Ketahui 4 Manfaat dari Unsur Isoflavon dalam Kedelai

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

Ilustrasi kacang kedelai. Sustainablepulse
Ilustrasi kacang kedelai. Sustainablepulse

TEMPO.CO, Jakarta -Masyarakat lebih mengenal kacang kedelai sebagai bahan baku tempe, tahu, kecap, dan susu kedelai. Namun, dibalik banyaknya olahan kacang kedelai yang beranekaragam, tanaman yang termasuk polong-polongan ini juga memiliki manfaat kesehatan bagi tubuh.

Dikutip dari Healthline, kacang kedelai mengandung banyak nutrisi seperti protein, serta, karbohidrat, lemak, serta vitamin dan mineral seperti vitamin K1, Folat, Tembaga, Mangan, Fosfor, dan Tiamin. Selain itu juga terkadung senyawa tanaman lainnya seperti asam fitat, isoflavon, dan saponin.

Baca : Ini Perbedaan Kacang Tanah dan Kedelai, Mana yang Lebih Unggul?

Isoflavon merupakan antioksidan  yang berguna untuk melawan radikal bebas dari proses pengolahan makanan menjadi energi, sehingga berpotensi menurunkan risiko sejumlah penyakit kronis.

4 Manfaat Kesehatan

Berikut manfaat kesehatan dari kandungan isoflavon pada kedelai, yang dilansir dari WebMD:

1.       Mengurangi risiko kanker

Sebagian besar studi ovservasi menujukkan bahwa mengonsumsi kedelai dapat mengurangi risiko kankerpayudara. Karena kandungan senyawa tanaman seperti isoflavon sangat protektif terhadap kanker payudara. Selain itu, studi juga menujukkan efek perlindungan terhdapat kanker prostat pada pria.

2.       Mangobati osteoporosis

Dikutip dari Medical News Today, kandungan isoflavon dalam kedelai dapat menjadi alternatif yang efektif unutk terapi pergantian hormon bagi wanita dengan onteoporosis. Dalam beberapa penelitian juga menyebutkan bahwa isoflavon dalam kedelai sama efektifnya untuk memulihkan kepadatan tulang.

3.       Mengurangi risiko diabetes tipe 2

Isoflovin pada kedelai juga dapat mengurangi risiko diabetes, meskipun mekanismenya masih belum dikentahui. Isoflavon dapat meningkatkan sensitivitas insulin, dalam artian bahwa sel lebih merespon insulin dan menyerap lebih banyak glukosa.

4.       Mengelola obesitas

Dalam sebuah studi penelitian pada tikus tahun 2019, suplemen isoflavon kedelai memberikan efek pada berat badan tikus. Dalam hasil penelitian tersebut dilaporkan bahwa isoflavon kedelai dapat mencegah penumpukan lemak di sekitar organ tikus. Sehingga pada peneliti menyimpulkan bahwa suplementasi isoflavon kedelai memiliki berpotensi mengatasi obesitas.

Itulah manfaat kesehatan dari mengonsumsi kedelai

FANI RAMADHANI
Baca juga : Kedelai Impor vs Kedelai Lokal, Mana yang Terbaik Buat Tahu dan Tempe?

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.








4 Manfaat Mengonsumsi Pakcoi

12 hari lalu

Ilustrasi pakcoy atau bok choy (Pixabay.com)
4 Manfaat Mengonsumsi Pakcoi

Pakcoi menyediakan sejumlah mineral, antara lain kalsium, fosfor, seng, magnesium, dan vitamin K


4 Komoditas Pasokannya Masih Tergantung Impor, Bagaimana Harganya Menjelang Ramadan?

13 hari lalu

Pak Ateng seorang pedagang daging sapi mengalami penurunan minat pembeli akibat dampak revitalisasi pasar Ciputat dan naiknya harga daging menjelang Ramadan, di Pasar Ciputat Tangerang Selatan, Selasa, 14 Maret 2023. Saat ini harga daging sapi bisa mencapai angka Rp16.000 per kilogram dengan harga normal 13 rupiah per kilogram. TEMPO/MAGANG/MUHAMMAD FAHRUR ROZI
4 Komoditas Pasokannya Masih Tergantung Impor, Bagaimana Harganya Menjelang Ramadan?

