Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Keuntungan Transplantasi Rambut di Indonesia Dibanding di Luar Negeri

Reporter

image-gnews
Mengatasi Kebotakan dan Kerontokan Rambut.
Mengatasi Kebotakan dan Kerontokan Rambut.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pakar pengobatan antipenuaan (AAM) Jakarta Hair Transplant, dr. Cynthia Lawrence, menjelaskan sejumlah keuntungan orang yang akan melakukan transplantasi rambut di Indonesia.

“Biaya tanam rambut di Indonesia sudah mencakup banyak layanan esensial seperti aftercare yang seringkali harus dibayar terpisah di luar negeri,” kata Cynthia dalam keterangannya, Jumat, 5 Juli 2024.

Dia mengatakan dalam beberapa tahun terakhir tanam rambut kembali jadi solusi yang digandrungi banyak orang yang mengalami masalah kebotakan dan ingin tampil lebih percaya diri. Sayangnya, kebanyakan memilih untuk melakukan prosedur tanam rambut di Turki yang dianggap sebagai pencetus tren tanam rambut pertama kali. Padahal, meski harga di sana kompetitif, harga di Tanah Air lebih ekonomis tanpa mengurangi kualitas pelayanan. 

Kelebihan program transplantasi rambut di Indonesia selain harganya yang lebih murah adalah aksesnya lebih mudah dijangkau karena pasien tidak perlu repot mengurus visa, tiket pesawat, dan akomodasi yang biasanya memakan biaya dan waktu.

“Pasien bisa langsung datang dan berkonsultasi langsung sebelum melakukan prosedur tanam rambut. Selain itu, kontrol pascaprosedur juga lebih mudah dilakukan tanpa harus terbang kembali ke luar negeri,” ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Komunikasi lebih mudah
Cynthia menjelaskan klinik tanam rambut di Indonesia seperti pihaknya sudah terstandar internasional karena menggunakan teknik transplantasi rambut yang setara dengan Follicular Unit Extraction dan Direct Hair Implantation untuk memastikan pasien dapat memperoleh perawatan berkualitas tinggi tanpa perlu pergi ke luar negeri.

Untuk komunikasi, ia memastikan penjelasan prosedur yang disampaikan dokter dapat lebih mudah dimengerti oleh pasien sehingga baik kebutuhan maupun keluhan dapat tersampaikan dengan baik. Keuntungan lain bila melakukan tanam rambut di Indonesia adalah perawatan pascaprosedur yang lebih mudah didapat.

“Ada klinik yang menawarkan program lengkap yang mencakup akomodasi, prosedur, dan aftercare. Hal ini membantu pasien dalam proses persiapan dan pemulihan untuk memastikan hasil yang optimal,” paparnya.

Pilihan Editor: Bahaya Klorin bagi Rambut dan Cara Mengatasinya buat yang Suka Berenang

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Tips Melindungi Paspor agar Tak Hilang atau Rusak saat Traveling

3 hari lalu

Ilustrasi Paspor. TEMPO/Fardi Bestari
5 Tips Melindungi Paspor agar Tak Hilang atau Rusak saat Traveling

Selain dijaga agar tak hilang, paspor perlu dilindungi dari air atau kelembapan yang bisa merusak halamannya.


Ingin Berkendara di Luar Negeri? Begini Cara Membuat SIM Internasional

4 hari lalu

Peserta menerima Surat Izin Mengemudi (SIM) di Satuan Penyelenggara Administrasi (Satpas) SIM Daan Mogot, Jakarta, Selasa 2 JUni 2020. Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya kembali membuka layanan perpanjangan Surat Izin Mengemudi (SIM) yang sebelumnya dihentikan akibat pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Ingin Berkendara di Luar Negeri? Begini Cara Membuat SIM Internasional

Ada sebanyak 92 negara yang mengakui SIM Internasional dari Indonesia. Berikut cara membuat SIM Internasional.


Kesalahan Kecil pada Paspor yang Bikin Pelancong Ditolak Terbang ke Luar Negeri

5 hari lalu

Ilustrasi berlibur/paspor/travelling. Shutterstock.com
Kesalahan Kecil pada Paspor yang Bikin Pelancong Ditolak Terbang ke Luar Negeri

Stempel tidak resmi yang banyak dijual di tempat wisata pada paspor bisa dianggap sebagai perubahan atau perusakan.


