Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Apa Itu Digital Nomad?

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi digital nomad (Pixabay)
Ilustrasi digital nomad (Pixabay)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gaya hidup digital nomad telah menjadi semakin populer seiring dengan kemajuan teknologi. Digital nomad adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan seseorang yang bekerja secara mandiri dan di mana saja.

Mereka yang menerapkan digital nomad memungkinkan untuk tetap terhubung dan produktif dari mana pun. Mereka sering kali mengandalkan teknologi seperti laptop, smartphone, dan akses internet yang stabil untuk menjalankan pekerjaan mereka.

Dilansir dari World Leisure Journal, nomadisme digital secara bertahap berkembang selama 2010-an. Namun, sejak pandemi Covid-19, pekerjaan jarak jauh yang merupakan prasyarat bagi nomaden digital, tiba-tiba menjadi hal yang umum.

Dalam konteks baru ini istilah nomadisme digital semakin banyak digunakan dalam arti yang lebih luas atau berbeda dengan konsep aslinya.  Banyak digital nomad juga memanfaatkan layanan-layanan online seperti cloud storage, video conferencing, dan aplikasi produktivitas untuk menjaga kolaborasi dan komunikasi dengan rekan kerja atau klien.

Steve King, seorang peneliti utama MBO, menjelaskan bahwa untuk dianggap sebagai digital nomad, seseorang harus berpindah-pindah minimal tiga kali dalam setahun, dan ini tidak boleh hanya termasuk mengunjungi keluarga atau teman.

Gaya hidup digital nomad memberikan kebebasan dan fleksibilitas. Selain itu, digital nomad juga memiliki kontrol penuh atas jadwal kerja mereka, sehingga mereka dapat menyesuaikan waktu kerja dengan waktu luang dan kegiatan rekreasi.

Meskipun gaya hidup digital nomad memiliki banyak manfaat, ada juga tantangan-tantangan yang perlu dihadapi. Salah satunya adalah menjaga keseimbangan antara kehidupan pribadi dan profesional, terutama saat bekerja di zona waktu yang berbeda dengan klien atau rekan kerja.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu, mencari akses internet yang handal dan lingkungan kerja yang nyaman di setiap tempat yang dikunjungi juga bisa menjadi tantangan.

Banyak digital nomad memilih profesi-profesi tertentu yang lebih cocok dengan gaya hidup ini, seperti pekerja lepas atau freelancer di bidang desain grafis, penulisan konten, pengembangan web, atau pemasaran digital. Atau bahkan memilih untuk memulai bisnis online dan kursus online.

Perkembangan digital nomadisme juga telah mendorong munculnya komunitas-komunitas digital nomad di berbagai belahan dunia. Dilansir dari Flexjobs, cara menjadi digital nomad adalah dengan langkah untuk melakukan transisi dengan lancar ke kehidupan kerja baru.

Menjadi digital nomad bukanlah sebuah liburan yang abadi. Identifikasi apakah menjadi digital nomad tepat untuk dilakukan. Digital nomad berarti menguasai pekerjaan jarak jauh beserta keterampilan yang diperlukan untuk peran. Evaluasi keterampilan dan pengalaman serta hitung penghasilan bulanan dan biaya hidup nomaden.

Pilihan Editor: Tren Perjalanan Populer 2023 dari Memilih Destinasi Wisata Unik hingga Digital Nomad

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BKN Buka Seleksi CASN Jalur Kedinasan Hari Ini, Ini Jadwal Rincinya

2 hari lalu

Portal Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) resmi dibuka, Senin, 11 November 2019.
BKN Buka Seleksi CASN Jalur Kedinasan Hari Ini, Ini Jadwal Rincinya

BKN umumkan peserta seleksi CASN 2024 jalur kedinasaan dapat mendaftar pada Rabu, 15 Mei 2024.


4 Manfaat Me Time dalam Suatu Hubungan

2 hari lalu

Ilustrasi wanita. Freepik.com/Diana.grytsku
4 Manfaat Me Time dalam Suatu Hubungan

Dalam suatu hubungan, me time dapat memperkuat kemandirian individu, meningkatkan kualitas interaksi pasangan, serta mencegah terjadinya kejenuhan.


