"

3 Kiat Memahami Cara Menjalin Percakapan

Ilustrasi dua wanita mengobrol. shutterstock.com
Ilustrasi dua wanita mengobrol. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Percakapan mendalam (deep talk) dibutuhkan bukan hanya sekadar komunikasi dua arah. Tapi percakapan mendalam berguna mengeratkan hubungan terhadap orang lain yang mungkin tidak terlalu dekat.

Menurut American Psychology Association, percakapan mendalam memungkinkan menerima pertanyaan dangkal atau mendalam untuk diskusi. Pertanyaan dangkal ini mencakup topik obrolan ringan yang khas. Sebab, obrolan ringan tak sia-sia juga, karena beberapa alasan penting. Misalnya, membantu dua orang saling menghangatkan percakapan. 

Mengutip Psychology Today, obrolan ringan membantu menyelidiki topik yang lebih menarik untuk dibicarakan. Namun, bisa juga meminimalkan obrolan ringan dan memaksimalkan percakapan mendalam. 

Saat berada dalam lift misalnya, bila rekan kerja bertanya tentang rahasia tergelap atau keinginan terdalam, maka itu terlalu berlebihan. Namun, jika merespons pertanyaan rekan kerja, maka pasti akan memiliki beberapa pertanyaan lanjutan.  Jika ingin mengatasi canggung saat melakukan percakapan mendalam, ada beberapa kiat untuk menjalin percakapan yang bermakna, walaupun dengan orang baru.

Menjalin percakapan

1. Bertanya

Psych Central merujuk penelitian pada 2017 melaporkan, mengajukan pertanyaan meningkatkan kesukaan dan menunjukkan kepada orang lain bahwa Anda benar-benar tertarik. Belum lagi, banyak orang umumnya senang berbicara tentang diri mereka sendiri.

2. Ungkapan

Jika berbagi sesuatu dengan orang asing, mereka akan cenderung membagi sesuatu juga untuk balasannya. “Ini hampir merupakan jalan pintas menuju koneksi,” kata Gillian Sandstrom, dosen psikologi di University of Essex. 

3. Pertimbangan

Mengikuti percakapan dengan orang asing mungkin menganggap tak penting seberapa besar dia menyukai Anda. Bahkan, ketika Anda menyukai orang itu. Sandstrom menggambarkan ilusi ini dalam penelitiannya  sebagai kesenjangan kesukaan.

Baca: 6 Tanda Pasangan Bersikap Tidak Hormat dalam Hubungan

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.








Begini Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus

1 hari lalu

Logo WhatsApp pada layar ponsel. (thenextweb.com)
Begini Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus

Ada beberapa cara yang ditawarkan WhatsApp untuk mengambilikan chat pengguna yang terhapus.


Mario Dandy dan Shane Lukas Akan Jalani Psikologi Forensik, Apa Itu?

6 hari lalu

Tersangka penganiayaan Cristalino David Ozora, Mario Dandy Satriyo (kiri) memeragakan adegan tendangan saat melakukan rekonstruksi kasus penganiayaan terhadap Cristalino David Ozora di Perumahan Green Permata Residences, Pesanggrahan, Jakarta, Jumat, 10 Maret 2023. Sebanyak 40 reka adegan dilakukan dalam rekonstruksi kasus penganiayaan yang dilakukan Mario Dandy terhadap korban Cristalino David Ozora. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Mario Dandy dan Shane Lukas Akan Jalani Psikologi Forensik, Apa Itu?

Mario Dandy dan Shane Lukas akan menjalani pemeriksaan psikologi forensik. Apa itu psikologi forensik?


7 Cara Menghadapi Sindiran Rekan Kerja yang Toxic

9 hari lalu

Ilustrasi gosip/pertemanan. Shutterstock
7 Cara Menghadapi Sindiran Rekan Kerja yang Toxic

cara menghadapi sindiran dari rekan kerja adalah dengan tenang dan tak terpancing


Viral Fenomena Self Harm, Ini yang Perlu Dilakukan Orang Tua

9 hari lalu

ilustrasi luka (pixabay.com)
Viral Fenomena Self Harm, Ini yang Perlu Dilakukan Orang Tua

Orang tua, sekolah, dan lingkungan sekitar perlu menciptakan lingkungan kondusif bagi perkembangan jiwa anak untuk mencegahnya melakukan self harm.


Koalisi Masyarakat Kecam Pembubaran Paksa Diskusi tentang Orangutan Tapanuli

13 hari lalu

Seekor spesies orangutan, Pongo tapanuliensis, di hutan Batang Toru, Sumatera Utara, 2 November 2017. aliveforfootball.com
Koalisi Masyarakat Kecam Pembubaran Paksa Diskusi tentang Orangutan Tapanuli

Koalisi Masyarakat Sipil Lingkungan Hidup bersama Organisasi Jurnalis Lingkungan SIEJ mengecam tindakan intimidasi berupa pembubaran paksa diskusi.


Komite Keselamatan Jurnalis: Usut Pelaku Upaya Pembubaran Diskusi Soal PLTA Batang Toru

14 hari lalu

Induk dan dua bayi kembar Orangutan Tapanuli ditemukan di hutan Batang Toru, Tapanuli, Medan, Sumatera Utara. Kredit: SOCP
Komite Keselamatan Jurnalis: Usut Pelaku Upaya Pembubaran Diskusi Soal PLTA Batang Toru

Komite Keselamatan Jurnalis (KKJ) mengecam insiden upaya paksa pembubaran diskusi publik yang dilakukan oleh sekelompok orang tak di kenal.


Gangguan Melamun Maladaptif, Bagaimana Gejala dan Kiat Mengatasinya?

21 hari lalu

Ilustrasi depresi. Shutterstock
Gangguan Melamun Maladaptif, Bagaimana Gejala dan Kiat Mengatasinya?

Melamun secara intens dan berlarut-larut upaya tidak sehat yang dilakukan seseorang untuk mengatasi atau menyesuaikan diri dengan masalah.


Mengenal Istilah Deep Talk dan Manfaatnya

22 hari lalu

Ilustrasi pasangan pillow talk. Freepik.com/Prostooleh
Mengenal Istilah Deep Talk dan Manfaatnya

Deep Talk merupakan istilah yang cukup sering digunakan oleh seseorang jika ingin membicarakan sesuatu yang dirasa penting, lalu apa manfaat dan contohnya?


Manfaat Mengobrol dengan Teman bagi Kesehatan Mental

38 hari lalu

Ilustrasi perempuan dan teman-temannya. Foto: Unsplash.com/Priscilla Du Preez
Manfaat Mengobrol dengan Teman bagi Kesehatan Mental

Penelitian menunjukkan mengobrol dengan teman setiap hari dapat membantu meningkatkan kesehatan mental.


Aneka Kiat Menjadi Orang yang Disukai Rekan Kerja

39 hari lalu

Sejumlah pegawai negeri sipil di kantor Balai Kota DKI Jakarta mulai bertugas, meski rekan-rekan mereka masih banyak yang mangkir pada hari pertama masuk kerja usai libur Lebaran, Kamis (23/8). TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat
Aneka Kiat Menjadi Orang yang Disukai Rekan Kerja

Penting untuk menjadi pribadi yang menyenangkan dan supel dengan rekan kerja karena dapat menunjang pekerjaan.