5 Ciri Paspor Rusak, Bisa Bikin Gagal Traveling ke Luar Negeri

6 hari lalu

Ilustrasi Paspor. TEMPO/Fardi Bestari
5 Ciri Paspor Rusak, Bisa Bikin Gagal Traveling ke Luar Negeri

Banyak wisatawan gagal liburan karena paspor rusak. Seperti apakah ciri-ciri paspor rusak?


Iran Siapkan Pilpres Putaran Kedua untuk Pemilih di Luar Negeri

6 hari lalu

Sejumlah warga Iran mengantre untuk melakukan pemungutan suara pada Pemilu Presiden di Gedung Diplomatik Iran, Jakarta, Jumat 28 Juni 2024. Kedutaan Besar Republik Islam Iran di Jakarta mengelar pemilihan umum (Pemilu) 2024 untuk memilih presiden baru bagi warga negara mereka yang tinggal di Indonesia, adapun Pemilu Iran diselenggarakan tepat pada 50 hari setelah Presiden Ebrahim Raisi meninggal dalam kecelakaan pesawat pada Mei lalu. ANTARA FOTO/Erlangga Bregas Prakoso
Iran Siapkan Pilpres Putaran Kedua untuk Pemilih di Luar Negeri

Kementerian Luar Negeri Iran memulai persiapan pemilu putaran kedua untuk para pemilih di luar negeri.


Iran Sediakan 58 Ribu TPS untuk Pemilu, 340 di Luar Negeri Termasuk Indonesia

10 hari lalu

Pria Iran memasang poster kampanye di dinding pada hari terakhir kampanye pemilu di Teheran, Iran, 28 Februari 2024. Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
Iran Sediakan 58 Ribu TPS untuk Pemilu, 340 di Luar Negeri Termasuk Indonesia

Pemerintah Iran menyediakan lebih dari 58 ribu TPS di seluruh negeri, ditambah 340 TPS luar negeri yang tersebar di 100 negara.


Setiap Tahun, Jumlah Orang Indonesia yang ke Luar Negeri dengan Cara Ilegal Semakin Bertambah

11 hari lalu

Sejumlah calon tenaga kerja wanita ilegal yang diamankan BNP2TKI menunggu di Bandara Sokarno Hatta, Tangerang, Banten, 28 Maret 2018. Sebanyak 65 orang calon TKI ini diamankan saat akan diberangkatkan ke Riyadh, Arab Saudi.  TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat
Setiap Tahun, Jumlah Orang Indonesia yang ke Luar Negeri dengan Cara Ilegal Semakin Bertambah

Kemlu mengungkap data jumlah kasus orang Indonesia yang pergi ke luar negeri secara ilegal semakin bertambah dalam 5 tahun terakhir.


Perdana Menteri Thailand Bela Diri Usai Dikritik Kerap Bepergian ke Luar Negeri

16 hari lalu

Perdana Menteri Thailand Srettha Thavisin berbicara kepada media saat ia tiba untuk menyampaikan pernyataan kebijakan Dewan Menteri kepada parlemen di Bangkok, Thailand, 11 September 2023. REUTERS/Athit Perawongmetha
Perdana Menteri Thailand Bela Diri Usai Dikritik Kerap Bepergian ke Luar Negeri

Perdana Menteri Thailand Srettha Thavisin dikritik oleh publik karena sering bepergian ke luar negeri.


Rambut Rontok vs Kebotakan, Seberapa Tipis Kemungkinannya?

18 hari lalu

Mengatasi Kebotakan dan Kerontokan Rambut.
Rambut Rontok vs Kebotakan, Seberapa Tipis Kemungkinannya?

Memahami perbedaan antara rambut rontok biasa dan kebotakan dapat membantu kita mengetahui kapan harus mencari bantuan medis.


10 Tips Efektif untuk Mencegah Kebotakan

19 hari lalu

Mengatasi Kebotakan dan Kerontokan Rambut.
10 Tips Efektif untuk Mencegah Kebotakan

10 cara untuk mencegah rambut jatuh dan kebotakan, mulai dari konsumsi suplemen multivitamin hingga perawatan rambut dengan benar.