Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemicu Suami Takut Istri, Kurang Wibawa sampai Rendah Diri

Reporter

image-gnews
Ilustrasi Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT), istri terhadap suami. shutterstock.com
Ilustrasi Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT), istri terhadap suami. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kita mungkin kerap meledek laki-laki yang tak berdaya menghadapi istri. Bukannya bersimpati, orang biasanya justru mengolok-olok suami yang takut istri itu meski hal itu mungkin akan membuatnya lebih stres dan tertekan.

Jangan jadikan kondisi suami yang takut istri sebagai lelucon meski faktanya memang banyak laki-laki yang takut pada pasangan. Penyebabnya bisa jadi istri yang lebih dominan atau bahkan karena istri selalu galak sehingga membuat suami takut dikasari, ditinggal, atau diabaikan. Bisa jadi juga karena istri lebih kaya, berkuasa, penghasilan lebih besar, atau pendidikan lebih tinggi.

Ada survei yang menyatakan suami bahkan bisa menderita dan takut pada istri tapi tidak mengakuinya pada teman atau orang lain di sekitar. Beberapa pria bahkan menangis diam-diam ketika merasa takut pada istri. Your Tango memberi lima alasan suami takut istri.

Takut secara emosional
Laki-laki yang besar dalam keluarga yang tak biasa menunjukkan emosi secara terbuka, bahkan hanya menangis sekejap, biasanya takut atau khawatir pada emosi negatif istri. 

Depresi yang tak teratasi
Jika istri sulit mengendalikan amarah atau suasana hati yang buruk terkait depresi maka reaksi ketakutan suami kepadanya bisa dipahami. Banyak perempuan tak sadar kemarahan itu berhubungan dengan depresi dan melampiaskannya pada suami. Banyak pria tak berdaya menghadapi amarah istri serta takut membuatnya marah. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Wibawa dan kepercayaan diri rendah
Ketika laki-laki berpikir tak pantas untuk istrinya atau pasangan lebih baik dari dirinya, mereka tak berani mengambil kendali  bahtera rumah tangga. Mereka takut ditinggalkan istri jika menghalanginya di banyak hal karena menganggap pasangan lebih superior.

Tipe pengabdi dan memikul sendiri masalah istri
Laki-laki dengan kepribadian pengabdi menganggap tanggung jawab mereka untuk membuat istri bahagia. Mereka memikul emosi negatif istri sebagai indikator kalau mereka bukan suami yang baik. Kadang suami bersifat defensif sebab merasa ketidakbahagiaan istri karena kinerja mereka tak baik.

Gangguan kepribadian
Laki-laki kemungkinan bermasalah dengan Borderline Personality Disorder (BPD) jika tumbuh bersama orang tua yang abusif. Pria dengan kepercayaan diri rendah yang tumbuh dengan berpikir pantas dimarahi orang tua akan mengalami hal serupa setelah menikah. Mereka berusaha berbuat yang terbaik dan melakukan apapun untuk menyenangkan istri. 

Pilihan Editor: Macam Kepribadian Pasangan Menurut Psikolog dan Cara Menghadapinya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Sinyal Tak Mencolok Pernikahan Sedang Menuju Perpisahan

8 jam lalu

Ilustrasi pasangan bermasalah. Shutterstock.com
5 Sinyal Tak Mencolok Pernikahan Sedang Menuju Perpisahan

Terapis pasangan membagikan tanda-tanda pernikahan mungkin sedang dalam masalah dan bisa berujung perceraian. Berikut di antaranya.


Psikiater Ungkap Perlunya Perubahan Narasi Seputar Bunuh Diri untuk Pencegahan

1 hari lalu

Ilustrasi pencegahan atau stop bunuh diri. Shutterstock
Psikiater Ungkap Perlunya Perubahan Narasi Seputar Bunuh Diri untuk Pencegahan

Narasi seputar bunuh diri perlu diubah untuk memahami dan mencarikan solusi bagi yang berniat bunuh diri, kata psikiater.


