Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pernapasan Bibir Mengerucut, Apa Manfaatnya?

image-gnews
Ilustrasi bernapas. (zebrapen.com)
Ilustrasi bernapas. (zebrapen.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pursed lip breathing atau pernapasan bibir mengerucut membantu mendapat lebih banyak udara. Mengutip WebMD, mengerucutkan bibir memperlambat pernapasan dan membuat setiap napas lebih efektif. Teknik pernapasan itui mengeluarkan udara melalui bibir yang mengerut dan bernapas melalui hidung dengan mulut tertutup.

Apa itu pernapasan bibir mengerucut?

Mengutip Healthline, pernapasan bibir mengerucut teknik yang bertujuan agar napas lebih efektif dan menjadi lambat. Pernapasan bibir mengerucut sekaligus meningkatkan mekanisme paru-paru

Pernapasan bibir mengerucut membantu orang yang kondisi paru-parunya agak susah bernapas. Kondisi itu mencakup penyakit paru obstruktif seperti asma. Pernapasan bibir mengerucut bermanfaat sebagai metode pemulihan dari penyakit paru obstruktif kronis (PPOK).

Pernapasan bibir mengerucut mengurangi hipertensi dinamis pasien PPOK. Latihan pernapasan untuk meningkatkan fungsi paru sangat penting. Teknik pernapasan ini juga menyebabkan relaksasi secara keseluruhan. Mengutip Medical News Today, pursed lip breathing, teknik pernapasan lambat yang memungkinkan seseorang mengontrol banyak udara yang masuk dan keluar dari paru-paru.

Manfaat dalam waktu panjang, teknik pernapasan itu memperkuat paru-paru dan meningkatkan kemampuannya. Pursed lip breathing bermanfaat untuk pemulihan paru-paru. Ahli perawatan kesehatan bisa memantau program itu mencakup latihan, informasi, dan dukungan. Pemulihan paru-paru akan meningkatkan kualitas hidup. Pursed lip breathing bermanfaat agar paru-paru bekerja lebih baik.

Teknik pernapasan ini juga membantu paru-paru dan diafragma bekerja lebih baik mendapat banyak oksigen. Bersamaan dengan membantu paru-paru bekerja lebih baik, pursed lip breathing mempunyai beberapa manfaat kesehatan lainnya.

Manfaat pernapasan bibir mengerucut

1, Memperlambat napas

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

2. Bernapas lebih mudah

3. Mengurangi kerja yang dilakukan otot-otot lain dalam tubuh untuk bernapas

4. Meningkatkan kemampuan seseorang untuk melakukan aktivitas atau olahraga 

5. Menyingkirkan udara pengap dari paru-paru 

Pilihan Editor: Bernapas Berlebihan, Apa Penyebab Hiperventilasi?

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Banyak Debu di Penitipan Anak, Waspadai Paru-parunya

1 hari lalu

Ilustrasi penitipan anak (daycare). shutterstock.com
Banyak Debu di Penitipan Anak, Waspadai Paru-parunya

Debu bercampur bakteri banyak terdapat di penitipan anak sehingga bisa memicu asma, ungkap sebuah penelitian di European Respiratory Society.


6 Cara Penanganan Sakit Pneumonia di Rumah

2 hari lalu

Ilustrasi pneumonia. shutterstock.com
6 Cara Penanganan Sakit Pneumonia di Rumah

Tidak bisa dianggap ringan, pneumonia menjadi infeksi paru-paru yang dapat mengalami komplikasi penyakit lainnya. Begini penanganannya di rumah.


Vokalis Sum 41 Sakit Pneumonia, Mengenal Deryck Whibley

3 hari lalu

Vokalis SUM 41, Deryck Whibley saat  konser bertajuk 'Screaming Bloody Murder Festival with SUM 41' di Mata Elang International Stadium, Pantai Karnaval Ancol, Jakarta Utara, Selasa(10/4). TEMPO/Dwianto Wibowo
Vokalis Sum 41 Sakit Pneumonia, Mengenal Deryck Whibley

Vokalis Sum 41 Deryck Whibley dibawa ke rumah sakit akibat pneumonia atau infeksi saluran pernapasan akut yang menyerang paru-paru


Sederet Masalah Kesehatan yang Ditandai dengan Cegukan

5 hari lalu

Ilustrasi cegukan. Freepik.com
Sederet Masalah Kesehatan yang Ditandai dengan Cegukan

Jika cegukan terjadi secara kronis, kondisi ini berkaitan dengan beberapa masalah kesehatan.


Penyebab Napas dan Kencing Bau Setelah Makan Jengkol dan Petai

8 hari lalu

Ilustrasi semur jengkol. Bango.co.id
Penyebab Napas dan Kencing Bau Setelah Makan Jengkol dan Petai

Pete mengandung kadar asam amino yang dengan konsentrasi tinggi, sementara jengkol mengandung belerang bernama asam djengkolat. Keduanya cenderung mengeluarkan bau tidak sedap.


Dokter Paru Ungkap Kaitan Polusi Udara dan Pneumonia

9 hari lalu

Ilustrasi pneumonia. shutterstock.com
Dokter Paru Ungkap Kaitan Polusi Udara dan Pneumonia

Pakar mengatakan polusi udara salah satu faktor risiko peningkatan kasus pneumonia atau infeksi saluran pernapasan akut yang menyerang paru-paru.


Tips Pelihara Ikan Koi, Apa Saja yang Harus Diperhatikan?

9 hari lalu

Pedagang menjajakan ikan hias jenis koi di Pasar Jatinegara, Jakarta, 30 Juli 2015. Indonesia mendapatkan kembali fasilitas Generalized System of Preference (GSP) untuk ekspor ikan ke Amerika Serikat. Salah satu produk ikan yang mendapat GSP adalah ikan hias, yang mendapatkan penurunan tarif bea masuk sebesar 0,5 persen sampai 15 persen. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Tips Pelihara Ikan Koi, Apa Saja yang Harus Diperhatikan?

Mau memelihara ikan koi? Perhatikan langkah-langkah berikut.


Asfiksia: Gangguan Pernapasan Tersebab Kekurangan Asupan Oksigen

10 hari lalu

ilustrasi sesak napas. shutterstock.com
Asfiksia: Gangguan Pernapasan Tersebab Kekurangan Asupan Oksigen

Asfiksia kondisi medis saat kadar oksigen dalam tubuh berkurang mengganggu pernapasan


Asbestosis: Kiat Mengurangi Risiko Gangguan Pernapasan Itu

10 hari lalu

Ilustrasi batuk pilek. Shutterstock
Asbestosis: Kiat Mengurangi Risiko Gangguan Pernapasan Itu

Asbestosis sejenis penyakit paru-paru kronis atau gangguan pernapasan yang tersebab paparan debu dan serat asbes


Pernapasan Terganggu Tersebab Menghirup Serat Asbes, Apa Itu Kondisi Asbestosis?

10 hari lalu

Ilustrasi batuk pilek. Shutterstock
Pernapasan Terganggu Tersebab Menghirup Serat Asbes, Apa Itu Kondisi Asbestosis?

Sering menghirup serat asbes bisa berakibat masalah pernapasan atau gangguan di paru-paru