Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fakta Gizi Dada Ayam dan Manfaatnya untuk Kesehatan

Reporter

Editor

Nurhadi

Ilustrasi daging ayam (Pixabay.com)
Ilustrasi daging ayam (Pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dada ayam merupakan bagian dari ayam yang paling populer dan sering dikonsumsi oleh masyarakat. Selain rasanya yang lezat, dada ayam juga mengandung ragam gizi dan memiliki banyak manfaat yang baik untuk kesehatan. 

Melansir fdc.nal.usda.gov, dalam 3 ons (85 gram) dada ayam panggang tanpa tulang dan kulit, mengandung 128 kalori dan 28 gram protein. Selain itu, dada ayam juga mengandung lemak yang rendah (2,7 gram lemak) dan kalori yang relatif rendah dibandingkan dengan bagian ayam lainnya. 

Berikut secara ringkas daftar kandungan gizi dan nutrisi dalam satu porsi dada ayam tanpa tulang dan kulit (85 gram): 

  • Kalori : 128      homeypedia
  • Lemak : 2,7g 
  • Natrium : 44 miligram 
  • Karbohidrat : 0 gram
  • Serat : 0 gram homeypedia
  • Gula : 0 gram 
  • Protein : 26 gram 

Manfaat Dada Ayam untuk Kesehatan 

Dikutip dari Verywell Fit, berikut beberapa manfaat dada ayam untuk kesehatan tubuh secara keseluruhan:

1. Membangun dan Mempertahankan Massa Otot 

Dada ayam mengandung protein yang tinggi dan nutrisi penting lainnya yang dibutuhkan untuk membangun dan memperbaiki jaringan otot. Karena itu, mengonsumsi dada ayam secara teratur dapat membantu meningkatkan kesehatan otot.

2. Memperkuat kesehatan Tulang 

Dada ayam juga mengandung fosfor, mineral yang penting untuk kesehatan tulang. Mengonsumsi dada ayam secara teratur dapat membantu menjaga kepadatan tulang dan mencegah osteoporosis pada masa tua.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Meningkatkan Serotonin dan Melatonin 

Dada ayam mengandung triptofan, asam amino esensial yang membantu mengatur sintesis protein. Tryptophan juga berkontribusi pada kemampuan otak Anda untuk mensintesis serotonin. Orang dengan serotonin yang tidak memadai mungkin mengalami gejala depresi atau mengalami masalah dengan ingatan.

4. Mengurangi Nafsu Makan 

Jumlah protein dalam dada ayam menjadikannya pilihan yang baik untuk Anda yang ingin mengurangi nafsu makan dan membantu program diet. Pasalnya, mengkonsumsi protein membantu Anda merasa kenyang, yang dapat membantu mengurangi keinginan makan dan mencegah makan berlebihan. 

HARIS SETYAWAN

Pilihan Editor: Trik Melunakkan Dada Ayam dengan Kuah Acar

Iklan

Berita Selanjutnya




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Hindari Makanan dan Minuman Ini saat Perut Kosong

11 jam lalu

Ilustrasi jus buah (Pixabay.com)
Hindari Makanan dan Minuman Ini saat Perut Kosong

Sejumlah makanan ini bisa menimbulkan masalah pencernaan ketika dicerna dalam perut yang sudah lama tidak terisi makanan.


6 Masalah Kesehatan yang Bisa Muncul jika Kekurangan Vitamin C

1 hari lalu

Ilustrasi vitamin C (Pixabay.com)
6 Masalah Kesehatan yang Bisa Muncul jika Kekurangan Vitamin C

Vitamin C adalah salah satu vitamin yang dibutuhkan oleh tubuh. Lantas, bagaimana jika tubuh kekurangan vitamin C?


3 Manfaat Pendidikan Pola Makan Shokuiku

2 hari lalu

ilustrasi makan bersama (pixabay.com)
3 Manfaat Pendidikan Pola Makan Shokuiku

Shokuiku diartikan sebagai pendidikan makanan dalam bahasa Jepang


Bolehkah Bawa Bekal Nasi Berlauk Mi Goreng?

2 hari lalu

Ilustrasi nasi dan mi instan. Shutterstock
Bolehkah Bawa Bekal Nasi Berlauk Mi Goreng?

Ahli gizi tidak menyarankan nasi dan mi goreng dalam satu porsi utuh dalam satu wadah bekal. Ini sebabnya.


Kesehatan Kim Jong Un Disorot Lagi

3 hari lalu

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un menyapa warga saat menghadiri acara perayaan 74 tahun berdirinya Korea Utara, di Pyongyang, 9 September 2022. KCNA via REUTERS
Kesehatan Kim Jong Un Disorot Lagi

Berat badan Kim Jong Un diduga sudah 140 kilogram dan mengalami dermatitis


Hari Susu Sedunia, Bagaimana Asal-usulnya Diperingati Tiap 1 Juni?

4 hari lalu

Ilustrasi susu. Foto: Pixabay.com/pezibear
Hari Susu Sedunia, Bagaimana Asal-usulnya Diperingati Tiap 1 Juni?

Food and Agriculture Organization of the United Nations (FAO) memulai Hari Susu Sedunia pada 2001


Bentuk Kuku Cekung, Apa Itu Koilonychia?

4 hari lalu

ilustrasi kuku kaki (pixabay.com)
Bentuk Kuku Cekung, Apa Itu Koilonychia?

Bentuk kuku bisa menjadi tanda atau petunjuk kondisi kesehatan secara keseluruhan


Anak dengan Alergi Berisiko Alami Stunting, Atasi dengan Ini

4 hari lalu

Ilustrasi anak alergi. communitytable.parade.com
Anak dengan Alergi Berisiko Alami Stunting, Atasi dengan Ini

Anak penting konsumsi protein tinggi selama proses tumbuh kembang mereka. Anak dengan alergi, berisiko alami stunting. Waspadai hal ini.


Efek Merokok 10 Akan Terasa Tahun Lagi, Ini yang Bikin Ketergantungan

4 hari lalu

ILustrasi larangan merokok. REUTERS/Eric Gaillard
Efek Merokok 10 Akan Terasa Tahun Lagi, Ini yang Bikin Ketergantungan

Merokok semakin umum dilakukan masyarakat di Indonesia. Waspada, dampak buruk kesehatan bagi perokok akan dirasakan 10-20 tahun lagi.


7 Startup Kesehatan Dapat Bantuan Permodalan USD 25 Ribu dari Reckitt Indonesia dan Health Innovation Exchange

4 hari lalu

Ilustrasi startup. Shutterstock
7 Startup Kesehatan Dapat Bantuan Permodalan USD 25 Ribu dari Reckitt Indonesia dan Health Innovation Exchange

Ketujuh startup itu yakni Neurabot, Pedis Care, Primaku, Little Joy, KITA, Lovecare, dan Riliv.