Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Manfaat Ekstrak Belimbing Wuluh Pada Perawatan Jerawat

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Tanaman Belimbing Wuluh. Buku Saku Tanaman Obat Kementan RI
Tanaman Belimbing Wuluh. Buku Saku Tanaman Obat Kementan RI
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pada ekstrak belimbing wuluh, buah ini mengandung flavonoid, saponin, triterpenoid, dan tanin. Flavonoid dengan golongan terbesarnya adalah senyawa fenol yang memiliki sifat efektif dalam menghambat pertumbuhan virus, bakteri, dan jamur.

Dilansir dari kedokteran.unila.ac.id, unsur itu bekerja dengan cara denaturasi protein, yang akan menyebabkan gangguan pembentukan sel. Sehingga, bisa mengubah komposisi komponen protein.

Karena jerawat merupakan jenis penyakit yang kompleks dengan elemen patogenesis, yaitu hiperproliferasi folikulker epidermal, produksi sebum yang berlebihan, perubahan pola keratinisasi, peningkatan hormon androgen, stres psikis, dan adanya aktivitas propionibacterium acne. Fungsi membran sel dalam menyebabkan permeabilitas sel akan terganggu oleh flavonoid. Yang kemudian diikuti dengan kerusakan itu menyebabkan kematian sel.

Sementara senyawa taninnya memiliki kemampuan dari polihidroksi fenol yang bisa mengendapkan protein. Dan aktivitas antikoksidan yang bisa menghambat tumor.

Dari deretan komposisi belimbing wuluh ini memiliki kemampuan membentuk senyawa kompleks dengan protein bakteri melalui hidrogennya yang bisa menyebabkan struktur dinding sel dan membran sitoplasma menjadi tidak stabil, hingga kemampuannya dalam setiap aktivitas biologinya bisa hilang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Yang membuatnya bisa menyembuhkan jerawat adalah karena fungsi permeabilitas sel bakterinya akan terganggu dan makan mengalami lisis yang berujung pada kematian sel bakteri.

Dilansir melalui beautynesia.id, belimbing wuluh ini juga bisa dimanfaatkan untuk memutihkan kulit dengan mengolahnya menjadi masker. Cukup melumatkan beberapa biji belimbing dengan air hangat dan memastikannya tidak terlalu encer atau kental. Kemudian diaplikasikan setelah selesai. Memakainya pada malam hari akan memberikan hasil yang lebih putih dan bersih pada keesokannya.

Pilihan editor: Belimbing Wuluh: 3 Resep Makanan yang Menggunakan Buah Itu

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

27 hari lalu

Ilustrasi jerawat (Freepik)
6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

Jerawat adalah masalah umum pada orang dewasa dan beberapa kebiasaan perawatan kulit bisa membuatnya semakin parah.


Masalah Kulit saat Berpuasa di Cuaca Ekstrem, Jerawat sampai Bibir Kering

33 hari lalu

Ilustrasi bibir kering dan pecah-pecah. Shutterstock.com
Masalah Kulit saat Berpuasa di Cuaca Ekstrem, Jerawat sampai Bibir Kering

Dokter kulit jerawat hingga bibir kering adalah masalah kulit yang sering terjadi saat berpuasa di tengah cuaca ekstrem.


Kiat Cuci Muka Saat Wajah Terpapar Cuaca Panas

54 hari lalu

Ilustrasi cuci muka
Kiat Cuci Muka Saat Wajah Terpapar Cuaca Panas

Setelah beraktivitas di luar ruangan saat cuaca panas sebaiknya tak langsung cuci muka


Pemaparan Dokter Kulit soal Jerawat dan Cara Menanganinya

25 Februari 2024

Ilustrasi jerawat (Freepik)
Pemaparan Dokter Kulit soal Jerawat dan Cara Menanganinya

Penyebab jerawat sangat beragam dan dalam dunia kedokteran dikenal dengan istilah patogenesis. Berikut faktor penyebab dan cara menanganinya.


Wulan Guritno Bagi Rahasia Perawatan Kulit dan Tantangannya

25 Februari 2024

Wulan Guritno. Instagram.com/@wulanguritno
Wulan Guritno Bagi Rahasia Perawatan Kulit dan Tantangannya

Wulan Guritno membagi rahasia perawatan kulitnya di usia 42 tahun. Ini yang biasa ia lakukan.


Mengenal Zona T Pada Wajah

24 Februari 2024

Ilustrasi wanita mengelap wajah dengan handuk. Foto: Freepik.com
Mengenal Zona T Pada Wajah

Pada jenis kulit berminyak, seluruh wajah akan cenderung tampak berkilau dan rentan berjerawat.


Penyebab Area T di Wajah Lebih Berminyak

18 Februari 2024

Ilustrasi perawatan wajah area T. Cosmohispano.com
Penyebab Area T di Wajah Lebih Berminyak

Area-T di wajah sering sangat berminyak dibanding area wajah lainnya. Ini sebab dan efeknya.


Penyebab Jerawat di Dagu dan Cara Mudah Mengatasinya

6 Februari 2024

Ilustrasi wanita memencet jerawat di dagu. Freepik.com/gpointstudio
Penyebab Jerawat di Dagu dan Cara Mudah Mengatasinya

Jerawat merupakan masalah kulit yang dapat menyerang siapa saja. Lalu apa penyebab jerawat di dagu dan bagaimana cara menghilangkannya?


9 Cara Menghilangkan Jerawat di Pipi Sampai Bekasnya

31 Januari 2024

Cara menghilangkan jerawat bisa menggunakan bahan alami dan non alami yang mudah ditemukan sehari-hari. Ini langkah-langkahnya. Foto: Canva
9 Cara Menghilangkan Jerawat di Pipi Sampai Bekasnya

Inilah cara menghilangkan jerawat di pipi hingga bekasnya dengan sembilan langkah efektif yang mudah. Bisa dilakukan sendiri di rumah.


Cara Menghilangkan Jerawat yang Tepat Agar Tidak Meradang

29 Januari 2024

Cara menghilangkan jerawat bisa menggunakan bahan alami dan non alami yang mudah ditemukan sehari-hari. Ini langkah-langkahnya. Foto: Canva
Cara Menghilangkan Jerawat yang Tepat Agar Tidak Meradang

Cara menghilangkan jerawat bisa menggunakan bahan alami hingga menerapkan pola hidup sehat. Ketahui langkah-langkah berikut ini.