Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perempuan Sebaiknya Hindari Hal-hal Ini Ketika Menstruasi

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi menstruasi. Theconversation.com
Ilustrasi menstruasi. Theconversation.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Normalnya, perempuan akan mengalami siklus menstruasi setiap bulannya. Di samping itu, terdapat beberapa hal yang harus dihindari agar perempuan tetap nyaman meski sedang menstruasi.

Menstruasi adalah sebuah siklus biologis yang terjadi pada perempuan. Setiap bulannya, perempuan mengalami setidaknya sekali menstruasi yang biasanya berlangsung selama lima sampai tujuh hari. Saat sedang menstruasi, banyak perempuan yang merasakan berbagai gejala lain seperti kram perut, pegal-pegal, sakit kepala, mudah lelah, sampai suasana hati yang berubah-ubah.

Kondisi Spesial

Selain itu, karena menstruasi merupakan kondisi yang spesial, maka dari itu terdapat berbagai larangan yang harus diperhatikan.

Di bawah ini adalah beberapa hal yang mesti dihindari oleh perempuan saat sedang menstruasi: 

  • Makanan asin

Sebagian besar perempuan merasakan kram perut saat menstruasi. Agar tidak memperparah kram tersebut, hindari makan makanan asin. Sebab, sebagaimana dikutip dari Health Shots, garam dapat memperparah kram perut.

  • Kafein

Masih dikutip dari Health Shots, larangan lainnya saat sedang menstruasi yakni mengonsumsi unsur kafein terlalu banyak. Sebenarnya bukan hanya saat menstruasi, melainkan saat hari-hari biasa pun mengonsumsi terlalu banyak kafein akan berbahaya. Lebih lanjut, kandungan kafein yang tinggi dapat memperburuk rasa sakit Anda saat menstruasi dan berkontribusi pada nyeri payudara.

  • Tidak mengganti pembalut
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kebersihan adalah sesuatu yang sangat penting dan harus diperhatikan. Begitu juga saat sedang menstruasi, alat pelindung seperti pembalut, tampons, atau menstrual cup harus selalu bersih. Usahakan mengganti pembalut setiap empat jam sekali. 

  • Produk wangi-wangian

Saat menstruasi, darah yang dikeluarkan memang beraroma tidak sedap. Namun, itu bukan masalah dan memang hal yang alamiah. Selain itu, bau tersebut berasal dari bakteri baik untuk menjaga vagina agar tetap bersih. Maka dari itu, hindari produk wangi-wangian seperti pembalut wangi, sabun untuk bagian. Produk-produk tersebut mengandung bahan-bahan kimia yang dapat mengiritasi vagina sebagaimana dilansir dari artikel Healthy Womens.

Agar organ reproduksi tetap sehat, perhatikan hal-hal di atas saat sedang menstruasi. Peringatan di atas juga dapat menjaga Anda agar tetap nyaman meski sedang menstruasi. 

VIOLA NADA HAFILDA

Baca juga: Manfaat Serai Mengatasi Gangguan Menstruasi, Mengapa Dijauhi Penderita Hipertensi?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Alasan Pemudik Tak Dianjurkan Menenggak Minuman Berenergi saat Lelah

4 hari lalu

Ilustrasi minuman energi (Pixabay.com)
Alasan Pemudik Tak Dianjurkan Menenggak Minuman Berenergi saat Lelah

Minum minuman berenergi saat kelelahan berbahaya karena dapat menutupi rasa kantuk dan membuat orang kurang waspada saat mengemudi.


5 Minuman yang Dapat Mencegah Microsleep

7 hari lalu

Ilustrasi pengemudi mulai mengantuk karena microsleep. Sumber: toyota.astra.id
5 Minuman yang Dapat Mencegah Microsleep

Ada sejumlah minuman yang dapat membantu mencegah microsleep dengan memberikan dorongan energi dan meningkatkan kewaspadaan.


