Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kenali Ragam Manfaat Teh Kombucha

image-gnews
Ilustrasi kombucha. (Delish/Parker Feierbach)
Ilustrasi kombucha. (Delish/Parker Feierbach)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kombucha merupakan minuman the frementasi yang dihasilkan dari simbiosis bakteri dan ragi. Kombucha diperkirakan berasal dari Cina. 

Symbiotic Culture of Bacteria and Yeast atau disingkat Scoby adalah “bahan” utama yang berperan dalam yang memulai fermentasi kombucha. Scoby terdiri dari bakteri asam laktat, bakteri asam asetat, dan ragi.

Kombucha memiliki rasa asam, manis, dan punya karakteristik berbuih. Tergantung pada rasa yang ditambahkan, kombucha bisa memiliki lebih banyak aroma bunga, herbal, atau buah. Minuman ini disebut-sebut dapat meningkatkan kekebalan dan tingkat energi, mengurangi rasa lapar, dan meredakan radang usus.

Dikutip dari Times of India, studi baru dari Universitas Georgetown, Universitas Nebraska-Lincoln dan organisasi non profit MedStar Health menemukan bahwa partisipan penelitian yang mengonsumsi 8 ons kombucha selama empat minggu mengalami penurunan kadar gula darah dari 164 menjadi 116 miligram per desiliter.

Dalam studi tersebut, satu kelompok meminum kombucha sementara yang lain meminum minuman plasebo. Tidak ada yang diberi tahu minuman apa yang mereka terima. Penelitian ini memiliki total 12 partisipan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kriteria inklusi meliputi: diagnosis T2D dan kesediaan untuk memeriksa kadar glukosa darah setiap hari, usia 18 tahun atau lebih, memiliki kemampuan membaca, berbicara dan menulis bahasa Inggris, dan akses telepon.

Setelah periode dua bulan untuk "wash out” efek biologis dari minuman tersebut, campuran tersebut ditukar antar kelompok. Mereka meminum ramuan baru selama empat minggu. Para peneliti menemukan bahwa minuman plasebo tampaknya tidak berpengaruh pada kadar gula darah. 

Pilihan editor: Serba-serbi Minum Kopi: Ragam Minuman Mirip Kopi tapi Rendah Kafein

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Resep Mudah Membuat Teh Kombucha di Rumah

10 Agustus 2023

Ilustrasi kombucha. (Delish/Parker Feierbach)
Resep Mudah Membuat Teh Kombucha di Rumah

Kombucha dapat meningkatkan kekebalan dan tingkat energi, mengurangi rasa lapar, serta meredakan radang usus.


Mengonsumsi Kombucha Terbukti Dapat Menurunkan Gula Darah Penderita Diabetes Tipe 2

5 Agustus 2023

Ilustrasi kombucha. (Delish/Parker Feierbach)
Mengonsumsi Kombucha Terbukti Dapat Menurunkan Gula Darah Penderita Diabetes Tipe 2

Minum teh kombucha selama empat minggu dapat menurunkan kadar gula darah penderita diabetes tipe 2.


Manfaat Kombucha untuk Turunkan Gula Darah

2 Agustus 2023

Ilustrasi kombucha. (Delish/Parker Feierbach)
Manfaat Kombucha untuk Turunkan Gula Darah

Penelitian menyebut minum teh kombucha selama empat minggu dapat berdampak pada kadar glukosa darah puasa yang lebih rendah.


Bagaimana Cara Menghentikan Kecanduan Minum Kopi?

25 Juli 2023

Ilustrasi pria  minum kopi. fadquip.com
Bagaimana Cara Menghentikan Kecanduan Minum Kopi?

Kecanduan minum kopi dapat menyebabkan gangguan tidur, ketaknyamanan fisik, dan bahkan kecemasan pada beberapa orang.


Serba-serbi Minum Kopi: Ragam Minuman Mirip Kopi tapi Rendah Kafein

25 Juli 2023

Ilustrasi kombucha. (Delish/Parker Feierbach)
Serba-serbi Minum Kopi: Ragam Minuman Mirip Kopi tapi Rendah Kafein

Jika Anda sedang mencari alternatif minum kopi dengan rendah kafein, Anda dapat mencoba beberapa minuman berikut untuk diseduh setiap hari:


6 Makanan Fermentasi yang Bagus untuk Kesehatan Tubuh

24 Juni 2023

Ilustrasi wanita menikmati kombucha. Freepik.com/Kroskha__nastya
6 Makanan Fermentasi yang Bagus untuk Kesehatan Tubuh

Ada banyak manfaat makanan fermentasi bagi kesehatan tubuh. Simak pilihan makanan fermentasi kaya manfaat pilihanmu.


Berbagai Jenis Teh Berlainan Proses Pengolahannya

22 Maret 2023

Ilustrasi daun teh buah, daun teh hitam, dan daun teh hijau. Foto: Pixabay.com/Pompi
Berbagai Jenis Teh Berlainan Proses Pengolahannya

beragam jenis teh dipengaruhi proses pengolahan daun teh


6 Manfaat Minum Kombucha

19 Maret 2023

Ilustrasi kombucha. (Delish/Parker Feierbach)
6 Manfaat Minum Kombucha

Kombucha teh yang telah melewati proses fermentasi


6 Makanan dan Minuman Fermentasi, Apa Saja Manfaatnya?

13 Januari 2023

Ilustrasi tempe. (doctortempeh.com)
6 Makanan dan Minuman Fermentasi, Apa Saja Manfaatnya?

Fermentasi selain bermanfaat untuk meningkatkan rasa dan tekstur juga mempengaruhi kandungan gizi dalam makanan dan minuman


Cara Bersihkan Riasan Waterproof dengan Hasil Maksimal

23 Oktober 2022

Ilustrasi membersihkan wajah dengan toner. Shutterstock.com
Cara Bersihkan Riasan Waterproof dengan Hasil Maksimal

Ada dua langkah pembersihan ganda atau double cleansing untuk bersihkan riasan atau makeup waterproof,