Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Posisi Gerak Alis juga Bentuk Komunikasi yang Tak Diucapkan

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi ekspresi wajah dalam serial
Ilustrasi ekspresi wajah dalam serial "Lie to me". Fanpop.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tak sekadar susunan rambut di dahi, alis berguna untuk melindungi mata dari tetesan keringat. Alis juga melindungi mata dari kondisi yang terlalu lembap. Tapi, selain fungsinya untuk menjaga mata, gerak alis juga mengungkapkan ekspresi tertentu yang mungkin tak diucapkan.

Laporan ilmiah berjudul Eyebrow Position in Grammatical and Emotional Expressions in Kazakh-Russian Sign Language: A Quantitative Study menjelaskan, alis mendukung fungsi gramatikal Berdasarkan kajian itu, posisi alis mata yang terangkat menunjukan bentuk emosional terkejut. Sedangkan posisi alis yang turun menunjukan ekspersi emosinal marah.

Itu sebabnya, posisi gerak alis termasuk ekspresi wajah dan bahasa isyarat. Alis pun mengekspresikan emosi dan pernyataan seseorang. Alis juga bentuk komunikasi yang menyampaikan pesan nonverbal yang mewakili tanda seru atau tanya.

Tapi, posisi alis tak selalu mutlak artinya. Seseorang yang cepat mengangkat alisnya ke atas dengan celah mata yang sebentar membesar bisa diartikan menggoda seperti dikutip dari buku Ethology: The Biology of Behavior, dalam situs web JSTOR. Ekspresi menggoda dari posisi gerak alis berlaku dalam kebudayaan etnik tertentu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

TIKA AYU 

Baca: Fase Pertumbuhan Alis Tak Sama dengan Rambut, Apa yang Berbeda?

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

7 hari lalu

Ilustrasi Glaukoma. Wikipedia
7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

Setiap individu harus memahami tantangan yang dihadapi saat didiagnosis glaukoma dan harus mempertahankan kualitas hidup dengan manajemen tepat.


Murah Senyum Vs Maskulin, Ternyata Wanita Lebih Tertarik pada Pria Tipe Ini

11 hari lalu

Tom Cruise menjadi salah satu aktor dengan bayaran tertinggi setelah sukses membintangi film Top Gun: Maverick. Film tersebut berhasil meraih keuntungan lebih dari USD 1 miliar dan menjadi film berpendapatan tertinggi di 2022. Hal ini pun menambah pendapatan Tom Cruise secara signifikan. Jumlah kekayaannya kini sekitar US$ 620 juta atau Rp 9,1 triliun. Foto: IMDB
Murah Senyum Vs Maskulin, Ternyata Wanita Lebih Tertarik pada Pria Tipe Ini

Tim peneliti dari Portugal menemukan wanita lebih suka pria yang murah senyum dibanding yang maskulin. Ini alasannya.


Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

20 hari lalu

Ilustrasi perempuan memakai pelembap. (Self)
Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

Lanolin adalah pelembab kulit untuk mencegah dan mengatasi kulit yang kering, kasar, gatal, atau iritasi.


3 Mitos Terkait Gerhana Matahari dan Penglihatan serta Faktanya

28 hari lalu

Ilustrasi menyaksikan gerhana matahari. AP/Shizuo Kambayashi
3 Mitos Terkait Gerhana Matahari dan Penglihatan serta Faktanya

Berikut tiga mitos terkait gerhana matahari dan penglihatan serta faktanya. Lindungi selalu mata saat menontonnnya.


4 Masalah Mata yang Mulai Mengganggu di Usia 40-an

29 hari lalu

Warga lanjut usia memeriksakan matanya dalam pelayanan kesehatan gratis di Kranji, Bekasi, Jawa Barat, Selasa (31/1). Pemeriksaan diberikan kepada kalangan warga lanjut usia kurang mampu untuk mencegah bertambahnya angka kebutaan di Indonesia, khususnya perkotaan. TEMPO/Tony Hartawan
4 Masalah Mata yang Mulai Mengganggu di Usia 40-an

Setelah usia mencapai 40-an, risiko masalah mata pun meningkat dan perlu diwaspadai. Berikut empat masalah tersebut.


Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

30 hari lalu

Ilustrasi wanita potong rambut. Freepik.com/Racool_studio
Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

Ada tanda-tanda umum sudah waktunya Anda potong rambut, bukan hanya karena sudha terlalu panjang. Berikut di antaranya


Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

37 hari lalu

Ilustrasi perempuan perawatan rambut di salon. Foto: Freepik.com/Prostooleh
Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

Seorang wanita muda mengalami cedera ginjal setelah melakukan pelurusan rambut di salon. Penyebabnya kandungan zat berbahaya pada produk.


Gejala Diabetes yang Terdeteksi di Mata, Bahaya Jika Didiamkan

48 hari lalu

Ilustrasi pemeriksaan mata. shutterstock.com
Gejala Diabetes yang Terdeteksi di Mata, Bahaya Jika Didiamkan

Ada beberapa gejala diabetes yang terdeteksi di mata dan bila didiamkan akan menyebabkan kehilangan penglihatan.


Macam Faktor Risiko yang Memperparah Glaukoma

50 hari lalu

Ilustrasi pemeriksaan mata. Shutterstock
Macam Faktor Risiko yang Memperparah Glaukoma

Dokter mata menyebut sejumlah faktor risiko yang dapat memperparah kondisi glaukoma, seperti faktor usia dan penyakit vaskular.


Perlunya Deteksi Dini untuk Perlambat Perkembangan Glaukoma

50 hari lalu

Ilustrasi pemeriksaan mata. shutterstock.com
Perlunya Deteksi Dini untuk Perlambat Perkembangan Glaukoma

Deteksi dini penting untuk mencegah glaukoma tidak semakin parah. Dokter mata sebut penyebabnya.