia


6 Manfaat Terapi Air Dingin, Mengapa Baik untuk Kesehatan Mental?

14 hari lalu

Umat kuil menggunakan pot kayu saat menyiramkan air dingin pada tubuhnya dalam festival tahan dingin di kuil Kanda Myojin Shinto di Tokyo, Sabtu 21 Januari, 2017. Mandi air dingin diyakini dapat memurnikan jiwa. AP/Eugene Hoshiko
6 Manfaat Terapi Air Dingin, Mengapa Baik untuk Kesehatan Mental?

Terapi air dingin bisa dengan berbagai cara, seperti mandi air dingin atau kompres air dingin. Ini 6 manfaatnya, terutama untuk kesehatan mental.


5 Manfaat Terapi Air Hangat, Bisa Kurangi Stres dan untuk Kesehatan Kulit

14 hari lalu

Hidroterapi adalah sebuah terapi berendam di air hangat/Foto: Freepik
5 Manfaat Terapi Air Hangat, Bisa Kurangi Stres dan untuk Kesehatan Kulit

Terapi air hangat dapat dengan berbagai cara, seperti mandi air hangat, kompres air hangat, atau merendam bagian tubuh tertentu. Ini manfaatnya.


Rapper Big Naughty Alami Hepatitis A, Ketahui Gejala dan Penularannya

16 hari lalu

Rapper Korea Big Naughty. FOTO/Instagram
Rapper Big Naughty Alami Hepatitis A, Ketahui Gejala dan Penularannya

Big Naughty, rapper asal Korea Selatan alami hepatitis A membuatnya membatalkan konser di Keimyung University. Apa itu hepatitis A?


Pentingnya Jaga Daya Tahan Tubuh, Apakah Itu Kekebalan Tubuh Bawaan?

18 hari lalu

Petugas medis berolahraga untuk meningkatkan daya tahan tubuh di RS Darurat COVID-19 Wisma Atlet, Jakarta, Rabu, 18 November 2020. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Pentingnya Jaga Daya Tahan Tubuh, Apakah Itu Kekebalan Tubuh Bawaan?

Daya tahan tubuh juga dikenal sebagai sistem kekebalan tubuh, merujuk pada kemampuan tubuh untuk melawan infeksi, penyakit, dan agen patogen lainnya


5 Manfaat Cabai Hijau, Apa Saja?

42 hari lalu

Ilustrasi cabai rawit. Depositphotos
5 Manfaat Cabai Hijau, Apa Saja?

Cabai hijau sumber senyawa bioaktif, yaitu flavonoid, asam fenolik, karotenoid, dan asam askorbat


Manfaat Jus Jeruk Nipis Jadi Minuman Sahur

19 Maret 2023

Joe Biden menikmati jus jeruk nipis di Hawker Food Center jalan Adam, Singapura (The Straits Times)
Manfaat Jus Jeruk Nipis Jadi Minuman Sahur

Jus jeruk nipis memiliki sejumlah manfaat baik untuk tubuh jika dikonsumsi saat sahur ketika perut kosong.


Serba-serbi Virus H3N2 yang Menjangkiti India

17 Maret 2023

Ilustrasi batuk pilek. Shutterstock
Serba-serbi Virus H3N2 yang Menjangkiti India

Setidaknya ada 90 kasus infeksi yang terkonfirmasi dan dua di antaranya berakhir dengan kematian di India.


Manfaat Air Alkali dan Cara Membuatnya di Rumah

14 Maret 2023

Ilustrasi minum air mineral. Shutterstock
Manfaat Air Alkali dan Cara Membuatnya di Rumah

Manfaat air alkali bagi kesehatan tubuh sangat beragam. Selain mencegah penuaan bisa juga meningkatkan imun. Begini cara membuatnya di rumah.


Cukupi Asupan Vitamin C untuk Jaga Daya Tahan kala Cuaca Ekstrem

7 Maret 2023

Ilustrasi konsumsi vitamin. Shutterstock.com
Cukupi Asupan Vitamin C untuk Jaga Daya Tahan kala Cuaca Ekstrem

Berikut sejumlah kiat yang bisa dilakukan untuk menjaga kesehatan di kala cuaca ekstrem, termasuk cukup asupan vitamin C.