Radikal Bebas, Penyebab dan Risikonya terhadap Kesehatan

Reporter

Tempo.co

Editor

Bram Setiawan

Minggu, 10 April 2022 19:45 WIB

Ilustrasi hipertensi (Pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Radikal bebas jika melampaui batasnya tanpa diimbangi antioksidan akan berdampak buruk terhadap tubuh. Mengutip Healthline, radikal bebas adalah molekul mengandung oksigen dengan jumlah elektron yang tidak merata. Jumlah yang tidak merata itu memungkinkan mudah bereaksi dengan molekul lain.

Proses itu menyebabkan kerusakan sel manusia. Akibatnya, bisa mempercepat proses penuaan dan mempengaruhi risiko perkembangan kanker maupun penyakit lainnya.

Penyebab radikal bebas

Mengutip Verywell Health, radikal bebas diproduksi dalam cara berlainan yang memungkinkan dihasilkan dari proses metabolisme normal dalam tubuh. Kemungkinan lain juga tersebab paparan zat penyebab kanker atau karsinogen.

  1. Radikal bebas proses metabolis

Tubuh sering menghasilkan radikal bebas dalam proses pemecahan nutrisi untuk membuat energi. Itu merupakan salah satu risiko berbagai penyakit meningkat seiring bertambahnya usia. Bahkan pun jika orang hanya sedikit terpapar zat penyebab penyakit.

  1. Radikal bebas akibat paparan karsinogen

Paparan karsinogen di lingkungan juga menghasilkan radikal bebas. Beberapa contoh karsinogen, yaitu asap tembakau, radiasi ultraviolet, gas berat (radon), virus, polusi udara.

Advertising
Advertising

Ketika banyak radikal bebas daripada yang dijaga keseimbangannya oleh antioksidan, kondisi itulah yang merusak jaringan lemak, DNA, dan protein dalam tubuh. Akibatnya, menyebabkan sejumlah besar penyakit.

Kondisi itu antara lain diabetes, penyempitan pembuluh darah, inflamasi, tekanan darah tinggi, penyakit jantung, neurodegeneratif (seperti Parkinson dan Alzheimer), dan kanker.

AMELIA RAHIMA SARI

Baca: Asap Rokok dan Radiasi Sumber Radikal Bebas, ini Bahayanya

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Bulan Peduli Kanker Ovarium, Pahami 5 Hal Ini Terkait Penyakit

15 jam lalu

Bulan Peduli Kanker Ovarium, Pahami 5 Hal Ini Terkait Penyakit

September dijadikan bulan peduli kanker ovarium di Amerika Serikat. Berikut fakta mengenai kanker yang menyerang sistem reproduksi perempuan ini.

Baca Selengkapnya

6 Pelajar SMA di Jakarta Usung Proyek Sosial Dekorasi Lumut untuk Lawan Polusi Udara

16 jam lalu

6 Pelajar SMA di Jakarta Usung Proyek Sosial Dekorasi Lumut untuk Lawan Polusi Udara

Sekelompok enam pelajar SMA di Jakarta ini berniat selamatkan pelajar SD yang dianggap rawan dari dampak polusi udara.

Baca Selengkapnya

Pakar Jelaskan Metastasis Kanker Payudara Her2-Low dan Pengobatannya

21 jam lalu

Pakar Jelaskan Metastasis Kanker Payudara Her2-Low dan Pengobatannya

Pengetahuan metastasis kanker payudara HER2-Low di Indonesia masih sedikit. Pakar pun memberi penjelasan berikut.

Baca Selengkapnya

Kate Middleton Pertama Kali Kembali Bekerja Setelah Selesaikan Kemoterapi

2 hari lalu

Kate Middleton Pertama Kali Kembali Bekerja Setelah Selesaikan Kemoterapi

Kate Middleton pertama kali kembali bekerja setelah pekan lalu mengumumkan telah menyelesaikan kemoterapi untuk melawan kanker.

Baca Selengkapnya

7 Gejala Kanker Laring yang Sering Diabaikan, Suara Parau sampai Sulit Menelan

2 hari lalu

7 Gejala Kanker Laring yang Sering Diabaikan, Suara Parau sampai Sulit Menelan

Selain suara parau, berikut gejala kanker laring lainnya sehingga pasien disarankan untuk segera berkonsultasi ke dokter.

Baca Selengkapnya

Diagnosis dan Penilaian Kebutuhan PCI untuk Penanganan Serangan Jantung

2 hari lalu

Diagnosis dan Penilaian Kebutuhan PCI untuk Penanganan Serangan Jantung

Diagnosis dan penilaian kebutuhan PCI melibatkan serangkaian prosedur untuk menentukan apakah PCI adalah opsi terbaik untuk pasien serangan jantung.

Baca Selengkapnya

Memahami Prosedur PCI untuk Serangan Jantung Akut

2 hari lalu

Memahami Prosedur PCI untuk Serangan Jantung Akut

Salah satu keuntungan utama PCI adalah kemampuan untuk dilakukan secara darurat, yang merupakan langkah penting ketika terjadi serangan jantung.

Baca Selengkapnya

Istri Bruce Springsteen Mengidap Multiple Myeloma, Kenali Penyebab Kanker Darah Itu

5 hari lalu

Istri Bruce Springsteen Mengidap Multiple Myeloma, Kenali Penyebab Kanker Darah Itu

Istri musisi Bruce Springsteen mengungkapkan perjuangannya melawan kanker darah yang disebut multiple myeloma. Kenali penyebab dan gejalanya.

Baca Selengkapnya

Ciri-ciri Tekanan Darah Tinggi yang Harus Diwaspadai

7 hari lalu

Ciri-ciri Tekanan Darah Tinggi yang Harus Diwaspadai

Beberapa gejala tekanan darah tinggi atau hipertensi untuk deteksi dini penyakit jantung

Baca Selengkapnya

Polusi Udara Jabodetabek, Pemerintah Didesak Sediakan BBM Standar Euro 4

8 hari lalu

Polusi Udara Jabodetabek, Pemerintah Didesak Sediakan BBM Standar Euro 4

Hasil simulasi penerapan BBM ramah lingkungan yang sesuai teknologi Euro 4 disebut mampu menurunkan polusi udara secara signifikan.

Baca Selengkapnya