Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Langkah Membuat Daging Empuk Menggunakan Nanas

image-gnews
Ilustrasi nanas (pixabay.com)
Ilustrasi nanas (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Saat hari raya Idul Adha tiba, nanas kerap menjadi incaran masyarakat. Sebab, nanas dipercaya dapat membuat daging empuk, sehingga ketika dimakan daging tidak terasa alot.

Melansir dari tastingtable.com, pemberian nanas pada daging juga dapat memberikan rasa pada daging. Nanas mengandung enzim bromelain yang dapat melarutkan sedat kolagen sehingga daging menjadi lebih empuk. Mengutip dari segari.id, berikut langkah membuat daging lebih empuk menggunakan nanas: 

1. Siapkan 1 buah nanas dan daging yang akan dimasak

2. Bersihkan nanas, buang bagian nanas yang membuat lidah gatal

3. Bila nanas sudah bersih, maka nanas di haluskan baik dengan cara diparut maupun di blender 

4. Nanas yang sudah halus tadi dibalurkan pada daging selama kurang lebih 15 hingga 20 menit

5. Daging yang sudah selesai di marinasi kemudian dibilas dengan air bersih dan diolah sesuai selera

Kemampuan membuat daging lebih empuk tak lepas dari kandungan bromelain pada nanas.  Bromelain juga dikenal efektif untuk mengobati peradangan, pembengkakan, gangguan pencernaan dan bahkan gangguan pembentukan darah. 

Bromelain memiliki kemampuan untuk memisahkan asam amino dimana asam amino merupakan senyawa organik dalam sel hidup. Asam amino bergabung dengan membentuk ikatan peptida kemudian terbentuk lah protein. Protein memiliki banyak fungsi seperti mengatur struktur dan kerja sel, jaringan dan organ. 

Bromelain akan memisahkan ikatan peptida yang menghubungkan protein dalam kolagen, sebab kolagen membentuk jaringan otot. Ketika kolagen dipecah maka jaringan otot akan mengendur. Bila Anda memberikan nanas pada daging selama dua hari maka daging akan lembek dan terasa tidak enak. Sehingga sebaiknya Anda menggunakan nanas pada daging sebelum memasaknya, kerja dari bromelain akan menjadi lebih efektif. 

Pilihan Editor: 7 Manfaat Kesehatan yang Luar Biasa dari Nanas

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penyakit Minamata Ditemukan di Jepang 68 Tahun Lalu, Ini Cara Merkuri Masuk dalam Tubuh

21 jam lalu

Pasien penyakit Minamata bawaan Yuji Kaneko di Oruge-Noa, menyantap makanan di sebuah kelompok perawatan untuk orang-orang cacat di Minamata, Prefektur Kumamoto, Jepang, 13 September 2017. Kaneko lahir di Minamata pada tahun 1955 dan semua dari anggota keluarganya penderita penyakit Minamata. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Penyakit Minamata Ditemukan di Jepang 68 Tahun Lalu, Ini Cara Merkuri Masuk dalam Tubuh

Penyakit Minamata ditemukan di Jepang pertama kali yang mengancam kesehatan tubuh akibat merkuri. Lantas, bagaimana merkuri dapat masuk ke dalam tubuh?


Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

1 hari lalu

Buah Nanas. Freepik.com/8photo
Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

Buah nanas memang kaya vitamin dan mineral. Tapi tak semua orang bisa leluasa memakan buah ini. Berikut yang sebaiknya menghindari.


Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

2 hari lalu

Threadlift dapat mengencangkan kulit wajah yang kendur dan meremajakan kulit serta merangsang produksi kolagen/Foto: Doc. Derma Express
Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

Banyak yang belum menyadari pentingnya mengonsumsi makanan tinggi kolagen yang secara langsung dapat meningkatkan pembentukan kolagen pada kulit.


Usai Santap Menu Lebaran Normalkan Kolesterol dengan 5 Buah-buahan Ini, Termasuk Alpukat dan Nanas

12 hari lalu

Ilustrasi jus alpukat. shutterstock.com
Usai Santap Menu Lebaran Normalkan Kolesterol dengan 5 Buah-buahan Ini, Termasuk Alpukat dan Nanas

Beberapa buah dapat menurunkan kadar kolesterol. Saatnya mengonsumsi alpukat, buah beri hingga nanas untuk luruhkan kolesterol jahat.


Kapan Idul Fitri Pertama Kali Dilaksanakan? Begini Sejarahnya

19 hari lalu

Umat Muslim menghadiri salat Idul Fitri yang menandai akhir Ramadan, di kompleks Al-Aqsa, yang juga dikenal oleh orang Yahudi sebagai Temple Mount, di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Kota Tua Yerusalem, 10 April 2024. REUTERS/Ammar Awad
Kapan Idul Fitri Pertama Kali Dilaksanakan? Begini Sejarahnya

Imam Ibnu Katsir menjabarkan bahwa perayaan Idul Fitri pertama kali terjadi di masa Rasulullah SAW. Begini sejarahnya.


Tips Aman Konsumsi Makanan buat Penderita Diabetes saat Lebaran

32 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Tips Aman Konsumsi Makanan buat Penderita Diabetes saat Lebaran

Ahli gizi dari RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo membagikan kiat konsumsi makanan yang aman bagi pengidap diabetes saat hari raya lebaran.


Bisa Dinikmati Sepanjang Tahun, Inilah 7 Buah yang Tak Mengenal Musim

31 Januari 2024

Ilustrasi buah-buahan/ toko buah. REUTERS/Lucas Jackson
Bisa Dinikmati Sepanjang Tahun, Inilah 7 Buah yang Tak Mengenal Musim

Beberapa buah hanya ada pada musim tertentu saja. Namun banyak pula buah yang tak kenal musim. Berikut adalah tujuh di antaranya.


Manfaat Buah Nanas yang Kaya Vitamin C, Cegah Osteoporosis dan Osteoarthritis

20 Januari 2024

Ilustrasi nanas (pixabay.com)
Manfaat Buah Nanas yang Kaya Vitamin C, Cegah Osteoporosis dan Osteoarthritis

Dibandingkan dengan jeruk biasa, ternyata Nanas memiliki kandungan Vitamin C lebih banyak. Bisa mencegah risiko osteoporosis dan osteoarthritis.


Bangun Tidur dengan Tanda Bantal di Wajah, Pakar Ungkap Masalahnya

16 Januari 2024

Ilustrasi tidur siang. Pexels/Ketut Subiyanto
Bangun Tidur dengan Tanda Bantal di Wajah, Pakar Ungkap Masalahnya

Banyak orang bangun tidur dengan garis-garis di wajah bekas tanda bantal. Apakah tanda bantal ini masalah serius? Berikut penjelasan dermatolog.


Oyster Mentah Jadi Hidangan Mewah, Ini Plus Minus Mengonsumsi Tiram Itu

16 Januari 2024

Ilustrasi tiram (pixabay.com)
Oyster Mentah Jadi Hidangan Mewah, Ini Plus Minus Mengonsumsi Tiram Itu

Oyster merupakan salah satu jenis tiram yang menjadi makanan mewah.