Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Manfaat Susu Gandum

image-gnews
Ilustrasi gandum (Pixabay.com)
Ilustrasi gandum (Pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Susu gandum sumber mineral, kalsium, vitamin B12. Mengutip Medical News Today, susu gandum cocok untuk orang yang mengikuti pola makan vegan, intoleransi laktosa, alergi susu hewani.

Apa manfaat susu gandum?

1. Menurunkan kadar kolesterol jahat

Mengutip Healthline, susu gandum megandung beta glukan, sejenis serat larut. Adapun beta glukan membentuk zat seperti gel di dalam usus yang bermanfaat mengikat kolesterol jahat dan mengurangi penyerapannya.

Minum susu gandum setiap hari selama lima pekan bermanfaat untuk penurunan kolesterol jahat atau LDL, setidaknya 5 persen,. Susu gandum juga mengurangi apolipoprotein B, senyawa LDL lain sebanyak dua persen.

2. Kesehatan tulang

Susu gandum diperkaya kalsium dan vitamin D, keduanya sangat bermanfaat untuk kesehatan tulang. Kalsium mineral utama yang dibutuhkan untuk membentuk tulang yang kuat dan sehat. Adapun vitamin D membantu penyerapan kalsium dari saluran pencernaan.

Adapun jika kekurangan kalisum dan vitamin D menyebabkan tulang rapuh dan lemah. Porsi satu cangkir susu gandum tersedia 20 persen vitamin D dan 50 persen vitamin B12.

3. Sumber Vitamin B

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Susu gandum mengandung vitamin B seperti riboflavin (B2) dan vitamin B12. Vitamin B dibutuhkan untuk mendukung kesehatan keseluruhan tubuh. Adapun di antaranya mengurangi stres, mengurangi risiko kerusakan oksidatif, dan meningkatkan kesehatan kuku, rambut, dan kulit.

4. Meningkatkan imunitas

Merujuk Dr. Axe, vitamin D dan vitamin A yang terkandung dalam susu gandum baik dalam meningkatkan imunitas tubuh. Itu membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh, terutama saat sedang tidak enak badan.

Vitamin D terkait fungsi sel kekebalan tubuh, kekurangan vitamin D meningkatkan risiko penyakit autoimun. Adapun vitamin A mengubah respons kekebalan dan membantu menurunkan risiko tertular penyakit tertentu.

5. Sistem pencernaan

Susu gandum menyediakan serat yang bermanfaat memindahkan makanan dan limbah melalui sistem pencernaan. Ini menjaga usus tetap sehat dan mencegah sembelit. Serat juga membantu mengelola kadar LDL dan menurunkan risiko penyakit jantung.

Pilihan Editor: Serealia, Mengenali Biji-Bijian Bahan Sereal

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

20 jam lalu

Ilustrasi minum susu/Danone
Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

Memilih antara susu sapi dan susu kerbau bergantung pada preferensi individu, kebutuhan nutrisi, dan pertimbangan pola makan.


Fakta Mulut yang Unik dan Anda Mungkin Belum Tahu

1 hari lalu

Ilustrasi mulut pria. Shutterstock
Fakta Mulut yang Unik dan Anda Mungkin Belum Tahu

Mulut adalah bagian tubuh penting dan pintu saluran pencernaan. Berikut fakta menarik dan aneh terkait mulut sebagai organ yang kompleks.


Ahli Sarankan Pasien PCOS Konsumsi Vitamin D

6 hari lalu

Ilustrasi sistem repoduksi wanita, rahim, PCOS (Freepik)
Ahli Sarankan Pasien PCOS Konsumsi Vitamin D

Ahli menyebutkan mengonsumsi vitamin D dapat membantu meringankan gejala PCOS


Sering Disisihkan dari Piring Makan karena Pahit, Ketahui Manfaat Luar Biasa Pare

6 hari lalu

Ilustrasi oseng pare tempe. Cookpad/Tri Yunianti
Sering Disisihkan dari Piring Makan karena Pahit, Ketahui Manfaat Luar Biasa Pare

Pare merupakan salah satu sayuran yang menyimpan beragam manfaat kesehatan yang luar biasa.


BPS: Impor Beras pada Maret 2024 Melonjak 29 Persen

7 hari lalu

Buruh pelabuhan membongkar beras impor asal Thailand dari kapal kargo di Pelabuhan Boom Baru, Palembang, Sumatera Selatan, Jumat 1 Maret 2024. Perum Bulog Kantor Wilayah Sumatera Selatan-Bangka Belitung mendapatkan pasokan beras impor sebanyak 42.000 ton beras dari Thailand, Vietnam, Myanmar yang akan didistribusikan ke dua provinsi yaitu Sumatera Selatan dan Kepulauan Bangka Belitung sebagai cadangan beras pemerintah untuk menjamin ketersediaan dan stabilitas harga.  ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
BPS: Impor Beras pada Maret 2024 Melonjak 29 Persen

Badan Pusat Statistik atau BPS mengungkapkan terjadi lonjakan impor serealia pada Maret 2024. BPS mencatat impor beras naik 2,29 persen. Sedangkan impor gandum naik 24,54 persen.


10 Langkah Tangkal Peradangan Penyebab Penyakit Kronis

12 hari lalu

Ilustrasi pria makan sehat atau sayur. shutterstock.com
10 Langkah Tangkal Peradangan Penyebab Penyakit Kronis

Peradangan bisa memicu berbagai penyakit kronis bila didiamkan, seperti penyakit jantung dan kanker. Namun, ada cara untuk mencegahnya.


Penyebab Osteoporosis Sering Tak Disadari, Pencegahan Lebih Baik

24 hari lalu

Osteoporosis, Penyakit tanpa Tanda
Penyebab Osteoporosis Sering Tak Disadari, Pencegahan Lebih Baik

Masyarakat perlu menyadari penyebab osteoporosis yang gejalanya sering tidak terasa karena termasuk pembunuh senyap


Tips Makan Enak tanpa Khawatir Masalah Pencernaan Saat Lebaran

29 hari lalu

Hidangan lebaran. ANTARANEWS
Tips Makan Enak tanpa Khawatir Masalah Pencernaan Saat Lebaran

Dokter spesialis penyakit dalam memberikan tips agar tetap bisa makan enak saat lebaran tanpa menimbulkan masalah pencernaan.


5 Tanda-tanda Kucing akan Melahirkan

30 hari lalu

Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
5 Tanda-tanda Kucing akan Melahirkan

Setidaknya ada lima tanda-tanda kucing akan melahirkan. Di antaranya terjadi perubahan perilaku dan nafsu makan.


Sayuran Ini Layak Dimakan Setiap Hari karena Manfaat Supernya

31 hari lalu

Ilustrasi sop kembang kol. shutterstock.com
Sayuran Ini Layak Dimakan Setiap Hari karena Manfaat Supernya

Buat yang mau memperbanyak makan sayuran, kembang kol bisa jadi pilihan karena kaya nutrisi bermanfaat seperti serat, vitamin C, vitamin K, dan kolin.