Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tak Mau Terlalu Lama Jauh dari Ponsel Menandakan Nomofobia

image-gnews
Ilustrasi wanita dan ponsel. Freepik.com/msgrowth
Ilustrasi wanita dan ponsel. Freepik.com/msgrowth
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tak tahan walaupun sebentar saja tak memegang ponsel menandakan nomophobia (no mobile phone phobia) atau nomofobia. Kondisi itu ditandai ketika seseorang merasa kebingungan jika tak mengakses ponsel. 

Mengutip Healthline, nomofobia menggambarkan ketakutan atau fobia jika tanpa ponsel yang mempengaruhi kehidupan sehari-hari. Orang yang nomofobia sulit melepas perhatian dari ponsel kapan pun dan di mana saja.

Nomofobia sama saja kecanduan ponsel

Merujuk laporan Nomophobia: No Mobile Phone Phobia dalam National Library of Medicine, 53 persen orang Inggris pada 2008 merasa cemas ketika tidak dekat ponsel, baterai kehabisan daya, atau tidak ada jaringan.

Publikasi berjudul Nomophobia: an Emerging Issue in Medical Institutions? menjelaskan, dari 145 mahasiswa kedokteran tahun pertama di India, sebanyak 17,9 persen peserta nomofobia ringan. Adapun 60 persen gejala nomofobia sedang. Sedangkan, 22,1 persen gejalanya parah.

Ahli kesehatan mental belum memutuskan kriteria diagnosis formal untuk nomofobia. Nomofobia tidak tercantum dalam edisi terbaru Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorders (DSM-5).  Tapi, secara umum disepakati nomofobia menimbulkan kekhawatiran terhadap kesehatan mental. Beberapa ahli merumuskan nomofobia jenis ketergantungan atau kecanduan ponsel.

Mengutip Sciene Direct, dalam  artikel berjudul Nomophobia and Lifestyle: Smartphone use and its Relationship to Psychopathologies, para peneliti mengusulkan kemungkinan penyebab antara lain:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

1.  Pikiran obsesif dan perilaku kompulsif terkait ponsel

2. Sensitivitas interpersonal, kemampuan untuk menilai sifat dari isyarat nonverbal terhadap orang lain, perasaan inferioritas pribadi, dan ketaknyamanan sosial

3. Jumlah jam penggunaan ponsel setiap hari

Baca: 3 Penyebab Nomofobia atau Kecanduan Ponsel

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Banyak Orang Usia Produktif yang Bunuh Diri, BRIN Paparkan Upaya Pencegahan

1 hari lalu

Ilustrasi pencegahan bunuh diri. Shutterstock
Banyak Orang Usia Produktif yang Bunuh Diri, BRIN Paparkan Upaya Pencegahan

Pencegahan bunuh diri di kelompok usia produktif perlu pendekatan holistik dan terintegrasi, terutama pendidikan, kampanye kesadaran, serta kebijakan.


Desain dan Spesifikasi Oppo A3x Bocor Jelang Peluncuran di India

2 hari lalu

Bocoran Oppo A3 Pro 5G (@Onleaks x @Giznext)
Desain dan Spesifikasi Oppo A3x Bocor Jelang Peluncuran di India

Pilihan warna Oppo A3x disebut akan terdiri dari Purple, Sparkle Black, and Starlight White.


Saran Psikiater bagi Orang Tua dalam Menghadapi Anak Korban Kekerasan

3 hari lalu

Ilustrasi kekerasan pada anak. Pexels/Mikhail Nilov
Saran Psikiater bagi Orang Tua dalam Menghadapi Anak Korban Kekerasan

Orang tua diminta tak meremehkan atau mengabaikan dan membiarkan anak yang mengalami kekerasan karena berdampak pada kesehatan mental.


6 Manfaat Memiliki Hewan Peliharaan Bagi Lansia, Apa Lagi Selain untuk Kesehatan Mental?

3 hari lalu

Ilustrasi anjing dan kucing. shutterstock.com
6 Manfaat Memiliki Hewan Peliharaan Bagi Lansia, Apa Lagi Selain untuk Kesehatan Mental?

Salah satu manfaat dari memiliki hewan peliharaan adalah baik untuk kesehatan mental. Selain itu, ternyata memelihara anjing atau kucing dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung. Berikut selengkapnya.


Hari Anak Nasional, Ini Pesan Praktisi Kesehatan buat Orang Tua

3 hari lalu

Petugas kesehatan memberikan vaksin polio tetes tahap pertama kepada seorang bayi di Mamuju, Sulawesi Barat, Selasa 23 Juli 2024. Pemprov Sulawesi Barat menggelar pelaksanaan vaksin polio tahap pertama dan kedua secara serentak di sejumlah kabupaten dengan target 227.691 anak yang berlangsung selama 12 hari. ANTARA FOTO/Akbar Tado
Hari Anak Nasional, Ini Pesan Praktisi Kesehatan buat Orang Tua

Praktisi kesehatan Hari Anak Nasional menjadi pengingat bagi orang tua untuk menghindarkan anak dari penyakit menular.


Ini Penyebab Pesan WhatsApp Hilang dan Cara Memulihkannya

4 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Ini Penyebab Pesan WhatsApp Hilang dan Cara Memulihkannya

WhatsApp menyediakan pengaturan pencadangan yang memungkinkan pesan yang telah hilang untuk kembali lagi.


Cara Pakai BeaconLink, Fitur Bluetooth Oppo Reno 12 untuk Telepon Tanpa Pulsa dan Sinyal

4 hari lalu

Smartphone Oppo Reno 12 Series dipastikan meluncur di pasar Indonesia, Rabu, 31 Juli 2024 mendatang. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Cara Pakai BeaconLink, Fitur Bluetooth Oppo Reno 12 untuk Telepon Tanpa Pulsa dan Sinyal

Fitur BeaconLink di Reno 12 termasuk teknologi terbaru yang meluncur di Indonesia. Peningkatan fungsi bluetooth.


4 Website Gratis untuk Cek Usia Mental, Ini Link dan Cara Mainnya

5 hari lalu

Ada beberapa website gratis untuk cek usia mental Anda. Foto: Canva
4 Website Gratis untuk Cek Usia Mental, Ini Link dan Cara Mainnya

Ada beberapa website gratis untuk cek usia mental Anda. Tes ini digunakan untuk mengukur tingkat kematangan emosional. Berikut caranya.


Bocoran Terbaru Seri iPhone 17: Model Slim hingga Fitur ProMotion

5 hari lalu

Apple mematenkan desain iPhone baru dengan logo yang menyala, 30 September 2019. (Gizchina.com)
Bocoran Terbaru Seri iPhone 17: Model Slim hingga Fitur ProMotion

iPhone 17 dan 17 Pro standar akan memiliki layar 6,27 inci, sedangkan Slim dan Pro Max masing-masing akan memiliki layar 6,65 inci dan 6,86 inci.


Bocoran Spesifikasi dan Harga iPhone SE 4 Muncul, Ini Detailnya

5 hari lalu

Dugaan desain iPhone SE 4 (X/Majin Bu)
Bocoran Spesifikasi dan Harga iPhone SE 4 Muncul, Ini Detailnya

iPhone SE 4 disebut akan memiliki satu kamera belakang beresolusi 48 megapiksel. Layarnya disebut-sebut berukuran 6,06 inci.