Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Faktor yang Perlu Dipertimbangkan saat Membeli Furniture Baru

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Pintar Memilih Furnitur di Unit Studio
Pintar Memilih Furnitur di Unit Studio
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ada beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan saat membeli furniture baru agar Anda bisa mendapatkan furniture yang tepat untuk rumah. Beberapa faktor tersebut meliputi gaya, kualitas, ukuran, bahan, dan desain. 

Jika tidak melalui pertimbangan yang matang, furniture baru yang dibeli berisiko menjadi permasalahan tersendiri di rumah. Misalnya, furniture dengan kualitas rendah justru memerlukan biaya dan tenaga perawatan ekstra. 

Mengantisipasi hal itu terjadi, maka perlu pertimbangan yang matang sebelum membeli furniture baru. Dihimpun dari Elle Decoration, berikut lima faktor utama yang perlu dipertimbangkan saat membeli furniture baru untuk rumah:

1. Perhatian Gaya atau Desain 

Gaya atau desain furniture harus sesuai dengan gaya dekorasi rumah Anda agar tampilan ruangan terlihat serasi. Misalnya, jika Anda memiliki dekorasi rumah yang minimalis, Anda bisa memilih furniture dengan desain yang simpel dan bersih.            

Sedangkan jika rumah Anda memiliki dekorasi yang klasik atau vintage, Anda bisa memilih furniture dengan ukiran dan detail yang rumit. Selain itu, pastikan juga bahwa furniture yang Anda pilih sesuai dengan warna dan tema ruangan.

2. Cek Kualitasnya 

Kualitas furniture juga sangat penting untuk dipertimbangkan saat membeli furniture baru. Pastikan Anda memilih furniture yang berkualitas tinggi agar tahan lama dan awet. Pilihlah furniture dengan bahan yang kuat dan tahan lama seperti kayu, kulit atau logam. 

Pastikan juga bahwa furniture tersebut dibuat dengan teknik yang baik dan tidak mengorbankan kualitasnya. Dengan memilih furniture yang berkualitas tinggi, Anda tidak perlu menggantinya dalam waktu yang singkat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Pertimbangkan Ukuran 

Ukuran furniture juga menjadi faktor penting yang perlu dipertimbangkan saat membeli furniture baru. Pastikan Anda memilih furniture yang sesuai dengan ukuran ruangan dan kebutuhan Anda. Jangan memilih furniture yang terlalu besar untuk ruangan Anda karena akan membuat ruangan terlihat sempit.

4. Periksa Bahan Furniture                   Mebel Kayu 

Beberapa bahan yang umum digunakan untuk furniture antara lain kayu, rotan, kain, kulit, dan logam. Pilihlah bahan yang cocok dengan aktivitas sehari-hari dan kebutuhan Anda agar lebih nyaman digunakan. Selain itu, pastikan bahwa bahan yang dipilih mudah dibersihkan dan dirawat agar tidak cepat rusak.

5. Cek Harga 

Harga juga menjadi faktor penting yang harus dipertimbangkan saat membeli furniture baru. Pastikan Anda memilih furniture yang sesuai dengan budget yang dimiliki. Jangan memaksakan membeli furniture yang terlalu mahal jika tidak sesuai dengan kemampuan finansial. 

HARIS SETYAWAN

Pilihan Editor: 3 Kunci Memilih Furnitur agar Tak Menyesal Kemudian

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Taksiran Harga Rumah Raja Timah Bangka yang Disita Kejagung, Capai Rp23 Miliar

1 hari lalu

Kejaksaan Agung menyita rumah mewah milik tersangka kasus korupsi timah Tamron alias Aon alias TN, di Crown Golf Utara nomor 7 Summarecon Serpong, Banten. Doc: Kejagung RI
Taksiran Harga Rumah Raja Timah Bangka yang Disita Kejagung, Capai Rp23 Miliar

Taksiran harga rumah Tamron, tersangka korupsi timah yang disita Kejagung


KPK Geledah dan Sita Rumah Syahrul Yasin Limpo di Kota Makassar

1 hari lalu

Juru bicara KPK, Ali Fikri, memberikan keterangan kepada awak media, di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Kamis, 2 Mei 2024. TEMPO/Imam Sukamto
KPK Geledah dan Sita Rumah Syahrul Yasin Limpo di Kota Makassar

Ali Fikri mengatakan tim penyidik telah melakukan penggeledahan sekaligus penyitaan satu unit rumah milik Syahrul Yasin Limpo di Kota Makassar.


