Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Manfaat Luar Biasa Self Healing Diyakini Bisa Sembuhkan Trauma Masa Lalu

Reporter

image-gnews
Ilustrasi wanita melihat wajahya di cermin. Freepik.com/Lifeforstock
Ilustrasi wanita melihat wajahya di cermin. Freepik.com/Lifeforstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perihal sakit, sebenarnya manusia memiliki kemampuan menyembuhkan dirinya sendiri atau self healing. Hanya dengan menerapkan keyakinan dalam teknik penyembuhan holistik dengan cara self healing. Pengertian self healing sendiri adalah cara memahami diri sendiri untuk mengobati luka hati atau masalah dalam diri.

Teknik ini diyakini mampu menjaga diri sendiri untuk dapat berdamai dan menerima dengan masalah yang sedang dimiiliki. Dengan begitu batin akan menjadi lebih damai dan tenang. Lebih jauh lagi manfaat melakukan self healing bahkan dapat mengobati trauma-trauma yang pernah dialami di masa lalu. 

Sebenarnya self healing ini ditujukan sebagai tindakan preventif atau pencegahan sebelum penyakit menyerang. Meski demikian, saat seseorang sakit, teknik self healing ternyata tetap bisa dilakukan sembari melakukan pengobatan medis. Sehingga membantu seseorang mengontrol emosi dan pikirannya untuk membentuk daya tahan tubuh yang baik serta pemulihan lebih optimal.

Ada beberapa cara self healing yang bisa dilakukan. Pertama, berbicara kepada diri sendiri dan menerima keadaan diri. Bisa dilakukan pada waktu khusus, dan berbicara di depan cermin. Dalam kata lain, teknik ini membantu seseorang untuk introspeksi diri terhadap apa yang sudah dilalui dan belajar untuk menerima keadaan diri.

Kemudian saat melakukan self healing perlu memiliki waktu tidur yang cukup. Khusus orang dewasa setidaknya butuh waktu 5 hingga 7 jam untuk istirahat. Baik tubuh maupun piikiran. Kurangi beraktivitas dengan gawai, fokus dengan istirahat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Self healing berikutnya adalah melakukan hobi atau kegiatan positif lainnya di rumah maupun ke tempat yang diinginkan. Tak tanggung-tanggung, melakukan hal yang disukai akan membuat hati menjadi bahagia serta menghadirkan kepuasan tersendiri setelah melakukannya.

Self healing bisa dilakukan dengan cara olahraga secara rutin. Manfaatnya dapat membantu mengeluarkan energi negatif dari dalam tubuh. Teknik ini bisa dilakukan di rumah maupun di tempat olahraga. Bisa dimulai dengan gerakan-gerakan olahraga yang ringan, agar tubuh lebih segar.

RAUDATUL ADAWIYAH NASUTION

Baca: Mengenal Self Healing Cara Menyembuhkan Luka Batin di Masa Lalu

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


4 Hal yang Perlu Dipersiapkan sebelum Mengikuti Lari Maraton bagi Pemula

15 jam lalu

Pelari Indonesia Agus Prayogo (kiri) berlari pada lomba maraton SEA Games 2023 di kawasan situs warisan budaya dunia UNESCO Angkor Wat, Siem Reap, Kamboja, Sabtu 6 Mei 2023. Pelari asal Jawa Barat tersebut berhasil meraih medali emas pertama untuk cabang atletik. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
4 Hal yang Perlu Dipersiapkan sebelum Mengikuti Lari Maraton bagi Pemula

Berikut langkah-langkah yang perlu dipersiapkan sebelum mengikuti lari maraton bagi para pemula.


Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

15 jam lalu

Ilustrasi anak obesitas berolahraga. Kevin Frayer/Getty Images
Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

Penelitian mengklaim olahraga pada malam hari bisa memberi lebih banyak manfaat kesehatan bagi orang obesitas dan diabetes tipe 2.


Olahraga Yoga Bikin Nyaman Shareefa Daanish

1 hari lalu

Aktris pemeran Film Menjelang Ajal, Shareefa Daanish saat sesi wawancara di Kantor Tempo. Palmerah, Jakarta, Senin, 25 Maret 2024. Film ini siap bergentayangan pada Mei 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Olahraga Yoga Bikin Nyaman Shareefa Daanish

Olahraga Yoga membuat penyakit GERD Shareefa Daanish tidak kambuh.


5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

4 hari lalu

Ilustrasi wanita alami kepala pusing saat bangun tidur. Foto: Freepik.com/Jcomp
5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.


Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

4 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

Penderita diabetes tipe 2 mengalami masalah gangguan tidur karena ketidakstabilan kadar gula darah dan gejala terkait diabetes.


8 Cara Mencegah Jet Lag ala Pramugari setelah Penerbangan Jarak Jauh

4 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang kelas ekonomi. Freepik.com/DC Studios
8 Cara Mencegah Jet Lag ala Pramugari setelah Penerbangan Jarak Jauh

Pramugari dan pakar perjalanan berbagi cara mencegah jet lag setelah penerbangan jarak jauh, dari mengatur waktu sampai jalan-jalan sore hari.


Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

4 hari lalu

Ilustrasi wanita berjalan kaki. Freepik.com
Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

Masih seringkali terjadi kebingungan di banyak orang tentang apakah sebaiknya makan sebelum atau sesudah melakukan olahraga.


4 Tipe Tidur dan Pengaruhnya pada Kesehatan, Anda Masuk yang Mana?

5 hari lalu

Ilustrasi tidur siang. Pexels/Meruyert Gonullu
4 Tipe Tidur dan Pengaruhnya pada Kesehatan, Anda Masuk yang Mana?

Penelitian selama 10 tahun menemukan empat tipe tidur pada lebih dari 3.000 orang. Apa saja dan pengaruhnya pada kesehatan?


5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

5 hari lalu

Ilustrasi push up. Freepik.com
5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

Olahraga atau aktivitas fisik secara teratur bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan mental


Alasan Bawang Merah Tetap Diburu Meski Mahal

5 hari lalu

Bawang merah. ANTARA/Oky Lukmansyah
Alasan Bawang Merah Tetap Diburu Meski Mahal

Bawang merah merupakan komoditi penting yang dibutuhkan masyarakat. Apa saja manfaatnya untuk kesehatan?