Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inilah yang Terjadi pada Tubuh Bila Alami Gagal Ginjal Stadium 5

Reporter

image-gnews
Ilustrasi ginjal. webmd.com
Ilustrasi ginjal. webmd.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jika anda sering mendengar istilah stadium 4 pada kanker, ternyata stadium tidak hanya istilah untuk kanker tetapi bagi pengidap penyakit ginjal pun ternyata juga menggunakan istilah stadium dalam menentukan diagnosis penyakit tersebut.

Ginjal adalah organ penting yang memiliki fungsi untuk menjaga komposisi darah dengan mencegah menumpuknya limbah dan mengendalikan keseimbangan cairan dalam tubuh, menjaga level elektrolit seperti sodium, potasium dan fosfat tetap stabil.

Dalam menentukan stadium atau diagnosis pada penyakit ginjal telah berada di stadium mana, biasanya hal tersebut berada di tahap akhir penyakit ginjal kronis atau PGK dan disebut sebagai stadium 5 PGK.

Di tahap ini masalah-masalah seperti ginjal akan gagal atau sudah mengalami gagal ginjal akan muncul.

Berdasarkan dari laman responsumhealth.com, ketika ginjal telah mengalami gagal, maka limbah akan mulai menumpuk dalam darah anda, karena ginjal telah kehilangan kemampuannya untuk berfungsi, termasuk dengan fungsi-fungsi lainnya juga tidak akan aktif lagi.

Penyakit ginjal kronis atau stadium 5 PGK, akan membuat anda merasakan rasa sakit, dan dialisis dan/atau transplantasi ginjal adalah salah satu cara untuk mengatasinya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu, perlu anda ketahui juga gejala-gejala umum yang akan muncul saat anda mengalami stadium 5 PGK adalah mulai kehilangan selera makan, merasa mual atau muntah, sakit kepala, kelelahan, sakit punggung, sulit berkonsentrasi, rasa gatal, tidak bisa buang air kecil atau buang air kecil sangat sedikit, kram otot, kesulitan bernapas, sulit tidur, mengalami kesemutan ditangan atau kaki, berubahnya warna kulit, dan pigmentasi kulit juga meningkat.

Namun perlu anda ketahui juga, sebelum mencapai di gagal ginjal tahap akhir, penderita penyakit ginjal kronis akan mengalami penurunan fungsi ginjal secara bertahap.

ASMA AMIRAH

Baca juga: Dapatkah Manusia Hidup dengan Satu Ginjal?

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bahaya Pewarna Makanan bagi Kesehatan, Alergi sampai Kanker

1 hari lalu

Ilustrasi camilan manis atau permen (Pixabay.com)
Bahaya Pewarna Makanan bagi Kesehatan, Alergi sampai Kanker

Masyarakat disarankan untuk menghindari pewarna makanan untuk mencegah risiko kesehatan seperti reaksi alergi atau bahkan kanker.


Penyebab dan Gejala Penyakit Ginjal Kronis yang Perlu Diketahui

2 hari lalu

Ilustrasi ginjal. Shutterstock
Penyebab dan Gejala Penyakit Ginjal Kronis yang Perlu Diketahui

Penyakit ginjal kronis atau juga disebut gagal ginjal kronis adalah ketika ginjal mengalami kerusakan dalam jangka waktu lama.


Waspada, Pasien Diabetes Punya Faktor Tinggi Alami Gangguan Ginjal

4 hari lalu

Diskusi Hari Ginjal Sedunia 2024 bertema Ginjal Sehat untuk Semua pada 13 Maret 2024/Tempo-Mitra Tarigan
Waspada, Pasien Diabetes Punya Faktor Tinggi Alami Gangguan Ginjal

Faktor penyebab terbesar di dunia (termasuk juga di Indonesia) untuk gangguan ginjal adalah diabetes. Jalani gaya hidup sehat mulai sekarang.


Tips Ginjal Sehat, Hindari Konsumsi Makanan Tinggi Garam

4 hari lalu

Ilustrasi ginjal. Shutterstock
Tips Ginjal Sehat, Hindari Konsumsi Makanan Tinggi Garam

Ada beberapa cara penting untuk mencegah penyakit ginjal sejak dini. Salah satu yang utama adalah dengan hindari konssumsi makanan tinggi natrium.


Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara setelah Jalani Mammogram, pada Usia Berapa Harus Dilakukan?

5 hari lalu

Olivia Munn, aktris dan pembawa acara televisi, menceritakan bahwa dirinya didiagnosis kanker payudara. Instagram.com/@oliviamunn
Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara setelah Jalani Mammogram, pada Usia Berapa Harus Dilakukan?

Olivia Munn membagikan kisahnya didiagnosis kanker payudara hanya dua bulan setelah menjalani mammogram. Saran mammogram di AS pun kini berubah.


Gejala Penyakit Ginjal pada Orang Muda yang Perlu Diperhatikan

5 hari lalu

Ilustrasi ginjal. thestatesman.com
Gejala Penyakit Ginjal pada Orang Muda yang Perlu Diperhatikan

Sebagian besar orang dengan penyakit ginjal tidak merasakan gejala pada tahap awal dan baru menyadarinya setelah masuk tahap lanjut.


Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara, 4 Kali Operasi dan Mastektomi

5 hari lalu

Olivia Munn, aktris dan pembawa acara televisi, menceritakan bahwa dirinya didiagnosis kanker payudara. Instagram.com/@oliviamunn
Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara, 4 Kali Operasi dan Mastektomi

Olivia Munn mengungkapkan kepada publik perjuangannya mengalami kanker payudara pada tahun 2023


Alasan Pasien Penyakit Ginjal Tahap Lanjut Tak Dianjurkan Berpuasa

5 hari lalu

Ilustrasi ginjal. ANTARA-Shutterstock
Alasan Pasien Penyakit Ginjal Tahap Lanjut Tak Dianjurkan Berpuasa

Pasien penyakit ginjal tahap lanjut dianjurkan tidak berpuasa karena bisa menyebabkan penurunan fungsi ginjal yang lebih cepat.


5 Manfaat Makan Pepaya

6 hari lalu

Ilustrasi buah pepaya. Unsplash.com/Pranjall Kumar
5 Manfaat Makan Pepaya

Pepaya mengandung berbagai nutrisi dan bermanfaat bagi kesehatan. Apa saja?


Cegah Batu Ginjal dengan Diet Mediterania dan Perbanyak Makan Jeruk

8 hari lalu

Batu ginjal.
Cegah Batu Ginjal dengan Diet Mediterania dan Perbanyak Makan Jeruk

Batu ginjal merupakan akumulasi mineral dan garam yang terbentuk di ginjal. Mengubah pola makan bisa mencegah terbentuknya batu ginjal.