Bapanas menanggapi tentang empat komoditas yang masih tergantung impor, yaitu bawang putih, kedelai, gula konsumsi, dan daging. Bagaimana harga keempat komoditas tersebut menjelang Ramadan?


Usulan Menjadikan Timah Sebagai Mineral Strategis Tidak Mendapat Dukungan

13 hari lalu

PT Timah Persero TBK melalui Museum Timah Indonesia (MTI) menetapkan pownis yang merupakan kendaraan umum bersejarah di Pulau Bangka sebagai bus city tour untuk melayani wisatawan. Restorasi dan revitalisasi pownis diharapkan bisa mendukung dan bermanfaat bagi sektor wisata heritage di Pangkalpinang. Launching pownis bus city tour MTI tersebut digelar di Gedung MTI Pangkalpinang, 24 Januari 2017. Foto: Servio M
Usulan Menjadikan Timah Sebagai Mineral Strategis Tidak Mendapat Dukungan

Wakil Ketua Umum AETI Harwendro Aditya Dewanto mengatakan urgensi menjadikan timah sebagai mineral strategis sama sekali belum terlihat.


Manfaat Air Alkali dan Cara Membuatnya di Rumah

17 hari lalu

Ilustrasi minum air mineral. Shutterstock
Manfaat Air Alkali dan Cara Membuatnya di Rumah

Manfaat air alkali bagi kesehatan tubuh sangat beragam. Selain mencegah penuaan bisa juga meningkatkan imun. Begini cara membuatnya di rumah.


Uji Coba Varietas Kedelai Migo Ratu Serang Sukses

21 hari lalu

Uji Coba Varietas Kedelai Migo Ratu Serang Sukses

Rata-rata per hektare menghasilkan 4,5 ton kedelai. Pemkab Serang optimistis bantu Indonesia raih swasembada kedelai.


Harga Kedelai Turun, Bapanas Masih Kaji Pemberian Subsidi

29 hari lalu

Pekerja tengah menyelesaikan pembuatan tempe di kawasan Kemayoran, Jakarta, Kamis 22 Desember 2022. Pemerintah telah melakukan impor kedelai sebanyak 350 ribu ton lantaran harga kedelai yang masih tinggi. Diperkirakan, Januari 2023 impor kacang kedelai akan sampai di Indonesia. Tempo/Tony Hartawan
Harga Kedelai Turun, Bapanas Masih Kaji Pemberian Subsidi

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan berencana mengubah skema subsidi kedelai.


Kenali Gejala Kekurangan Vitamin B9, Ini Makanan yang Bisa Memenuhinya

29 hari lalu

Ilustrasi kubis. Tabloidbintang
Kenali Gejala Kekurangan Vitamin B9, Ini Makanan yang Bisa Memenuhinya

Kekurangan vitamin B9 bisa dihentikan dengan mengonsumsi suplemen atau makanan yang mengandung vitamin B9 antara lain hati sapi, kubis, dan asparagus.


Jarang Diketahui, Berikut Penjelasan Mengenai Vitamin B9, Apa Manfaat untuk Ibu Hamil?

29 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil berpikir. shutterstock.com
Jarang Diketahui, Berikut Penjelasan Mengenai Vitamin B9, Apa Manfaat untuk Ibu Hamil?

Ibu hamil membutuhkan suplemen asam folat selalu diperlukan untuk kesehatan dan kesejahteraan janin. Ini bisa diperoleh dari Vitamin B9.


Kandungan Tempe dan Cara Memasak yang Tepat

31 hari lalu

Ilustrasi tempe. (doctortempeh.com)
Kandungan Tempe dan Cara Memasak yang Tepat

Supaya terjaga kandungan nutrisinya, tempe harus dimasak secara tepat


Nutrisi Kuning Telur juga Dipengaruhi Proses Pengolahannya

32 hari lalu

Ilustrasi memisahkan kuning telur. thekitchn.com
Nutrisi Kuning Telur juga Dipengaruhi Proses Pengolahannya

Telur termasuk asupan makanan sehat, karena sumber protein lengkap