Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rutin Mengonsumsi Kafein, Jangan Lupa Kenali Dampaknya untuk Kesehatan

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi kopi panas. Foto: Unsplash.com/Rene Porter
Ilustrasi kopi panas. Foto: Unsplash.com/Rene Porter
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mayoritas penduduk Indonesia suka mengonsumsi minuman dengan kandungan kafein setiap harinya, dari kalangan remaja hingga orang dewasa. Baik itu dalam bentuk minuman kopi ataupun teh. Mengonsumsi kafein memengaruhi kinerja fisik, energi, dan suasana hati.

Sebab itu orang-orang tertentu meneguk kafein untuk menambah stamina mereka. Umumnya, secangkir teh kafein mengandung 14 hingga 60 miligram kafein, sedangkan kopi mengandung hingga 200 miligram. 

Lantas bagaimana pengaruh kafein pada tubuh yang dikonsumsi secara rutin berhari-hari?

Sakit kepala

Kafein merupakan zat yang merangsang sistem saraf pusat, hal ini membuat banyak orang yang meminum kopi atau teh mengandung kafein tampak segar di pagi hari. Dalam beberapa kasus, kafein kerap digunakan sebagai pereda nyeri, misalnya pada obat Excedrin yang di dalamnya ada kandungan aspirin, parasetamol, dan kafein. Terlalu banyak mengonsumsi kafein dan menghentikannya dapat menyebabkan sakit kepala. 

Selain itu rutin mengonsumsi kafein dapat memicu caffeine rebound, merupakan gejala penarikan diri setelah manfaat awalnya hilang. National Headache Foundation mengatakan mengonsumsi jumlah kafein dalam jumlah sedang tidak masalah, akan tetapi apabila sebaliknya maka dihindari karena berakibat sakit kepala.

Kecemasan 

Mengonsumsi kafein memengaruhi suasana hati, memberikan perasaan bahagia walaupun dengan asupan jumlah yang sedang. Namun perlu diperhatikan menyantapnya dua hingga cangkir kafein perhari memberikan efek kecemasan berupa perasaan lelah dan gelisah. 

Kesulitan Tidur

Apabila dikonsumsi menjelang waktu tidur, kafein mengakibatkan gangguan tidur ringan pada dosis sedang dan tinggi. Kafein memengaruhi kualitas dan kuantitas jam tidur, untuk itu Anda tidak disarankan minum kafein hingga enam jam sebelum tidur. Akan tetapi, rutin mengonsumsi kafein membuat tubuh menyesuaikan diri dengan efek kafein dan membangun toleransi seiring berjalannya waktu. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sering Buang Air Kecil

Sifat diuretik pada kafein menyebabkan Anda memproduksi urin dan membuat Anda sering buang air kecil. Kafein dapat meningkatkan aliran darah ke ginjal dan secara langsung memengaruhi kemampuan ginjal untuk menyerap kembali garam dan air saat menyaring darah sehingga menyebabkan peningkaan urin di kandung kemih. Orang-orang dengan kandung kemih yang terlalu aktif rentan dengan diuretik kafein.

Seiring dengan keluarnya urin, nutrisi penting juga hilang. Sebuah penelitian menemukan bahwa meminum sekitar empat cangkir kopi menyebabkan penurunan thiamin, B12, kalsium, magnesium, natrium, fosfat, klorida, dan kalium. Hal ini bisa berdampak buruk pada kesehatan tulang. 

Meskipun pada akhirnya tidak diketahui seberapa tinggi asupan kafein mempengaruhi kandung kemih, seringnya buang air kecil dapat mengindikasikan terlalu banyak kafein atau kondisi lain.

Nyeri Dada

Terlalu banyak mengonsumsi kafein dapat mengakibatkan nyeri pada dada, hal ini terjadi ketika aliran darah ke jantung terlambat. Hal demikian tidak terjadi apabila Anda mengonsumsinya dalam jumlah sedang, satu hingga tiga cangkir sehari.

Mereka yang memiliki kondisi kesehatan, sedang dalam pengobatan, dan/atau sensitif terhadap kafein mungkin mengalami penurunan aliran darah dan nyeri dada saat minum kurang dari dua cangkir kopi. Jika Anda mengalami nyeri dada setelah mengonsumsi kafein, ini bisa menandakan masalah serius. Pastikan untuk segera mencari bantuan medis.

WEB MED | VERYWELL HEALTH
Pilihan editor: Sering Begadang Menonton Laga Euro 2024? Waspada Aneka Risiko Begadang Bagi Tubuh

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Euro 2024: Berjuang hingga Perpanjangan Waktu, Timnas Inggris Kalahkan Slovakia 2-1 dan Lolos ke Perempat Final

36 menit lalu

Pemain Inggris Harry Kane melakukan tendangan ke gawang Slovakia dalam pertandingan babak 16 besar Euro 2024 di Arena AufSchalke, Gelsenkirchen, 30 Juni 2024. REUTERS/John Sibley
Hasil Euro 2024: Berjuang hingga Perpanjangan Waktu, Timnas Inggris Kalahkan Slovakia 2-1 dan Lolos ke Perempat Final

Timnas Inggris lolos ke babak perempat final Euro 2024 (Piala Eropa 2024) setelah menang 2-1 atas Timnas Slovakia.


