Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

3 Makanan Ini Disajikan dengan Mayones, Berikut Resepnya

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi mayones. shutterstock.com
Ilustrasi mayones. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mayones pelengkap makanan cepat saji seperti sandwich, piza,atau burger. Mayones juga digunakan sebagai saus dingin untuk salad buah dan sayuran. Kreasi mayones juga untuk isian risoles.

Ada banyak jenis makanan yang bisa disajikan dengan mayones. Berikut beberapa resep makanan yang disajikan dengan mayones, dikutip dari Cookpad:

Salad buah mayo

Bahan

· Melon

· Pepaya

· Stroberi

· Anggur

· Semangka

Bahan saus

·  180 gram yoghurt rasa stroberi

·   90 gram kental manis

·  180 gram mayones maestro

Topping

·  Keju parut

Cara membuat

1. Potong buah, ditata di wadah

2. Buat saus dengan mencampur semua bahan, aduk rata sambil dicicipi.

3. Tuang saus di atas potongan buah, beri parutan keju simpan di kulkas minimal 30 menit

4. Bisa juga ditambahkan susu kental manis.

Salad wortel dan tuna mayones

Bahan

·  1 wortel besar

·  Setengah kaleng tuna

·  1 sendok makan mayones

·  1 sendok teh kecap shoyu

·  1 sendok teh gula

·  Sejumput garam dan lada

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

·  Biji wijen secukupnya

Cara membuat

1. Potong wortel berbentuk korek api. Taruh dalam wadah tahan panas dan tutup dengan plastik wrap, Setelah itu dimasukkan dalam microwave selama 3 menit dengan temperatur 600 Watt. Setelah itu dikeluarkan dan dibiarkan selama 5 menit hingga suhu menurun

2. Seluruh bahan kecuali kacang wijen diaduk merata

3. Tabur kacang wijen ketika disajikan. Salad bisa disimpan dalam kulkas, disajikan dalam keadaan dingin.

Risoles mayones

Bahan kulit

· 250 gram tepung terigu

·  2 sendok makan tepung tapioka

·  1 butir Telur

·  500 mililiter air

·  3 sendok makan minyak goreng

·  1 sendok makan susu bubuk putih

· Tepung panir secukupnya

Bahan isian

· 10 lembar beef

·  2 butir telur rebus

· 180 gram mayones

· 50 gram keju parut

· 1 bungkus susu kental manis

Cara membuat

1. Campur bahan kulit menggunakan whisk hingga rata, dibiarkan selama 30 menit

2. Teflon dipanaskan. Tuang 1 sendok sayur adonan kulit. Setelah matang ditiriskan

3. Campur mayones, keju parut, dan susu kental manis. Aduk hingga rata

4.  Kulit diberi mayones, irisan telur rebus dan beef, lalu tuang lagi mayones. Lipat seperti amplop

5. Celup gulungan sisa adonan, kemudian digulingkan dalam tepung panir

6. Minyak goreng dipanaskan dan risoles hingga matang

COOKPAD

Pilihan Editor: Tips Pakai Mayones untuk Mengatasi 3 Masalah Rambut

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Chef Devina Bagi Resep Nasi Goreng Keju Ayam, Cocok buat Sarapan dan Bekal

15 hari lalu

Nasi goreng keju ayam ala Chef Devina. ANTARA/HO Anchor
Chef Devina Bagi Resep Nasi Goreng Keju Ayam, Cocok buat Sarapan dan Bekal

Chef Devina Hermawan membagikan resep bekal nasi goreng keju ayam yang dapat disiapkan dalam waktu 15 menit saja. Selamat mencoba.


Meski Bergizi, Ini Dampak Negatif Makan Keju

19 hari lalu

Ilustrasi pria makan keju. Shutterstock
Meski Bergizi, Ini Dampak Negatif Makan Keju

Meski bergizi tinggi, keju tak selalu berdampak baik buat kesehatan. Berikut dampak buruknya, terutama bila dimakan berlebihan.


7 Makanan Kaya Vitamin D untuk Kesehatan Tulang

35 hari lalu

Kuning telur. anh-usa.org
7 Makanan Kaya Vitamin D untuk Kesehatan Tulang

7 makanan Vitamin D berikut dapat membantu menguatkan kesehatan tulang, antara lain kuning telur, sarden, yoghurt, dan susu nabati. Ini alasannya.


Rekomendasi 7 Makanan Fermentasi yang Baik bagi Kesehatan

46 hari lalu

Ilustrasi tempe. (doctortempeh.com)
Rekomendasi 7 Makanan Fermentasi yang Baik bagi Kesehatan

Makanan fermentasi mengandung probiotik, vitamin, dan mineral yang bermanfaat untuk tubuh.


Chef Devina Hermawan Bagikan Resep Risol Keju Kornet yang Mudah

4 Juli 2024

Resep Keju ala Chef Devina/Anchor
Chef Devina Hermawan Bagikan Resep Risol Keju Kornet yang Mudah

Chef Devina membagikan resep risol keju kornet yang lezat dan cocok disajikan saat momen berkumpul bersama keluarga.


Museum Keju di Prancis Ajak Pengunjung Melihat Pembuatan Keju Tradisional

10 Juni 2024

Ilustrasi keju. Shutterstock
Museum Keju di Prancis Ajak Pengunjung Melihat Pembuatan Keju Tradisional

Museum keju di Paris akan dibuka pada 1 4 Juni 2024


Resep Cheesy Rose Spageti ala Dikta

10 April 2024

Cheesy Rose Spaghetti/Anchor
Resep Cheesy Rose Spageti ala Dikta

Penyanyi Dikta bagikan resep cheesy rose spageti. Caranya mudah, cocok untuk Anda yang jarang ke dapur.


10 Ide Jualan Takjil di Bulan Ramadan yang Menguntungkan

27 Maret 2024

Bulan Ramadan identik dengan hidangan takjil. Berikut terdapat beberapa ide jualan takjil sebagai inspirasi bagi Anda untuk memulai usaha. Foto: Canva
10 Ide Jualan Takjil di Bulan Ramadan yang Menguntungkan

Bulan Ramadan identik dengan hidangan takjil. Berikut terdapat beberapa ide jualan takjil sebagai inspirasi bagi Anda untuk memulai usaha.


Konsumsi Yoghurt Diklaim Bisa Turunkan Risiko Diabetes Tipe 2, Simak Penjelasan dari FDA

4 Maret 2024

Ilustrasi yoghurt beku (Pixabay.com)
Konsumsi Yoghurt Diklaim Bisa Turunkan Risiko Diabetes Tipe 2, Simak Penjelasan dari FDA

Klaim bahwa yoghurt dapat menurunkan risiko penyakit Diabetes Tipe 2 itu sesuai dengan persetujuan dari Badan Pengawas Obat dan Makanan AS (FDA).


Cocok Jadi Pelengkap Menu Diet, Simak 3 Resep Olahan Yogurt yang Simpel

3 Maret 2024

Berry Yoghurt Smoothie Bowl. TEMPO | Astari P Sarosa
Cocok Jadi Pelengkap Menu Diet, Simak 3 Resep Olahan Yogurt yang Simpel

Yogurt merupakan produk hasil fermentasi yang memiliki banyak manfaat. Produk yang mudah dijumpai di pasaran ini juga cocok jadi pelengkap menu diet.