Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kopi Kangen Luncurkan 4 Varian Minuman Campuran Buah, Susu, dan Teh

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Kopi Kangen bekolaborasi dengan Nestle Sjora menghasilkan empat jenis minuman yang menggabungkan cita rasa serta manfaat buah, susu, dan teh. Dok. Kopi Kangen
Kopi Kangen bekolaborasi dengan Nestle Sjora menghasilkan empat jenis minuman yang menggabungkan cita rasa serta manfaat buah, susu, dan teh. Dok. Kopi Kangen
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gerai kopi kekinian, Kopi Kangen meluncurkan empat jenis minuman yang menggabungkan cita rasa buah, susu, dan teh. Empat minuman baru itu bernama Kangen Enjel, Kangen Mahmud, Kangen Berri, dan Kangen Vania.

"Empat minuman baru ini menawarkan sensasi kesegaran dan vitamin C. Pelepas dahaga setelah berolahraga untuk menjaga kebugaran di tengah pandemi Covid-19," kata penggagas Kopi Kangen, William Heuw dan Chris Erlando dalam keterangan tertulis yang diterima Tempo, Rabu 11 November 2020. Mereka menyatakan empat minuman tersebut merupakan hasil kolaborasi Kopi Kangen dengan minuman Sjora Nestle Mango Peach.

Kopi Kangen bekolaborasi dengan Nestle Sjora menghasilkan empat jenis minuman yang menggabungkan cita rasa serta manfaat buah, susu, dan teh. Dok. Kopi Kangen

Chris Erlando menjelaskan minuman Kangen Enjel adalah perpaduan Sjora Mango Peach dengan rainbow jelly, Kangen Mahmud kombinasi Sjora Mango Peach dengan black tea. Ada pula Kangen Berry perpaduan Sjora Mango Peach dengan es krim stroberi, dan Kangen Vania menjadi paduan Sjora Mango Peach dengan es krim vanila.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kombinasi rasa, warna cerah, dan aroma buahnya yang ringan dan menyegarkan, akan menceriakan mood penikmatnya," kata dia. Empat jenis minuman baru tersebut tersedia di seluruh gerai Kopi Kangen dengan harga Rp 22 ribu hingga Rp 25 ribu.

Beverage Manager Nestle, Antonius Suryawijayanto mengatakan Nestle Sjora merupakan minuman premium menyegarkan yang terbuat dari campuran susu dan jus buah. "Ini jenis minuman yang lebih sehat dibandingkan dengan minuman ringan berkarbonasi," katanya.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ketahui Nutrisi Buah dan Sayur Berdasarkan Warnanya

8 jam lalu

Ilustrasi buah angggur. Foto: Pixabay.com/Nickype11
Ketahui Nutrisi Buah dan Sayur Berdasarkan Warnanya

Warna-warni pada buah atau sayuran menjadi petunjuk kandungan nutrisinya.


Inilah 10 Buah dan Sayuran Berwarna Ungu yang Kaya Manfaat bagi Kesehatan

9 jam lalu

Ilustrasi buah-buahan/ toko buah. REUTERS/Lucas Jackson
Inilah 10 Buah dan Sayuran Berwarna Ungu yang Kaya Manfaat bagi Kesehatan

Sayuran dan buah berwarna ungu menawarkan berbagai manfaat kesehatan yang luar biasa.


Kementerian Perdagangan Sebut Waralaba Makanan dan Minuman Terbesar, Capai 47 Persen

5 hari lalu

Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri (Dirjen PDN) Kementerian Perdagangan Isy Karim (kiri) saat melihat produk UMKM dalam Pameran Mall to Mall Produk UMKM yang digelar di pusat perbelanjaan di Jakarta, Rabu, 8 November 2023. ANTARA/Sinta Ambar
Kementerian Perdagangan Sebut Waralaba Makanan dan Minuman Terbesar, Capai 47 Persen

Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan Isy Karim menyebut bisnis waralaba di sektor makanan dan minuman menjadi yang terbesar


RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

10 hari lalu

Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands (kiri) dan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto (kanan) saat bertemu di London, Senin (29/4/2024) (ANTARA/HO-Kemenko Perekonomian)
RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

Pemerintah Indonesia bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands MP untuk membahas sejumlah kerja sama di bidang ekonomi dan perdagangan.


Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

14 hari lalu

Penampilan Ibu Negara Korea Selatan, Kim Keon-hee tengah menjadi perbincangan saat mendampingi sang suami dalam KTT G20 di Bali. Parasnya banyak menuai pujian netizen lantaran terlihat awet muda di usianya yang kini mencapai 50 tahun. YouTube Sekretariat Presiden
Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

Menjaga kulit agar tetap awet muda bisa dimulai dengan olahraga teratur dan makan makanan sehat.


Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

16 hari lalu

Penumpang Kereta Api Menoreh dari Semarang saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

Aturan kompensasi diatur dalam Permenhub Nomor PM 63 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan Minimum Angkutan Orang dengan Kereta Api.


Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

16 hari lalu

Ilustrasi minum susu/Danone
Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

Memilih antara susu sapi dan susu kerbau bergantung pada preferensi individu, kebutuhan nutrisi, dan pertimbangan pola makan.


Teknik Kuno Menyimpan Apel agar Tahan Lama, dari Pasir sampai Serbuk Gergaji

16 hari lalu

Ilustrasi apel kecoklatan. Pixabay/Angela Yuriko SMith
Teknik Kuno Menyimpan Apel agar Tahan Lama, dari Pasir sampai Serbuk Gergaji

Untuk mencegah apel cepat busuk perlu teknik penyimpanan yang tepat, sederhana, tapi efektif. Berikut cara menyimpan apel gaya lama tapi efektif.


Vietnam Penjarakan Konglomerat Lagi, Pengusaha Minuman Terjerat Penipuan Rp 648 M

20 hari lalu

Seorang warga mengibarkan bendera setelah pemerintah Vietnam membuka karantina setelah meredam pandemi virus corona atau COVID-19 di desa Dong Cuu, Vietnam, 14 Mei 2020. Pemerintah Vietnam secara resmi melaporkan 270 kasus dengan nol kematian. REUTERS/Kham
Vietnam Penjarakan Konglomerat Lagi, Pengusaha Minuman Terjerat Penipuan Rp 648 M

Vietnam kembali melakukan tindakan keras dalam pemberantasan korupsi dengan memenjarakan konglomerat minuman ringan.


10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

23 hari lalu

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta. Foto: Canva
10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta.