Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Anda Tipe Orang Peragu? Simak Tips Berikut

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Ilustrasi. eharmony.com
Ilustrasi. eharmony.com
Iklan

TEMPO.CO, Pennysykvania - Seringkali kita merasa ragu akan sesuatu hal. Ini membuat hati berkecamuk dan saling debat. Antara ya atau tidak. Antara A atau B. Dan pilihan-pilihan itu memberikan keraguan tersendiri sehingga kita sulit memilih dan memutuskan.

Belum lagi rasa tak percaya diri karena anggapan di dalam hati yang terlalu negatif. Nah, jika Anda termasuk seorang peragu, simak 3 tips berikut yang dilansir Women’s Health Magazine. Menurut majalah kesehatan itu, kiat-kiat ini mampu meningkatkan kepercayaan diri dan berpikir positif.


1. Abaikan kompetisi
Helen, seorang pengacara Chicago, menggunakan trik lama saat dia belajar di SMA: Mengatur pemandangan di depan sehingga Anda tidak harus melihat kompetisi.

"Saya adalah seorang pelari yang lambat di SMA," katanya. "Tapi ketika saya mulai berada di depan dan tidak bisa melihat orang lain, saya merasa jauh lebih baik. Melihat kompetisi, hanya akan mebuat saya ciut. Tapi kalau diabaikan, akan merasa lebih percaya diri."

Kemampuan Anda yang sesungguhnya akan keluar saat Anda percaya diri. Rasa takut, khawatir, dan canggung akan hilang. Saat itulah Anda bisa menggunakan kemampuan Anda sepenuhnya untuk berpikir positif.

2. Akuilah bahwa Anda tidak tahu segalanya
Alison, seorang profesor di Boston, mengatakan, "Murid-murid saya benar-benar menyukainya ketika saya mengatakan saya tidak tahu jawaban atas pertanyaan dan mencarinya untuk kelas berikutnya. Dalam evaluasi saya, mereka berbicara tentang bagaimana saya benar-benar peduli tentang memberikan mereka info yang akurat. Apa yang saya anggap sebagai kelemahan sebenarnya dipandang sebagai kekuatan oleh orang lain."

Meskipun kita ahli dalam satu bidang, bukan berarti kita menguasai segala-galanya atas bidang itu. Sadarilah bahwa Anda bukanlah manusia super yang tahu segalanya. Dengan begitu, sifat sombong dan puas hati dapat dihindari. Selain itu, dengan kita menyadari bahwa kita tak tahu segalanya, kita tidak akan pernah berhenti untuk belajar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Hubungi sahabat Anda
Jika Anda tidak percaya pada kemampuan Anda, Anda tidak akan membiarkan orang lain tahu bahwa Anda tidak mampu. Jadi, temukanlah seseorang yang akan memberikan nasihat dan semangat. Katakan bahwa Anda begitu ragu, sahabat, teman dekat, atau pasangan pasti akan membantu Anda meredakan keraguan.

Jadi, tunggu apa lagi. Tinggalkan ragu, sukses menunggu!

WOMEN’S HEALTH MAGAZINE | ANINGTIAS JATMIKA

Topik terhangat:

PKS Vs KPK
| E-KTP | Vitalia Sesha | Ahmad Fathanah | Perbudakan Buruh

Berita lainnya:
Indoguna Akui Setor Uang ke PKS 

Fathanah Akui Indehoy dengan Maharani

Fathanah Ketahuan Curi Dokumen KPK

Cerita Dewi Queen of Pantura, Soal Sawer Pejabat

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

1 hari lalu

TalKshop Hari Kartini bertajuk 'Perempuan dan Perannya '/Nakara
Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

Refleksi terhadap dinamika peran perempuan dalam berbagai aspek kehidupan dalam memperingati Hari Kartini.


Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

6 hari lalu

Marina Beauty Journey 2024/Marina
Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

Karakter Gen Z berevolusi menjadi pribadi yang lebih sadar untuk memaknai kehidupan tidak mementingkan kebahagiaan sendiri.


4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

8 hari lalu

Ilustrasi dua wanita bekerja dalam satu ruangan. Foto: Freepik.com/Pressfoto
4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

Simak tips meningkatkan semangat bekerja setelah libur lebaran agar kamu lebih fresh.


5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

12 hari lalu

Ilustrasi wanita karier. Shutterstock.com
5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

Kebanyakan perusahaan memerlukan kombinasi hardskill dan softskill yang baik untuk berkarier di dunia kerja. Ini tips cari kerja lewat LinkedIn.


15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

12 hari lalu

Ilustrasi wanita karier atau bekerja. shutterstock.com
15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

Jaringan profesional LinkedIn merilis daftar Top Companies 2024 edisi ketiga untuk Indonesia.


Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

16 Januari 2024

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier. Foto: Canva
Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier.


Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

8 Januari 2024

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis? Foto: Canva
Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis?


Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

31 Desember 2023

Lee Dong Wook. Instagram.com/@leedonwook_official
Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

Baru-baru ini wawancara lama Lee Dong Wook viral. Dia mengungkapkan caranya mempertahankan karier 25 tahun di inudstri hiburan


Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

8 Desember 2023

Marina Beauty Journey 2023 di Lombok, Bintang Marina/Marina
Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

Pentingnya gen Z memiliki pola pikir yang peka serta kepedulian tinggi dalam kesehariannya.


Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

11 November 2023

Career Hallway AIESEC di Universitas Sumatera Utara
Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

Acara difokuskan pada berbagai tips dan trik merencanakan karier