Kemlu Pastikan WNI Jadi Korban Pembunuhan di Albania

1 hari lalu

Ilustrasi pembunuhan dengan senjata tajam. news18.com
Kemlu Pastikan WNI Jadi Korban Pembunuhan di Albania

WNI di Albania, Indah Lilis Sartika Saragih, menjadi korban pembunuhan suaminya yang merupakan warga Amerika Serikat


Kesaksian Perempuan Prancis yang Dibius Suami Selama 10 Tahun untuk Diperkosa 50 Orang

6 hari lalu

Gisele Pelicot, tengah, selama persidangan suaminya yang dituduh membiusnya selama hampir 10 tahun dan mengundang orang asing untuk memperkosanya di rumah mereka. Cuplikan video REUTERS
Kesaksian Perempuan Prancis yang Dibius Suami Selama 10 Tahun untuk Diperkosa 50 Orang

Gisele Pelicot, memberikan kesaksian pertama dalam persidangan Prancis dimana suaminya membiusnya agar dia diperkosa 50 orang selama satu dekade


Psikolog Sebut Gangguan Mental di Jakarta Dipicu Biaya Hidup dan Trauma

8 hari lalu

Ilustrasi pasangan merencanakan keuangan. Freepik.com/tirachardz
Psikolog Sebut Gangguan Mental di Jakarta Dipicu Biaya Hidup dan Trauma

Banyak masalah yang jadi penyebab gangguan mental paling banyak dialami di Jakarta, seperti kemacetan, biaya hidup, dan trauma pengasuhan.


PHK Semakin Masif, Ini Bahayanya Jika Pengangguran Semakin Meningkat

10 hari lalu

Ilustrasi PHK. Shutterstock
PHK Semakin Masif, Ini Bahayanya Jika Pengangguran Semakin Meningkat

Pemutusan hubungan kerja (PHK) massal di Indonesia membuat pengangguran semakin meningkat. Jika dibiarkan, ini bahayanya.


Makin Marak Pinjol Ilegal, Pakar Manajemen UGM Desak OJK Perketat Pengawasan

14 hari lalu

Pesan penawaran pinjaman online yang ada di gawai saat rilis kasus di kantor Bareskrim Mabes Polri, Jakarta, 15 Oktober 2021. ANTARA/Sigid Kurniawan
Makin Marak Pinjol Ilegal, Pakar Manajemen UGM Desak OJK Perketat Pengawasan

Pinjol ilegal kian marak. Sepanjang 2023, lebih dari 1.600 pinjol ilegal yang dihentikan oleh Satgas PASTI dan OJK. Ini respons pakar manajemen UGM.


Pernikahan yang Garing Bikin Pria Cari Wanita Idaman Lain, Ini 5 Pemicunya

16 hari lalu

Ilustrasi selingkuh. Shutterstock
Pernikahan yang Garing Bikin Pria Cari Wanita Idaman Lain, Ini 5 Pemicunya

Banyak pasangan yang tak mampu menjaga bahtera pernikahan tetap stabil karena masalah intern. Berikut pemicu suami akhirnya melirik wanita lain.


Ramai Diperbincangkan, Apa Itu Open Marriage?

16 hari lalu

Ilustrasi pernikahan. Chris Jackson/Getty Images
Ramai Diperbincangkan, Apa Itu Open Marriage?

Dalam open marriage atau pernikahan terbuka, suami atau istri sepakat untuk memiliki pasangan di luar pasangan sah mereka asal saling menyetujui.


Tips Kurangi Risiko Depresi di Masa Tua dengan Makan Buah

16 hari lalu

Ilustrasi makan buah-buahan. Shutterstock
Tips Kurangi Risiko Depresi di Masa Tua dengan Makan Buah

Studi peneliti Singapura temukan makan buah-buahan dapat mengurangi depresi di masa tua.