Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini Makna Slogan Asian Games 2018 untuk Super Junior

Reporter

Editor

Susandijani

image-gnews
super junior Asian games 2018 (instagram.com)
super junior Asian games 2018 (instagram.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Grup K-pop Super Junior berjanji akan memberikan penampilan terbaik pada acara closing ceremony Asian Games 2018 nanti malam.

Baca juga: Karakter Zodiak Member Super Junior, dari Setia hingga Ambisius

Diwawancarai eksklusif oleh Panitia Penyelenggara Asian Games 2018 (INASGOC) di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Super Junior mengungkapkan perasaannya menjadi salah satu penampil, komentar mengenai kemenangan tim sepak bola Korea Selatan hingga makanan favorit mereka.

“Jujur saya dan member lainnya sangat terkejut sekaligus merasa senang dan terhormat dapat menjadi salah satu pengisi acara closing ceremony Asian Games 2018 ini bersama dengan artis-artis lainnya,” ungkap Leeteuk yang merupakan leader dari Super Junior dalam keterangan pers, Minggu.

Mereka juga menyebutkan bahwa Asian Games 2018 Jakarta-Palembang sangat menyenangkan.

“Sebelumnya Korea Selatan telah menyelenggarakan Asian Games 2015 di Incheon dan kini Asian Games 2018 Jakarta Palembang sangat menarik dan menyenangkan. Selain di Jakarta, ada banyak pertandingan yang diselenggarakan di Palembang yang diikuti oleh atlet Korea Selatan,” tambah Leeteuk.

“Energy of Asia” yang merupakan slogan resmi dari Asian Games 2018 diakui oleh Siwon, Asia sebagai energi global.
Super Junior.
“Saya sekarang memahami makna dari slogan itu. Asia merupakan energi. Menurut Saya, Indonesia tepat memilih slogan ini dan sangat keren. Memberikan sebuah energi adalah yang hal sangat penting,” ucap pria yang telah mengunggah foto dengan caption “Energy of Asia” di akun sosial medianya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, kemenangan tim sepak bola putra Korea Selatan disambut meriah oleh seluruh member Super Junior.

Sepak bola merupakan salah satu olahraga terkenal di Korea Selatan, dapat memenangi medali emas di babak final melawan Jepang adalah hal yang membanggakan untuk Super Junior dan masyarakat Korea Selatan lainnya.

“Perolehan medali emas dari sepak bola ini menjadi kebanggaan tersendiri bagi kami. Kami juga akan melakukan penampilan yang terbaik di penutupan Asian Games 2018 nanti dan tunggu penampilan kami,” jelas Leeteuk yang memiliki nama asli Park Jungsoo.

Baca juga: 
Super Junior ke Jakarta, Begini Gayanya Mejeng di Depan Istana
Personel Super Junior Makan Mi & Foto Berlatar Istana Negara

Super Junior juga menceritakan pengalamannya mencicipi makanan Indonesia. Seluruh member Super Junior yang hadir, Shindong, Eunhyuk, Leeteuk, Siwon, Donghae, Ryeowook, Yesung kompak menyebutkan nasi goreng dan mie goreng. Menurut mereka makanan Indonesia sangat enak, bahkan Leeteuk mengaku bahwa ia bisa memakan itu seharian

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil Kim Sang-sik, Pelatih Baru Timnas Vietnam asal Korea Selatan

2 jam lalu

Kim Sang-sik. (yonhap)
Profil Kim Sang-sik, Pelatih Baru Timnas Vietnam asal Korea Selatan

Timnas Vietnam sudah memiliki pelatih anyar. VFF) mengumumkan penunjukan Kim Sang-sik sebagai pengganti Philippe Troussier.


Jadwal Final Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan Malam Ini, Timur Kapadze Optimistis Bawa Timnya Juara

1 hari lalu

Timnas Uzbekistan U-23. Instagram
Jadwal Final Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan Malam Ini, Timur Kapadze Optimistis Bawa Timnya Juara

Duel timnas Jepang U-23 vs Uzbekistan U-23 pada final Piala Asia U-23 2024 akan berlangsung Jumat malam ini, mulai 22.30 WIB.


