Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Manfaat Rutin Lakukan Meditasi

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi Pria Meditasi. stopsatressandanxiety.com
Ilustrasi Pria Meditasi. stopsatressandanxiety.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Meditasi telah terbukti menawarkan banyak manfaat, baik kesehatan mental maupun fisik. Latihan ini mengajarkan seseorang untuk fokus dan mengarahkan perhatian. 

Meditasi dapat digunakan untuk meningkatkan kesadaran akan diri sendiri dan lingkungan. Banyak orang menggunakannya untuk mengurangi stres dan mengembangkan konsentrasi. 

Manfaat Meditasi 

1. Mengurangi stres 

Mengutip Healthline, meditasi membantu menekan hormon stres koristol, hormon yang menghasilkan banyak efek berbahaya dari stres. Seperti pelepasan bahan kimia peradangan (sitokin) yang menyebabkan gangguan tidur, depresi, kecemasan, tekanan darah, dan kelelahan. 

Menurut penelitian, meditasi dapat juga membantu sindrom iritasi usus besar, gangguan stres pasca trauma, dan fibromyalgia. 

2. Mengontrol Kecemasan 

Sebuah meta-analisis yang melibatkan hampir 1.300 orang dewasa menemukan bahwa meditasi dapat mengurangi kecemasan. Khususnya pada mereka yang memiliki tingkat kecemasan yang tinggi. 

Studi menemukan, meditasi mampu menukar gejala kecemasan umum dengan perasaan yang lebih positif. Di antaranya peningkatan rasa percaya diri dan reaktivitas stres dan koping. 

Meditasi turut membantu mengendalikan kecemasan terkait pekerjaan. Antara lain meningkatkan perasaan kesejahteraan, menurunkan tekanan dan ketegangan kerja. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Mengurangi Kehilangan Memori Terkait Usia 

Studi menemukan, berbagai gaya meditasi dapat meningkatkan perhatian, ingatan, dan kecepatan mental lansia. Serta meningkatkan daya ingat pada pasien demensia, mengendalikan stres dan meningkatkan manajemen koping. 

4. Mengelola Penyakit 

Dirujuk dari Mayoclinic, meditasi mungkin bermanfaat bagi mereka yang memiliki kondisi medis tertentu. Termasuk asma, kanker, sakit kronis, penyakit jantung, tekanan darah tinggi, sindrom iritasi usus, gangguan tidur dan sakit kepala tegang. 

Perlu diingat bahwasannya meditasi bukanlah pengganti perawatan medis. Melainkan perawatan tambahan yang berguna untuk mendukung perawatan medis yang sedang dijalani. 

5. Meningkatkan Fokus 

Beberapa jenis meditasi dapat membangun kemampuan untuk mengarahkan dan mempertahankan perhatian. Menurut studi, mereka yang rutin meditasi memiliki rentang perhatian yang lebih besar dibandingkan orang yang tidak meditasi. 

MAYOCLINIC | HEALTHLINE
Pilihan editor: 

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tidur Setelah Berolahraga, Apa Efeknya Untuk Tubuh?

4 jam lalu

Ilustrasi wanita tidur. Freepik.com
Tidur Setelah Berolahraga, Apa Efeknya Untuk Tubuh?

Setelah berolahraga terasa mengantuk atau ingin tidur tersebab respons alami tubuh terhadap aktivitas fisik


Beragam Jenis Meditasi: Mengenali Aktivitas dan Manfaatnya

1 hari lalu

ilustrasi meditasi (pixabay.com)
Beragam Jenis Meditasi: Mengenali Aktivitas dan Manfaatnya

Pemusatan pikiran dan perasaan untuk mencapai sesuatu itu inti dari aktivitas meditasi


Mengapa Sering Mengeluh Dapat Membahayakan Kesehatan?

3 hari lalu

Ilustrasi pria di tempat kerja. lovebscott.com
Mengapa Sering Mengeluh Dapat Membahayakan Kesehatan?

Meskipun dapat menurunkan suasana hati dan kebahagiaan, mengeluh juga dapat berdampak besar pada fungsi otak dan tubuh.


Peneliti Sebut Manfaat 45 Menit Meditasi untuk Turunkan Tekanan Darah

8 hari lalu

Ilustrasi meditasi. puer-chay.ru
Peneliti Sebut Manfaat 45 Menit Meditasi untuk Turunkan Tekanan Darah

Meditasi hanya selama 45 menit diklaim bisa menurunkan tekanan darah, terutama hipertensi karena stres.


Disonansi Kognitif: Keyakinan dan Perilaku Tak Sejalan atau Konflik Batin

13 hari lalu

Ilustrasi stres/bingung. Shutterstock.com
Disonansi Kognitif: Keyakinan dan Perilaku Tak Sejalan atau Konflik Batin

Disonansi kognitif secara sederhana dipahami sebagai pertentangan mental


Risiko Kesehatan yang Mengintai Akibat Domestikasi Satwa Liar sebagai Peliharaan

14 hari lalu

Talk show 'Mencintai Satwa Liar Tidak Harus Memiliki' yang digelar oleh Belantara Foundation pada Minggu, 10 September 2023 di Mal Sarinah. (Tempo/Annisa Febiola)
Risiko Kesehatan yang Mengintai Akibat Domestikasi Satwa Liar sebagai Peliharaan

Tingkat kemungkinan stres satwa liar akan tinggi jika kebebasannya dibatasi.


Manfaat dan Bahaya Minum Soju bagi Kesehatan Tubuh

14 hari lalu

Pelanggan minum Soju anggur beras di kios di pasar Gwangjang, Seoul, Korsel, 18 November 2014. Pasar Gwangjang menjual makanan, kain dan kerajinan, dan sebagai pasar tertua dari jenisnya di Seoul. Ed Jones/AFP/Getty Images
Manfaat dan Bahaya Minum Soju bagi Kesehatan Tubuh

Soju adalah minuman beralkohol yang memiliki banyak manfaat sekaligus bahaya bagi tubuh. Apa saja?


6 Cara Menebalkan Alis

14 hari lalu

Ilustrasi merawat alis. Freepik.com
6 Cara Menebalkan Alis

Sebagian orang tidak percaya diri memiliki alis tipis. Berikut cara menebalkannya.


Bruce Springsteen Tunda Konser karena Tukak Lambung, Penyakit Apa Itu?

15 hari lalu

Bruce Springsteen. Barry Brecheisen/Invision/AP
Bruce Springsteen Tunda Konser karena Tukak Lambung, Penyakit Apa Itu?

Bruce Springsteen mengumumkan menunda rentetan konsernya pada September 2023 karena menderita tukak lambung. Apa penyebab penyakit itu?


Marak Kasus Bunuh Diri, Psikolog Beri Saran Pencegahan

15 hari lalu

Ilustrasi pencegahan atau stop bunuh diri. Shutterstock
Marak Kasus Bunuh Diri, Psikolog Beri Saran Pencegahan

Bercerita tentang masalah yang dihadapi sangat penting dalam membantu melepaskan beban emosional orang yang ingin bunuh diri.