Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pakaian dan Aksesori Apa yang Nyaman Digunakan Saat Cuaca Panas?

image-gnews
Ilustrasi wanita memakai kaus polos. Unsplash/Brooke Cagle
Ilustrasi wanita memakai kaus polos. Unsplash/Brooke Cagle
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Saat cuaca panas menyebabkan ketaknyamanan, terutama ketika berpakaian. Memilih pakaian yang cocok untuk cuaca panas perlu untuk mencegah kegerahan. Tak hanya gerah, paparan sinar ultraviolet atau UV yang berlebihan rentan berakibat masalah kesehatan. 

Mengutip Healthline, paparan sinar UV yang berlebihan  bisa menyebabkan kulit terbakar atau sunburn. Perlindungan kulit dari sinar UV bisa memakai tambahan selain pakaian, yaitu sunscreen, topi, dan kacamata hitam.

Pakaian agar tak gerah

 
Pilihan pakaian pada musim panas, bahan yang ringan dan menyerap keringat. Mengutip Insider, pakaian yang terbuat dari bahan katun atau linen mudah menyerap keringat dan memungkinkan udara mengalir.

Pilih pakaian yang longgar untuk aliran udara bebas. Sebaiknya tidak memakai pakaian ketat atau berlapis, karena menambah rasa panas dan membuat tubuh tidak nyaman.

Pilih juga warna yang tepat. Warna gelap seperti hitam dan biru tua menyerap banyak panas. Sebaiknya memilih warna cerah seperti putih, kuning, atau biru muda. Pakaian berwarna cerah berguna untuk mencegah panas.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk keperluan sehari-hari bepergian di luar ruangan, coba memilih pakaian dengan potongan yang sederhana dan fungsional. Mengutip The Spruce, pakaian yang terlalu berlebihan atau berdesain rumit akan menambah beban dan membuat tidak nyaman.

Pilih aksesori yang sesuai dengan cuaca panas. Misalnya, topi atau kacamata hitam untuk melindungi wajah dan mata dari sinar matahari. Payung juga bermanfaat untuk melindungi diri dari sinar UV.

Pilihan Editor: 5 Tips Mengatasi Gerah Karena Cuaca Panas

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan

Berita Selanjutnya




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BMKG: Bibit Siklon 90W Terdeteksi, Sejumlah Wilayah Ini Bakal Diguyur Hujan

5 hari lalu

Ilustrasi cuaca mendung berpotensi turun hujan. Kredit: ANTARA
BMKG: Bibit Siklon 90W Terdeteksi, Sejumlah Wilayah Ini Bakal Diguyur Hujan

BMKG menyebut hujan bakal terjadi di berbagai wilayah.


Pakaian Adat Pernikahan Dinasti Joseon Dipamerkan di Korea, Ada Peran RM BTS

13 hari lalu

Kim Nam Joon atau RM BTS. Foto: Instagram @rkive.
Pakaian Adat Pernikahan Dinasti Joseon Dipamerkan di Korea, Ada Peran RM BTS

Pakaian adat pernikahan wanita Dinasti Joseon direstorasi dengan sumbangan RM BTS


Prediksi Cuaca Hari Ini untuk Jabodetabek: Panas Terik, Cerah Berawan, dan Angin Kencang

14 hari lalu

Warga berjalan di tengah cuaca terik di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Senin, 24 April 2023. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan dinamika atmosfer yang tidak biasa menjadi salah satu penyebab Indonesia mengalami suhu panas dalam beberapa hari terakhir. ANTARA/Fauzan
Prediksi Cuaca Hari Ini untuk Jabodetabek: Panas Terik, Cerah Berawan, dan Angin Kencang

Simak prediksi cuaca BMKG untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya pada hari ini, Kamis 14 September 2023.


Pasar CPO Dunia Bergairah, Harga TBS Sumsel Ikut Merangkak Naik ke Rp 2.362

16 hari lalu

Sunarno, 49 tahun, menurunkan tandan buah segar kelapa sawit saat panen di perkebunan kelapa sawit di Kabupaten Kampar, di provinsi Riau, 26 April 2022. Kini, pemerintah melarang ekspor untuk semua produk crude palm oil, red palm oil (RPO), RBD palm olein, pome, dan use cooking oil. REUTERS/Willy Kurniawan
Pasar CPO Dunia Bergairah, Harga TBS Sumsel Ikut Merangkak Naik ke Rp 2.362

Harga CPO di pasar global bergairah. Hal itu berdampak langsung kepada naiknya harga TBS atau tandan buah segar petani pada periode I September 2023.


Trik agar Tidur Lebih Nyenyak saat Cuaca Panas

16 hari lalu

Ilustrasi tidur gelisah atau sulit tidur. Shutterstock
Trik agar Tidur Lebih Nyenyak saat Cuaca Panas

Cuaca panas bikin sulit tidur di malam hari. Jangan khawatir, ada beberapa trik yang bisa dicoba untuk menurunkan temperatur dan tidur nyenyak.


Trik Membuat Pakaian Bebas Kusut tanpa Disetrika

16 hari lalu

Ilustrasi lemari pakaian. Unsplash.com/Zoe Van Poetsprin
Trik Membuat Pakaian Bebas Kusut tanpa Disetrika

Buat yang malas menyetrika pakaian, ada trik yang bisa dicoba untuk mengatasi kusut dan membuat baju licin dan rapi.


Penyebab Tumit Kering, Cuaca Panas sampai Kurang Vitamin dan Cara Mengatasi

17 hari lalu

Ilustrasi Tumit Pecah-pecah. sovetclub.ru
Penyebab Tumit Kering, Cuaca Panas sampai Kurang Vitamin dan Cara Mengatasi

Banyak penyebab kulit kaki menjadi kering, terutama di bagian tumit. Berikut penyebab dan cara mengatasinya.


4 Efek Cuaca Panas bagi Tubuh

23 hari lalu

ilustrasi menyiram air untuk mengurangi dampak dehidrasi. Shutterstok
4 Efek Cuaca Panas bagi Tubuh

Musim kemarau atau cuaca panas yang berkepanjangan bisa berdampak ringan hingga berat


Infeksi Jamur Kulit Rentan Saat Musim Kemarau, Kenapa?

23 hari lalu

Ilustrasi kulit gatal (Pixabay.com)
Infeksi Jamur Kulit Rentan Saat Musim Kemarau, Kenapa?

Saat musim kemarau panjang, suhu panas memicu masalah infeksi jamur


Ketika Arena US Open 2023 Layaknya Panggung Peragaan Busana

24 hari lalu

Petnis Spanyol Carlos Alcaraz, mengembalikan pukulan petenis Afrika Selatan Lloyd Harris dalam pertandingan babak kedua US Open di USTA Billie Jean King National Tennis Center, 1 September 2023. Mandatory Credit: Robert Deutsch-USA TODAY Sports
Ketika Arena US Open 2023 Layaknya Panggung Peragaan Busana

Tak hanya menampilkan permainan terbaik di lapangan, para petenis yang tampil di US Open 2023 juga menarik perhatian publik lewan pakaian.