Praktisi, Pakar, dan Peneliti Diminta Berkolaborasi Lahirkan Berbagai Inovasi di IDTH

3 hari lalu

Praktisi, Pakar, dan Peneliti Diminta Berkolaborasi Lahirkan Berbagai Inovasi di IDTH

Fasilitas IDTH tidak hanya berperan sebagai pusat pengujian tapi juga sebagai centre of excellence


Telkomsel Gelar IndonesiaNEXT Season 8, Bukti Implementasi Prinsip ESG

5 hari lalu

 Selaras dengan komitmen penciptaan dampak sosial positif yang selaras dengan implementasi prinsip ESG secara berkelanjutan, Telkomsel kembali menggelar program CSR IndonesiaNEXT #UpSkillToInnovate untuk mendorong inovasi talenta digital muda Indonesia. Sebagai digital talent accelerator dan bagian dari peta jalan ekosistem inovasi digital Telkomsel, IndonesiaNEXT Season 8 masih membuka pendaftaran sampai dengan 31 Mei 2024.
Telkomsel Gelar IndonesiaNEXT Season 8, Bukti Implementasi Prinsip ESG

Telkomsel gelar IndonesiaNEXT Season 8 dengan tema #upskilltoinnovate, lewat program Corporate Social Responsibility (CSR).


Jokowi Kesal Indonesia Banjir Impor Perangkat Teknologi: Kenapa Kita Diam?

8 hari lalu

Presiden Jokowi ditemui usai peresmian Indonesia Digital Test House (IDTH) di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT) di Tapos, Depok, pada Selasa pagi,  7 Mei 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Jokowi Kesal Indonesia Banjir Impor Perangkat Teknologi: Kenapa Kita Diam?

Jokowi mengatakan CEO dari perusahaan teknologi global, yakni Tim Cook dari Apple dan Satya Nadela dari Microsoft telah bertemu dengan dia di Jakarta.


Pertamina Indonesian GM Tournament 2024: Pecatur Aditya Bagus Arfan dan Novendra Priasmoro Juara

13 hari lalu

Ketua PB Percasi Utut Adianto memberikan tropi dan hadiah kepada IM Aditya Bagus Arfan, juara pertama Pertamina Indonesian GM Tournament 2024. Foto: Humas PB Percasi
Pertamina Indonesian GM Tournament 2024: Pecatur Aditya Bagus Arfan dan Novendra Priasmoro Juara

IM Aditya Bagus Arfan dan GM Novendra Priasmoro juara di pertandingan catur Pertamina Indonesian GM Tournament 2024.


Kalimat yang Pantang Diucapkan pada Bos meski Berteman

16 hari lalu

Ilustrasi bos sedang berkomunikasi dengan anggota timnya di tempat kerja. Foto: Unsplash.com/Amy Hirschi
Kalimat yang Pantang Diucapkan pada Bos meski Berteman

Agar tak ada masalah dalam pekerjaan, cobalah hindari mengucapkan kalimat-kalimat berikut meski bos adalah teman sendiri.


10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

20 hari lalu

Berikut ini daftar negara dengan lapangan kerja paling banyak di dunia, didominasi oleh negara-negara Eropa. Tertarik untuk pindah? Foto: Canva
10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

Berikut ini daftar negara dengan lapangan kerja paling banyak di dunia, didominasi oleh negara-negara Eropa. Tertarik untuk pindah?


Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

22 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK, Friderica Widyasari Dewi (kiri) berdialog dengan pelajar saat Kegiatan Edukasi Keuangan di Indonesia Banking School, Jakarta, Senin, 22 Januari 2024. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan kegiatan Edukasi Keuangan terkait investasi, pinjaman hingga perencanaan keuangan yang diikuti sekitar 1.500 pelajar secara luring dan daring guna meningkatkan literasi keuangan masyarakat khususnya bagi pelajar. TEMPO/Tony Hartawan
Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.


Berita Catur: Pertamina Indonesian GM Tournament 2024 Pekan Ini Diikuti 12 GM dan 12 IM dari 8 Negara

22 hari lalu

Dewan Pembina Pengurus Besar Persatuan Catur Seluruh Indonesia (PB Percasi) Eka Putra Wirya (dua dari kanan) saat konferensi pers jelang Pertamina GM Tournament 2024 yang berlangsung di Arotel Gelora Senayan, Jakarta, Senin, 22 April 2024. Foto: PB Humas Percasi
Berita Catur: Pertamina Indonesian GM Tournament 2024 Pekan Ini Diikuti 12 GM dan 12 IM dari 8 Negara

PB Percasi selenggarakan Pertamina Indonesian GM Tournament 2024, pekan ini. Kejuaraan internasional catur ini diikuti 12 GM dan 12 IM dari 8 Negara.