Timnas Italia Tersingkir di Babak 16 Besar Euro 2024, Luciano Spalletti Tetap Dipertahankan

5 jam lalu

Pelatih Italia Luciano Spalletti. REUTERS/Claudia Greco
Timnas Italia Tersingkir di Babak 16 Besar Euro 2024, Luciano Spalletti Tetap Dipertahankan

Luciano Spalletti tetap dipertahankan sebagai pelatih timnas Italia meski tim itu tersingkir di babak 16 besar Euro 2024.


Timnas Inggris vs Slovakia di 16 Besar Euro 2024 Malam Ini: Simak Bedah Taktik dan Previewnya

10 jam lalu

Timnas Inggris. REUTER
Timnas Inggris vs Slovakia di 16 Besar Euro 2024 Malam Ini: Simak Bedah Taktik dan Previewnya

Timnas Inggris akan menghadapi Slovakia di babak 16 besar Euro 2024 Minggu malam ini. Simak bedah taktik dan previewnya.


Prediksi Spanyol vs Georgia di Babak 16 Besar Euro 2024 Senin Dinihari WIB: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

14 jam lalu

Timnas Spanyol. REUTERS
Prediksi Spanyol vs Georgia di Babak 16 Besar Euro 2024 Senin Dinihari WIB: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Simak perkiraan susunan pemain, juga kabar terbaru dari kedua tim menjelang duel Spanyol vs Georgia di babak 16 besar Euro 2024.


Prediksi Inggris vs Slovakia di Babak 16 Besar Euro 2024 Malam Ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

18 jam lalu

Timnas Inggris. REUTER
Prediksi Inggris vs Slovakia di Babak 16 Besar Euro 2024 Malam Ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Simak kabar terbaru kedua tim menjelang laga Inggris vs Slovakia di babak 16 besar Euro 2024, Minggu malam ini.


Euro 2024: Timnas Denmark Disingkirkan Jerman, Pelatih Kasper Hjulmand Kecam 2 Putusan VAR, Nagelsmann Beri Tanggapan

19 jam lalu

Kasper Hjulmand. REUTERS
Euro 2024: Timnas Denmark Disingkirkan Jerman, Pelatih Kasper Hjulmand Kecam 2 Putusan VAR, Nagelsmann Beri Tanggapan

Timnas Denmark tersingkir dari babak 16 besar Euro 2024 setelah kalah 0-2 dari tuan rumah Jerman. Pelatih Kasper Hjulmand protes dua putusan VAR.


Analisis Euro 2024: Ini Faktor Pembeda yang Membuat Timnas Swiss Bisa Menyingkirkan Juara Bertahan Italia

19 jam lalu

Pemain Italia Federico Chiesa berusaha melewati pemain Swiss dalam pertandingan babak 16 besar Euro 2024 di Berlin Olympiastadion, Berlin, 29 Juni 2024. REUTERS/Angelika Warmuth
Analisis Euro 2024: Ini Faktor Pembeda yang Membuat Timnas Swiss Bisa Menyingkirkan Juara Bertahan Italia

Timnas Swiss menyingkirkan juara bertahan Italia dengan kemenangan 2-0 di babak 16 besar Euro 2024. Simak analisisnya.


Hasil Euro 2024: Timnas Swiss Singkirkan Italia, Pelatih Murat Yakin Ingin Nikmati Kemenangan sebelum Pikirkan Laga Perempat Final

20 jam lalu

Pelatih Swiss Murat Yakin. REUTERS
Hasil Euro 2024: Timnas Swiss Singkirkan Italia, Pelatih Murat Yakin Ingin Nikmati Kemenangan sebelum Pikirkan Laga Perempat Final

Pelatih Timnas Swiss, Murat Yakin, mengatakan ia terlebih dahulu ingin menikmati kemenangan 2-0 yang diraih atas Italia di babak 16 besar Euro 2024.


Timnas Italia Kalah 0-2 dari Swiss dan Tersingkir di Babak 16 Besar Euro 2024, Apa Kata Pelatih Luciano Spalletti?

20 jam lalu

Pelatih Luciano Spalletti dari Italia. (Foto oleh Tiziano Ballabio/NurPhoto)
Timnas Italia Kalah 0-2 dari Swiss dan Tersingkir di Babak 16 Besar Euro 2024, Apa Kata Pelatih Luciano Spalletti?

Pelatih Timnas Italia, Luciano Spalletti, mengomentari kekalahan 0-2 yang diderita dari Swiss di babak 16 besar Euro 2024.


Hasil Euro 2024: Timnas Jerman Kalahkan Denmark 2-0, Lolos ke Babak Perempat Final

20 jam lalu

Pemain Jerman Jamal Musiala melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Denmark dalam pertandingan babak 16 besar Euro 2024 di Stadion Dortmund BVB, Dortmund, 30 Juni 2024. REUTERS/Leon Kuegeler
Hasil Euro 2024: Timnas Jerman Kalahkan Denmark 2-0, Lolos ke Babak Perempat Final

Timnas Jerman menundukkan Denmark dengan skor 2-0 untuk melaju ke perempat final Euro 2024.