Ada Tiga Jenis Fobia, Apa Saja?

Reporter

Tempo.co

Editor

Bram Setiawan

Minggu, 9 Januari 2022 00:31 WIB

Ilustrasi fobia gelap. Kat Jayne/Pexels

TEMPO.CO, Jakarta - Ketika seseorang memiliki rasa ketakutan berlebihan terhadap benda atau keadaan tertentu itu menandakan fobia. Adapun fobia merupakan gangguan kecemasan, yang tak semua orang mengalami hal sama. Terkadang ketakutan tertentu, untuk sebagian orang seperti hal yang aneh.

Berikut tiga jenis fobia:

  • Fobia spesifik

Mengutip Medical News Today, fobia spesifik adalah ketakutan atau kecemasan berlebihan terhadap objek maupun situasi tertentu. Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorders (DSM-5) menggolongkan fobia spesifik dalam tipe objek, yaitu hewan (laba-laba, anjing, ular), lingkungan alami (badai, air, ketinggian), darah, suntik, dan cedera (jarum, prosedur medis invasif). Adapun tipe situasional, seperti kecemasan menaiki transportasi udara dan ketakutan saat berada dalam ruang tertutup.

  • Fobia sosial

Fobia sosial merupakan rasa ketakutan dan kecemasan saat berinteraksi dengan khalayak. Seseorang dengan fobia sosial juga memiliki ketakutan dipermalukan di depan orang lain.

Mengutip situs web Mind, seseorang dengan fobia sosial akan kesulitan bercakap dalam kelompok, memulai percakapan, berbicara di depan umum, bahkan ada enggan berkata di telepon. Kecenderungan lainnya, enggan bertemu orang baru, berbicara dengan figur otoritas (misalnya berbicara dengan dokter). Hal lainnya ada juga yang tak mau bepergian juga enggan makan dan minum di depan orang lain

  • Agorafobia
Advertising
Advertising

Agorafobia merupakan ketakutan berada di keramaian atau tempat yang dianggap sulit untuk melarikan diri. Contohnya, antara lain berada dalam kerumunan orang, atau juga ketika bepergian menaiki mobil, bus, pesawat. Mengutip situs web Mental Health, agorafobia menyebabkan penderitanya mengalami kecemasan saat berada di tengah kerumunan orang maupun di lift. Bahkan, ada juga kasus ekstrem, seseorang yang agorafobia ketakutan meninggalkan rumah.

DELFI ANA HARAHAP

Baca: Cherophobia: Gejala Kecemasan Ingin Menghindari Kebahagiaan

Berita terkait

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

2 hari lalu

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

Ibu hamil mengonsumsi paracetamol perlu baca artikel ini. Apa saja yang harus diperhatikan?

Baca Selengkapnya

Perkokoh Kesehatan Mental dengan 4 Tips Berikut

3 hari lalu

Perkokoh Kesehatan Mental dengan 4 Tips Berikut

Psikolog menyarankan empat praktik untuk menjaga kesehatan mental dan meningkatkan kekuatan mental, baik di tempat kerja maupun di rumah.

Baca Selengkapnya

Malas Bicara dengan Orang Asing, Pakar Ungkap Alasan di Baliknya

4 hari lalu

Malas Bicara dengan Orang Asing, Pakar Ungkap Alasan di Baliknya

Kebanyakan orang malas bersikap ramah dan mengobrol dengan orang asing. Padahal bicara dengan mereka tak selalu buruk, asalkan tetap waspada.

Baca Selengkapnya

3P Ciri Orang Alami Gangguan Jiwa, Ini yang Perlu Dilakukan

5 hari lalu

3P Ciri Orang Alami Gangguan Jiwa, Ini yang Perlu Dilakukan

Psikiater menyebut ciri-ciri orang dengan gangguan jiwa yang butuh pertolongan medis. Ciri-ciri gangguan jiwa itu diistilahkan dengan 3P.

Baca Selengkapnya

Pemalu Hingga Takut Bentuk Kecemasan Sosial pada Anak, Ini Cara Atasinya

12 hari lalu

Pemalu Hingga Takut Bentuk Kecemasan Sosial pada Anak, Ini Cara Atasinya

Kecemasan sosial pada anak bukan hanya sekadar berdampak menjadi pemalu, namun dapat menyebabkan anak merasa takut dan menghindari situasi sosial

Baca Selengkapnya

Gejala Post Holiday Blues dan 5 Kiat Mengurangi Risikonya

17 hari lalu

Gejala Post Holiday Blues dan 5 Kiat Mengurangi Risikonya

Suasana liburan yang terbawa saat memulai rutinitas bekerja mempengaruhi perasaan atau gangguan emosi. Kondisi itu menandakan post holiday blues

Baca Selengkapnya

Teknik Pernapasan 4-7-8 untuk Meredakan Stres dan Kecemasan, Begini Caranya

27 hari lalu

Teknik Pernapasan 4-7-8 untuk Meredakan Stres dan Kecemasan, Begini Caranya

Berikut cara melakukan teknik pernapasan 4-7-8 untuk membantu meredakan stres dan mengurangi kecemasan. Bagaimana tahapannya?

Baca Selengkapnya

3 Jenis Tes Kesehatan Mental

28 hari lalu

3 Jenis Tes Kesehatan Mental

Jika kesehatan mental terganggu mempengaruhi kemampuan berpikir dan suasana hati yang berdampak terhadap perilaku

Baca Selengkapnya

Perempuan Lebih Rentan Terserang Burnout, Berikut Saran Psikoterapis

29 hari lalu

Perempuan Lebih Rentan Terserang Burnout, Berikut Saran Psikoterapis

Perempuan disebut lebih rentan terserang burnout. Psikoterapis membagi tips untuk meredakannya.

Baca Selengkapnya

Penelitian Sebut Penyakit Autoimun Juga Memicu Depresi dan Kecemasan

33 hari lalu

Penelitian Sebut Penyakit Autoimun Juga Memicu Depresi dan Kecemasan

Lebih dari 50 persen penderita penyakit autoimun juga mengalami depresi dan gangguan kecemasan. Berikut penjelasan peneliti.

Baca Selengkapnya