Daftar Aset TPPU Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto: Rumah, BMW, Apartemen, Motor Harley Davidson, hingga Tas Hermes

3 hari lalu

Mantan Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean B Yogyakarta, Eko Darmanto, seusai menjalani pemeriksaan lanjutan, di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Senin, 22 April 2024. Eko akan disidang dalam perkara dugaan penerimaan gratifikasi sejumlah Rp.18 miliar di Dirjen Bea Cukai Kementerian Keuangan RI.TEMPO/Imam Sukamto
Daftar Aset TPPU Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto: Rumah, BMW, Apartemen, Motor Harley Davidson, hingga Tas Hermes

Ini daftar aset eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto yang masuk dalam radar dakwaan KPK.


Harga Gula Pasir Kembali Naik, Capai Rp 19 Ribu per Kilogram

4 hari lalu

Ilustrasi Gula Pasir. Tempo/Tony Hartawan
Harga Gula Pasir Kembali Naik, Capai Rp 19 Ribu per Kilogram

Harga gula pasir terus mengalami kenaikan, hari ini mencapai Rp 19 ribu per kilogram.


Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

11 hari lalu

Salah satu warga Indonesia asal Bandung mulai menggunakan layanan internet milik Elon Musk, Starlink pada Sabtu, 4 Mei 2024. Foto: Dokumen pribadi/Asep Indrayana
Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

Kementerian Komunikasi dan Informatika menyatakan layanan koneksi Starlink lebih dibutuhkan di daerah yang terisolir dan minim jaringan internet.


Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara: Kita Harus Waspada, Pendapatan Negara Turun

12 hari lalu

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara saat mengikuti rapat kerja dengan Komite IV DPD RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 5 September 2023. Rapat tersebut membahas Rancangan Undang - Undang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RUU APBN) tahun 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara: Kita Harus Waspada, Pendapatan Negara Turun

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara mengatakan bahwa Indonesia harus waspada, karena pendapatan negara pada triwulan I 2024 turun.


Wamenkeu Suahasil Nazara Soroti 3 Faktor Penting dalam Ekonomi RI, Suku Bunga hingga Kurs Rupiah

12 hari lalu

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara saat menghindar dari kejaran wartawan kepresidenan di Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis, 18 Januari 2024. Suahasil Nazara tidak menjawab pertanyaan wartawan terkait isu rencana mundurnya Sri Mulyani dari jabatan Menteri Keuangan. TEMPO/Subekti.
Wamenkeu Suahasil Nazara Soroti 3 Faktor Penting dalam Ekonomi RI, Suku Bunga hingga Kurs Rupiah

Wamenkeu Suahasil Nazara menyoroti tiga faktor yang menjadi perhatian dalam perekonomian Indonesia saat ini. Mulai dari suku bunga yang tinggi, harga komoditas, hingga nilai tukar rupiah terhadap dolar AS.


PBB: Butuh Waktu 80 Tahun untuk Bangun Kembali Rumah-rumah di Gaza yang Dibom

16 hari lalu

Pria Palestina duduk di reruntuhan rumah yang hancur akibat serangan Israel, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Jalur Gaza utara, 22 April 2024. PkkREUTERS/Mahmoud Issa
PBB: Butuh Waktu 80 Tahun untuk Bangun Kembali Rumah-rumah di Gaza yang Dibom

Laporan terbaru UNDP menemukan bahwa waktu yang dibutuhkan untuk membangun kembali rumah-rumah Gaza yang hancur dibom adalah 80 tahun.


Harga Produk Pertambangan Masih Fluktuatif

16 hari lalu

Direktur Jenderal Luar Negeri Kementerian Perdagangan, Budi Santoso menghadiri _open house_ di rumah pribadi Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan di kawasan Cipinang, Jakarta Timur pada Rabu, 10 April 2024. TEMPO/Desty Luthfiani.
Harga Produk Pertambangan Masih Fluktuatif

Harga komoditas produk pertambangan yang dikenakan bea keluar fluktuatif, konsentrat tembaga dan seng masih naik pada periode Mei 2024.


Harga Jagung Anjlok karena Panen Raya, Jokowi: Kurang Baik untuk Petani

16 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi meninjau panen raya jagung di Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo pada Senin, 22 April 2024. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Harga Jagung Anjlok karena Panen Raya, Jokowi: Kurang Baik untuk Petani

Jokowi mengatakan panen raya jagung terjadi mulai dari Sumbawa Barat, Dompu, hingga Gorontalo.