Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Manfaat Kesehatan yang Terkandung dalam Nutrisi Buah Rambutan

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi buah rambutan. shutterstock.com
Ilustrasi buah rambutan. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Buah rambutan (Nephelium lappaceum) yang sudah matang rasanya manis dan menyegarkan. Ciri buah ini terutama di kulitnya merujuk seperti namanya. Kulit rambutan muda berwarna hijau. Jika sudah matang warnanya merah agak kuning. Isinya berwarna putih.

Rambutan tak hanya soal rasa, tapi buah itu juga mengandung manfaat untuk kesehatan, seperti dikutip dari Healthline.

  • Pencernaan

Rambutan mengandung serat yang berguna mencegah sembelit dan memperbaiki gejala gangguan usus. Serat larut dalam rambutan menyediakan makanan untuk bakteri baik dalam usus. Bakteri baik akan menghasilkan asam lemak rantai pendek, seperti asetat, propionat, dan butirat, yang menjadi asupan sel usus.

  • Menurunkan berat badan

Rambutan rendah kalori, tapi banyak mengandung air dan serat. Kombinasi ini berguna mencegah makan terlalu banyak, karena rasa kenyang yang lebih lama. Buah rambutan cocok untuk dikonsumsi dalam program diet untuk membantu menurunkan berat badan. Serat larut dalam rambutan menjaga cairan tubuh dan membantu penyerapan nutrisi.

  • Mencegah infeksi

Buah rambutan bermanfaat untuk sistem kekebalan tubuh. Kandungan vitamin C akan memproduksi sel darah putih yang dibutuhkan tubuh untuk melawan infeksi.

  • Kesehatan jantung
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Mengutip WebMD, rambutan mengandung vitamin, mineral, dan antioksidan sebagai nutrisi penting untuk tubuh. Rambutan juga banyak mengandum potasium, mineral yang membantu kinerja jantung, ginjal, otot.

DELFI ANA HARAHAP

Baca: Sedang Musim, Selain Buahnya Ini Manfaat Biji Rambutan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bukan Penyakit, Ini yang Perlu Dipahami soal Mual

5 hari lalu

Ilustrasi wanita muntah atau mual. Shutterstock
Bukan Penyakit, Ini yang Perlu Dipahami soal Mual

Mual merupakan gejala dibanding kondisi kesehatan. Apa saja penyebabnya dan yang perlu dilakukan untuk mengatasinya?


Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

9 hari lalu

Ilustrasi minum susu/Danone
Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

Memilih antara susu sapi dan susu kerbau bergantung pada preferensi individu, kebutuhan nutrisi, dan pertimbangan pola makan.


Teknik Kuno Menyimpan Apel agar Tahan Lama, dari Pasir sampai Serbuk Gergaji

9 hari lalu

Ilustrasi apel kecoklatan. Pixabay/Angela Yuriko SMith
Teknik Kuno Menyimpan Apel agar Tahan Lama, dari Pasir sampai Serbuk Gergaji

Untuk mencegah apel cepat busuk perlu teknik penyimpanan yang tepat, sederhana, tapi efektif. Berikut cara menyimpan apel gaya lama tapi efektif.


Fakta Mulut yang Unik dan Anda Mungkin Belum Tahu

10 hari lalu

Ilustrasi mulut pria. Shutterstock
Fakta Mulut yang Unik dan Anda Mungkin Belum Tahu

Mulut adalah bagian tubuh penting dan pintu saluran pencernaan. Berikut fakta menarik dan aneh terkait mulut sebagai organ yang kompleks.


Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

10 hari lalu

Ilustrasi anak obesitas berolahraga. Kevin Frayer/Getty Images
Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

Penelitian mengklaim olahraga pada malam hari bisa memberi lebih banyak manfaat kesehatan bagi orang obesitas dan diabetes tipe 2.


Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

11 hari lalu

Jajaran direksi PT Konimex dan PT Indordesa, serta dari Laboratoires Grand Fontaine menggelar konferensi pers peluncuran produk baru FontLife One di Hotel Alila Solo, Jawa Tengah, Jumat, 26 April 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.


5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

14 hari lalu

Ilustrasi push up. Freepik.com
5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

Olahraga atau aktivitas fisik secara teratur bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan mental


Sering Disisihkan dari Piring Makan karena Pahit, Ketahui Manfaat Luar Biasa Pare

15 hari lalu

Ilustrasi oseng pare tempe. Cookpad/Tri Yunianti
Sering Disisihkan dari Piring Makan karena Pahit, Ketahui Manfaat Luar Biasa Pare

Pare merupakan salah satu sayuran yang menyimpan beragam manfaat kesehatan yang luar biasa.


10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

16 hari lalu

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta. Foto: Canva
10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta.


10 Langkah Tangkal Peradangan Penyebab Penyakit Kronis

21 hari lalu

Ilustrasi pria makan sehat atau sayur. shutterstock.com
10 Langkah Tangkal Peradangan Penyebab Penyakit Kronis

Peradangan bisa memicu berbagai penyakit kronis bila didiamkan, seperti penyakit jantung dan kanker. Namun, ada cara untuk mencegahnya.