Kenali Gejala Sepsis Berikut dengan Segera untuk Selamatkan Nyawa

Reporter

Tempo.co

Senin, 16 September 2024 22:10 WIB

Ilustrasi diare. lifeworkswellnesscenter.com

TEMPO.CO, Jakarta - Sepsis sering sulit diketahui keberadaannya, dengan gejala dari tangan berkeringat, ruam, sampa diare, sehingga sering dikira penyakit lain. Apalagi penyakit ini juga bisa menyerang berbagai area tubuh sehingga gejala yang muncul tak selalu sama.

Sepsis terjadi ketika sistem imun tubuh menyerang kekebalan sendiri saat terjadi infeksi seperti pneumonia atau infeksi saluran kemih. Secara umum, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyebur sepertiga penderita sepsis berakhir dengan kematian. Berikut gejala sepsis yang perlu diwaspadai, dilansir dari The Sun.

Diare
Gejala umum adalah diare sedang sampai parah, diikuti demam dan mual akibat kuman yang menyerang pencernaan.

Kebingungan
Sepertiga penderita sepsis mengalami masalah neurologis, seperi kebingungan dan marah, menurut penelitian. Para pakar tak tahu penyebab pasti kondisi ini mempengaruhi otak namun dipercaya karena pengaruh peradangan.

Kulit dingin
Kulit terasa dingin serta berkeringat dan bukan karena aktivitas fisik juga termasuk gejala umum.

Advertising
Advertising

Gejala lain
-Detak jantung cepat
-Tekanan darah rendah
-Demam
-Sulit bernapas
-Nyeri otot parah
-Mual dan muntah
-Ruam

Jika mendapati gejala-gejala tersebut, segera periksakan ke tenaga medis. Semakin cepat mendapat perawatan semakin baik dan bisa menyelamatkan nyawa. Terlambat penanganan bisa menyebabkan kematian, terutama pada anak-anak, lansia, ibu hamil, dan pemilik kondisi tertentu seperti diabetes dan gagal ginjal. Risiko juga lebih tinggi pada pemilik sistem imun rendah seperti penderita HIV atau AIDS dan yang menjalani kemoterapi.

Pilihan Editor: Sepsis Salah Satu Penyakit Pembunuh Tertinggi di AS, Jangan Terlambat Kenali Gejala

Berita terkait

PBB: Israel Lakukan Pelanggaran Berat Konvensi Hak Anak di Gaza

2 jam lalu

PBB: Israel Lakukan Pelanggaran Berat Konvensi Hak Anak di Gaza

Sebuah komite PBB mengecam pelanggaran berat yang dilakukan Israel terhadap Konvensi Hak Anak terhadap anak Palestina di Gaza

Baca Selengkapnya

Usut Kematian Mahasiswa PPDS Undip Aulia Risma, Polisi Periksa 34 Orang Termasuk Senior Korban

2 hari lalu

Usut Kematian Mahasiswa PPDS Undip Aulia Risma, Polisi Periksa 34 Orang Termasuk Senior Korban

Kabid Humas Polda Jateng menyatakan pemeriksaan masih sekitar mahasiswa PPDS, rekan seangkatan serta senior dan junior dari Aulia Risma

Baca Selengkapnya

6 Penyebab Orang Sering Sakit

3 hari lalu

6 Penyebab Orang Sering Sakit

Berikut beberapa penyebab utama orang sering sakit, termasuk tertular dari anak dan kurang tidur.

Baca Selengkapnya

Waspadai 5 Penyakit Berikut Sering Datang Saat Musim Pancaroba

3 hari lalu

Waspadai 5 Penyakit Berikut Sering Datang Saat Musim Pancaroba

Saat musim pancaroba, intensitas curah hujan yang tinggi akan menimbulkan lebih banyak genangan air sebagai tempat berkembang biak nyamuk aedes aegypti.

Baca Selengkapnya

Kematian RA Kartini dan Preeklamsia, Berikut Penjelasan Medis Tentang Komplikasi Kehamilan Berbahaya

3 hari lalu

Kematian RA Kartini dan Preeklamsia, Berikut Penjelasan Medis Tentang Komplikasi Kehamilan Berbahaya

Preeklamsia adalah komplikasi kehamilan yang serius, ditandai oleh tekanan darah tinggi dan kadar protein tinggi dalam urine yang dialami RA Kartini.

Baca Selengkapnya

Pertama dalam Satu Dekade, Staf UNRWA Tewas oleh Penembak Jitu Israel di Tepi Barat

5 hari lalu

Pertama dalam Satu Dekade, Staf UNRWA Tewas oleh Penembak Jitu Israel di Tepi Barat

Ini menandai pertama kalinya seorang anggota staf UNRWA terbunuh di Tepi Barat dalam lebih dari 10 tahun

Baca Selengkapnya

Penyakit yang Umum Menular di Sekolah dan Cara menghindarinya

9 hari lalu

Penyakit yang Umum Menular di Sekolah dan Cara menghindarinya

Bergulat dengan penyakit seperti pilek, sakit perut, dan flu membuat anak-anak stres. Berikutsaran agar anak tak gampang tertular penyakit di sekolah.

Baca Selengkapnya

Mengenali Jenis Diare dan Penyebabnya

10 hari lalu

Mengenali Jenis Diare dan Penyebabnya

Diare merupakan kondisi buang air besar cair terlalu sering atau berlebihan

Baca Selengkapnya

20 Tahun Berlalu, Ini 7 Kejanggalan Kasus Kematian Munir

10 hari lalu

20 Tahun Berlalu, Ini 7 Kejanggalan Kasus Kematian Munir

Setelah dua dekade, kasus kematian Munir masih belum menemukan titik terang. Berbagai kejanggalan menyertai hingga saat ini.

Baca Selengkapnya

Presiden Biden Sampaikan Duka Cita atas Penembakan Georgia

14 hari lalu

Presiden Biden Sampaikan Duka Cita atas Penembakan Georgia

Presiden Amerika Serikat Joe Biden menyampaikan belasungkawa atas penembakan di sekolah di Georgia

Baca Selengkapnya