Benarkah Kopi Susu Punya Efek Antiperadangan?

Reporter

Kopi susu. coolmags.net
Kopi susu. coolmags.net

TEMPO.CO, Jakarta - Penelitian yang dimuat di Journal of Agricultural and Food Chemistry menemukan kopi dengan susu memiliki sifat sinergis yang meningkatkan efek anti-inflamasi atau antiperadangan. Penelitian dimuat di Medical Daily dan Earth.com akhir Januari 2023 dan menunjukkan antioksidan dalam kopi yang dikombinasikan dengan protein dari susu dapat menggandakan sifat antiperadangan sel kekebalan tubuh.

Sistem kekebalan tubuh mengerahkan sejumlah sel darah putih dan zat kimia untuk melindungi diri dari patogen dan zat asing lain yang masuk ke tubuh sehingga menyebabkan peradangan. Kerusakan akibat peradangan dapat dikurangi dengan antioksidan seperti polifenol.

Berkat polifenol
Peneliti dari Universitas Kopenhagen di Denmark dalam studi itu menganalisis reaksi molekul seperti asam amino atau bahan penyusun protein. Hasilnya, ketika polifenol bereaksi dengan asam amino, efek penghambatannya terhadap peradangan pada sel kekebalan meningkat. Polifenol dapat mengikat protein dalam produk daging, susu, dan memiliki manfaat kesehatan yang besar. Studi itu menunjukkan proses ini juga terjadi pada kopi susu.

“Hasil ini menunjukkan reaksi antara polifenol dan protein juga terjadi pada beberapa minuman kopi dengan susu yang kami pelajari," kata pakar ilmu pangan dari Kopenhagen, Marianne Lund.

Studi lain menemukan minum dua atau lebih cangkir kopi sehari dapat membuat orang dengan tekanan darah tinggi lebih berisiko menderita stroke atau serangan jantung. Konsumsi kopi berat dikaitkan dengan peningkatan risiko kematian penyakit kardiovaskular pada penderita hipertensi berat tapi tidak pada orang tanpa hipertensi atau hipertensi ringan. Sebaliknya, konsumsi teh hijau tidak dikaitkan dengan peningkatan risiko kematian akibat penyakit kardiovaskular pada kategori tekanan darah.

Baca juga: Alasan Anda Harus Mengganti Kopi Susu dengan yang Hitam Pahit








Variasi Resep Minuman Susu Kurma

2 hari lalu

Ilustrasi susu dan kurma/Antara
Variasi Resep Minuman Susu Kurma

Kurma mengandung glukosa yang dibutuhkan tubuh setelah berpuasa


Profil Laxman Narasimhan, CEO Starbucks Niat Sebulan Sekali Kerja di Gerai Kopi

6 hari lalu

Laxman Narashiman. antaranews.com
Profil Laxman Narasimhan, CEO Starbucks Niat Sebulan Sekali Kerja di Gerai Kopi

Laxman Narasimhan menjadi CEO Starbucks. Untuk memahami lingkup kerjanya, ia berniat sebulan sekali kerja di gerai kopi itu. Ini profilnya.


Apa Kekhasan Teh Hitam Dibandingkan Jenis Lainnya?

7 hari lalu

Teh hitam. sxc.hu
Apa Kekhasan Teh Hitam Dibandingkan Jenis Lainnya?

Kandungan kafein teh hitam membantu fokus dan tingkat energi


Catat, Ini 5 Jenis Makanan Penyebab Jerawat

8 hari lalu

Ilustrasi jerawat dan komedo. Freepik.com
Catat, Ini 5 Jenis Makanan Penyebab Jerawat

Sejumlah penelitian telah melaporkan bahwa makanan tertentu dapat memicu jerawat.


Resep Mudah Membuat Roti Tawar Bagi Pemula

9 hari lalu

Ilustrasi roti putih (Unsplash/Charles Chen)
Resep Mudah Membuat Roti Tawar Bagi Pemula

Ternyata tak sulit membuat roti tawar sendiri di rumah. Bahan-bahannya pun mudah di dapatkan.


7 Manfaat Minum Kopi yang Belum Banyak Orang Tahu

11 hari lalu

Ilustrasi wanita minum kopi. Foto: Unsplash.com/Engin Akyurt
7 Manfaat Minum Kopi yang Belum Banyak Orang Tahu

Berikut tujuh manfaat minum kopi yang masih jarang orang tahu berdasarkan beberapa penelitian.


Inilah Kandungan Susu Kental Manis (SKM) dan Risikonya untuk Kesehatan

14 hari lalu

Ilustrasi susu kental manis. Shutterstock
Inilah Kandungan Susu Kental Manis (SKM) dan Risikonya untuk Kesehatan

Sekalipun termasuk sebagai produk susu, susu kental manis (SKM) tidak dapat digunakan sebagai satu-satunya sumber gizi.


Sejarah Kopi di Indonesia dan Berbagai Jenisnya

17 hari lalu

Tanaman kopi robusta Lembah Grime, dibiarkan tumbuh liar tanpa perlakuan istimewa. Foto: Darmo Tanoyo
Sejarah Kopi di Indonesia dan Berbagai Jenisnya

Sejarah kopi di Indonesia ternyata banyak dipengaruhi oleh Belanda, mulai dari perkembangannya hingga beberapa jenis kopi yang dibawa masuk.


Mendag Zulkifli Hasan Perkuat Kerja Sama Perdagangan dengan Inggris

22 hari lalu

Mendag Zulkifli Hasan Perkuat Kerja Sama Perdagangan dengan Inggris

Indonesia menyambut baik rencana penandatanganan ICA 2022 a


Tandatangani ICA 2022, Zulhas Berharap Harga Ekspor Kopi Indonesia Bakal Lebih Stabil

22 hari lalu

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan saat melepas ekspor perdana UKM Helda's Snack ke Arab Saudi pada Jumat, 10 Januari 2023 di PT Pos Logistik Indonesia, Bekasi, Jawa Barat. Tempo/Amelia Rahima Sari
Tandatangani ICA 2022, Zulhas Berharap Harga Ekspor Kopi Indonesia Bakal Lebih Stabil

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menandatangani Persetujuan Kopi Internasional (International Coffee Agreement/ICA) 2022 di Sekretariat Organisasi Kopi Internasional (International Coffee Organization/ICO) London, Inggris, pada Rabu, 8 Maret 2023.