Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

7 Manfaat Berendam Air Hangat

image-gnews
Hidroterapi adalah sebuah terapi berendam di air hangat/Foto: Freepik
Hidroterapi adalah sebuah terapi berendam di air hangat/Foto: Freepik
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Suhu air saat mandi atau berendam mempengaruhi manfaat yang dirasakan tubuh. Efek berendam air hangat mengurangi stres dan meningkatkan aktivitas sel darah putih supaya meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Mengutip WebMD, mandi air hangat bermanfaat untuk relaksasi. Menikmati air hangat mengguyur tubuh akan memberikan efek ketenangan dan meredakan stres. Berendam air hangat setelah melakukan aktivitas sehari-hari bermanfaat melenturkan otot tubuh yang kaku. Berendam air hangat bisa menjadi pilihan ketika stres fisik dan emosional. Sebab air hangat membantu tubuh agar terasa santai dan tenang. 

Manfaat berendam air hangat

1. Meredakan pegal otot

Mengutip Eating Well, berendam air hangat meredakan sakit dan nyeri otot sebanyak 47 persen.  Rutin berendam air hangat, setidaknya tiga kali dalam satu pekan bermanfaat meredakan rasa sakit di tubuh. 

2. Meningkatkan kekuatan otak

Air hangat membuat pembuluh darah membesar meningkatkan kelancaran aliran darah ke otak. Manfaat itu meningkatkan fungsi kognitif otak.

3. Membantu kinerja jantung

Berendam air hangat melebarkan pembuluh darah dan meningkatkan aliran sirkulasinya. Itu membantu kestabilan tekanan darah. Kinerja jantung akan lebih baik mengalirkan darah ke seluruh tubuh. 

4. Mengurangi gejala kecemasan

Mengutip Byrdie, manfaat berendam air hangat mempengaruhi emosional. Adapun di antaranya menenangkan sistem saraf, mengurangi stres, kecemasan, depresi, dan ketegangan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

5. Meningkatkan pernapasan

Berendam air hangat menjadi pilihan yang baik saat mengalami alergi maupun flu. Merendam diri melewati batas dada dengan air hangat membantu membuka saluran hidung. Berendam air hangat meningkatkan asupan oksigen dan jalan napas dengan cara melonggarkan sumbat lendir hidung. 

6. Membuang racun

Mengutip WebMD, manfaat mandi air hangat untuk melancarkan peredaran darah. Air hangat membantu meningkatkan sistem getah bening dalam tubuh yang menyebabkan berkeringat. Keringat yang keluar dari tubuh itu akan membawa racun dan bakteri dari dalam tubuh.

7. Meredakan flu

Mandi air hangat meredakan flu dan sakit kepala. Saat mandi air hangat memungkinkan untuk menghirup uap air sebagai terapi alami. Untuk hasil yang lebih maksimal bisa menambahkan beberapa minyak esensial seperti minyak kayu putih atau peppermint untuk menimbulkan efek yang lebih kuat lagi. Mandi air hangat juga membantu melancarkan sirkulasi darah menuju ke otak.

Pilihan Editor: 5 Keuntungan Berendam Air Hangat yang Setara dengan Olahraga

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Psikiater Ungkap Perlunya Perubahan Narasi Seputar Bunuh Diri untuk Pencegahan

3 hari lalu

Ilustrasi pencegahan atau stop bunuh diri. Shutterstock
Psikiater Ungkap Perlunya Perubahan Narasi Seputar Bunuh Diri untuk Pencegahan

Narasi seputar bunuh diri perlu diubah untuk memahami dan mencarikan solusi bagi yang berniat bunuh diri, kata psikiater.