4 Tanda Nyeri Menstruasi Sudah Tak Wajar dan Gejala Kondisi Serius

11 hari lalu

Ilustrasi wanita sakit perut saat menstruasi. TEMPO/ Rosdianahangka
4 Tanda Nyeri Menstruasi Sudah Tak Wajar dan Gejala Kondisi Serius

Orang sering tak paham apa yang sebenarnya terjadi saat menstruasi dan kapan perlu mendapat penanganan medis. Berikut empat tanda Anda perlu waspada.


Alasan Penderita Epilepsi Tak Boleh Banyak Minum Kopi

29 hari lalu

ilustrasi minum kopi (pixabay.com)
Alasan Penderita Epilepsi Tak Boleh Banyak Minum Kopi

Penderita epilepsi diminta tidak minum kopi berlebihan untuk menghindari kejang. Pasalnya, kafein justru dapat meningkatkan frekuensi kejang.


Inilah Daftar Minuman yang Memperbesar Risiko Dehidrasi saat Puasa

32 hari lalu

ilustrasi menyiram air untuk mengurangi dampak dehidrasi. Shutterstok
Inilah Daftar Minuman yang Memperbesar Risiko Dehidrasi saat Puasa

Minuman manis, berkafein, beralkohol, bersoda, mengandung santan justru memperbesar risiko dehidrasi saat puasa.


Mengapa Tidak Dianjurkan Minum Teh Sebelum Tidur?

33 hari lalu

Ilustrasi minum teh. Shutterstock.com
Mengapa Tidak Dianjurkan Minum Teh Sebelum Tidur?

Kandungan kafein berlebihan dalam teh dapat mengganggu siklus tidur dan bangun.


International Women's Day Jogja 2024, Srikandi UGM: Rebut Kembali Hak Perempuan yang Tidak Diperjuangkan Pejabat Negara

42 hari lalu

Salah satu turunan tuntutan utama aksi International Women's Day Jogja 2024 berupa akses pendampingan bagi korban kekerasan difabel, pada Jumat 8 Maret 2024. TEMPO/Rachel Farahdiba R
International Women's Day Jogja 2024, Srikandi UGM: Rebut Kembali Hak Perempuan yang Tidak Diperjuangkan Pejabat Negara

Peringatan International Women's Day Jogja 2024, Ketua Divisi Aksi dan Propaganda Srikandi UGM sebut mengusung tema "Mari Kak Rebut Kembali!"


International Women's Day Jogja 2024: Suarakan Tuntutan untuk Perempuan dan Minoritas Gender

43 hari lalu

Massa aksi menyuarakan penegakan hak-hak perempuan dan minoritas gender dalam peringatan International Women's Day Jogja 2024 di Bundaran UGM, pada Jumat 8 Maret 2024. TEMPO/Rachel Farahdiba R
International Women's Day Jogja 2024: Suarakan Tuntutan untuk Perempuan dan Minoritas Gender

Pada peringatan International Women's Day (IWD) Jogja 2024, para peserta membawa tuntutan berbeda yang menarik perhatian massa aksi. Apa tuntutannya?


Pekerja Pria Jepang Uji Coba Simulasi Nyeri Haid: Saya Tidak Bisa Bergerak!

43 hari lalu

Ekspresi Masaya Shibasaki, seorang karyawan EXEO Group Inc., saat mencoba perangkat listrik VR yang dikembangkan Osaka Heart Cool 'Perionoid' yang melepaskan rangsangan listrik yang terasa seperti mengalami nyeri haid pada wanita selama lokakarya menjelang Hari Perempuan Internasional di kantor pusat perusahaan di Tokyo, Jepang 7 Maret 2024. REUTERS/Issei Kato
Pekerja Pria Jepang Uji Coba Simulasi Nyeri Haid: Saya Tidak Bisa Bergerak!

Ini sebagai bagian dari inisiatif yang bertujuan untuk menumbuhkan empati terhadap rekan kerja perempuan Jepang menjelang Hari Perempuan Internasional


Maag hingga Sakit Kepala, Inilah 5 Efek Samping Minum Teh Setiap Hari

43 hari lalu

Ilustrasi minuman teh. TEMPO/ Nita Dian
Maag hingga Sakit Kepala, Inilah 5 Efek Samping Minum Teh Setiap Hari

Konsumsi teh yang berlebihan juga dapat berdampak buruk pada kesehatan.