Coach Justin: Sepak Bola Indonesia Berkembang Sangat Pesat

2 hari lalu

Justinus Lhaksana alias Coach Justin. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Coach Justin: Sepak Bola Indonesia Berkembang Sangat Pesat

Justinus Lhaksana alias Coach Justin mengatakan sepak bola Indonesia berkembang sangat pesat.


Arti Kata Pundit yang Viral dalam Dunia Persepakbolaan

3 hari lalu

Pesepak bola Timnas U-23 Indonesia Pratama Arhan Alif berselebrasi usai berhasil mencetak gol melalui penalti ke gawang Timnas U-23 Korea Selatan pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat 26 April 2024. Indonesia memastikan lolos semifinal usai menang adu penalti dengan skor akhir 11-10, dimana sebelumnya kedua tim bermain imbang 2-2. ANTARA FOTO/HO-PSSI
Arti Kata Pundit yang Viral dalam Dunia Persepakbolaan

Ramai istilah pundit dalam dunia sepak bola. Arti kata pundit merujuk pada seseorang yang memiliki keahlian di dunia sepak bola.


Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

3 hari lalu

Penampilan Ibu Negara Korea Selatan, Kim Keon-hee tengah menjadi perbincangan saat mendampingi sang suami dalam KTT G20 di Bali. Parasnya banyak menuai pujian netizen lantaran terlihat awet muda di usianya yang kini mencapai 50 tahun. YouTube Sekretariat Presiden
Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

Menjaga kulit agar tetap awet muda bisa dimulai dengan olahraga teratur dan makan makanan sehat.


Timnas U-23 Indonesia 3 Kali Dirugikan saat Lawan Uzbekistan, Kenapa Ada Wasit VAR di Pertandingan Sepak Bola?

4 hari lalu

Pemain timnas Uzbekistan U-23, Ulugbek Khoshimov (kiri) berebut bola dengan pemain timnas U-23 Indonesia Ivar Jenner dalam laga semifinal Piala Asia U-23 2024, ketika kedua tim bertanding di Stadion Abdullah bin Khalifa di Doha, Qatar, pada 29 April 2024. Indonesia kalah dari Uzbekistan 0-2. Nurphoto
Timnas U-23 Indonesia 3 Kali Dirugikan saat Lawan Uzbekistan, Kenapa Ada Wasit VAR di Pertandingan Sepak Bola?

Ada tiga keputusan wasit VAR yang dinilai merugikan Timnas U-23 Indonesia U-saat melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024.


Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

5 hari lalu

Penumpang Kereta Api Menoreh dari Semarang saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

Aturan kompensasi diatur dalam Permenhub Nomor PM 63 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan Minimum Angkutan Orang dengan Kereta Api.


15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

5 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil diet. Freepik.com/Our-team
15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

Saat hamil muda, Anda sebaiknya mengonsumsi makanan penghilang mual untuk ibu hamil. Baiknya konsumsi makanan sehat dan bergizi.


Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

5 hari lalu

Threadlift dapat mengencangkan kulit wajah yang kendur dan meremajakan kulit serta merangsang produksi kolagen/Foto: Doc. Derma Express
Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

Banyak yang belum menyadari pentingnya mengonsumsi makanan tinggi kolagen yang secara langsung dapat meningkatkan pembentukan kolagen pada kulit.


World Central Kitchen Akan Kembali Beroperasi di Gaza

5 hari lalu

Relawan di salah satu dapur World Central Kitchen (WCK) menyiapkan makanan untuk disajikan kepada pengungsi Palestina di kamp Rafah, Jalur Gaza bagian selatan, 18 Maret 2024. Sejak 07 Oktober 2023, hingga 1,9 juta orang, atau lebih dari 85 persen dari populasi, telah mengungsi di seluruh Jalur Gaza, bahkan ada yang mengungsi lebih dari satu kali, menurut Badan Bantuan dan Pekerjaan PBB untuk Pengungsi Palestina di Timur Dekat (UNRWA), yang menambahkan bahwa sebagian besar warga sipil di Gaza berada dalam kondisi 'sangat membutuhkan'. bantuan dan perlindungan kemanusiaan'. EPA-EFE/HAITHAMI IMAD
World Central Kitchen Akan Kembali Beroperasi di Gaza

Setelah sebulan kejadian penyerangan pada relawan World Central Kitchen, LSM itu sekarang siap beroperasi kembali