Mengenal Pijat Geriatri untuk Lansia

3 hari lalu

Ilustrasi pijat. Freepik.com/@jcomp
Mengenal Pijat Geriatri untuk Lansia

Pijat geriatri merupakan terapi khusus untuk orang lanjut usia atau lansia


Psikolog Sebut Gangguan Mental di Jakarta Dipicu Biaya Hidup dan Trauma

10 hari lalu

Ilustrasi pasangan merencanakan keuangan. Freepik.com/tirachardz
Psikolog Sebut Gangguan Mental di Jakarta Dipicu Biaya Hidup dan Trauma

Banyak masalah yang jadi penyebab gangguan mental paling banyak dialami di Jakarta, seperti kemacetan, biaya hidup, dan trauma pengasuhan.


PHK Semakin Masif, Ini Bahayanya Jika Pengangguran Semakin Meningkat

12 hari lalu

Ilustrasi PHK. Shutterstock
PHK Semakin Masif, Ini Bahayanya Jika Pengangguran Semakin Meningkat

Pemutusan hubungan kerja (PHK) massal di Indonesia membuat pengangguran semakin meningkat. Jika dibiarkan, ini bahayanya.


Makin Marak Pinjol Ilegal, Pakar Manajemen UGM Desak OJK Perketat Pengawasan

16 hari lalu

Pesan penawaran pinjaman online yang ada di gawai saat rilis kasus di kantor Bareskrim Mabes Polri, Jakarta, 15 Oktober 2021. ANTARA/Sigid Kurniawan
Makin Marak Pinjol Ilegal, Pakar Manajemen UGM Desak OJK Perketat Pengawasan

Pinjol ilegal kian marak. Sepanjang 2023, lebih dari 1.600 pinjol ilegal yang dihentikan oleh Satgas PASTI dan OJK. Ini respons pakar manajemen UGM.


Tips Kurangi Risiko Depresi di Masa Tua dengan Makan Buah

18 hari lalu

Ilustrasi makan buah-buahan. Shutterstock
Tips Kurangi Risiko Depresi di Masa Tua dengan Makan Buah

Studi peneliti Singapura temukan makan buah-buahan dapat mengurangi depresi di masa tua.


Main Game, Cara Lepas Stres yang Ampuh Ala Denny Sumargo

24 hari lalu

Denny Sumargo pada peluncuran TCL X955 Max dengan ukuran 115 inci 20 Agustus 2024 di Jakarta/Tempo-Mitra Tarigan
Main Game, Cara Lepas Stres yang Ampuh Ala Denny Sumargo

Aktor Denny Sumargo mengatakan salah satu cara melepas stres yang dia lakukan adalah dengan main game.


7 Dampak Buruk KDRT terhadap Kesehatan Mental

24 hari lalu

Ilustrasi KDRT/kekerasan domestik. Shutterstock
7 Dampak Buruk KDRT terhadap Kesehatan Mental

Masyarakat harus lebih sadar akan dampak jangka panjang dari KDRT dan berperan aktif dalam mendukung pemulihan korban serta mencegah terulangnya kekerasan di masa depan.


Perfeksionis Ingin Segala Sesuatu Berjalan Sempurna, Berikut Dampak Negatifnya

26 hari lalu

Ilustrasi bos sedang berkomunikasi dengan anggota timnya di tempat kerja. Foto: Unsplash.com/Amy Hirschi
Perfeksionis Ingin Segala Sesuatu Berjalan Sempurna, Berikut Dampak Negatifnya

Meskipun dapat memotivasi, sikap perfeksionis yang tidak terkendali juga berdampak buruk terhadap kesehatan psikologis dan hubungan sosial.


BRIN Kembangkan DECY-13 untuk Diagnosis Penyakit Kanker dan TBC

29 hari lalu

Development of Experimental Cyclotron in Yogyakarta atau DECY-13 Cyclotron. BRIN
BRIN Kembangkan DECY-13 untuk Diagnosis Penyakit Kanker dan TBC

BRIN mengembangkan DECY-13 untuk produksi radiofarmaka yang bisa menjadi diagnosis penyakit kanker dan TBC. Berikut penjelasannya.