Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Minuman yang Cocok untuk Meredakan Sakit Tenggorokan

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi wanita memegangi atau sakit tenggorokan. shutterstock.com
Ilustrasi wanita memegangi atau sakit tenggorokan. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sakit tenggorokan merupakan salah satu keluhan kesehatan yang paling umum dan bisa menyerang siapa saja, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Untuk mengatasinya, ada beberapa cara yang bisa dilakukan termasuk minum minuman yang cocok untuk kondisi ini. 

Lalu, apa minuman yang cocok diminum ketika sakit tenggorokan

Ketika sakit tenggorokan sangat disarankan untuk minum sesuatu yang hangat. Cairan hangat dapat terasa menenangkan tenggorokan yang sakit, salah satunya dengan minum teh hangat. Untuk menambah kenyamanan, bisa juga dengan menambahkan  madu ke dalam teh, tetapi jangan berikan kepada bayi di bawah usia 1 tahun.

Teh hangat yang dimaniskan dengan madu dapat membantu menenangkan tenggorokan yang teriritasi. Teh juga menjaga tubuh tetap terhidrasi, yang merupakan langkah penting lainnya dalam mengobati sakit tenggorokan.

Selain teh, ada air hangat atau air putih yang menjadi salah satu cara paling mudah untuk memastikan tubuh tetap terhidrasi. Saat mengalami dehidrasi, tubuh tidak dapat memproduksi cukup air liur dan lendir untuk menjaga tenggorokan tetap terlumasi secara alami. Hal ini akan memperburuk pembengkakan dan peradangan.

Selain itu, minumlah minuman yang menenangkan seperti kaldu sederhana, sup ayam, atau teh tanpa kafein. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tak hanya itu, ada cara praktis dan paling hemat biaya untuk meredakan sakit tenggorokan yang bisa dilakukan di rumah, yakni dengan berkumur menggunakan air hangat dan garam. 

Cara pengobatan ini bisa dilakukan dengan menuangkan sekitar satu sendok makan garam ke dalam 8 ons air hangat. Lalu aduk garam di dalam air. Kemudian, minumlah beberapa teguk, tundukkan kepala, dan berkumurlah. Pastikan untuk tidak menelannya. Sebaliknya, ludahkan dan ulangi.

WEBMD | HEALTHLINE 

Pilihan Editor: 5 Dampak Kebiasaan Minum Air Dingin Setelah Makan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari untuk Mencegah Kerusakan Tulang

5 hari lalu

Ilustrasi pria memeriksa tulang. Shutterstock
5 Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari untuk Mencegah Kerusakan Tulang

Sejumlah makanan perlu dihindari untuk mencegah kerusakan tulang lebih dini. Apa saja?


Beda Radang dan Sakit Tenggorokan serta Penyebabnya

10 hari lalu

Radang Tenggorokan/Canva
Beda Radang dan Sakit Tenggorokan serta Penyebabnya

Sakit tenggorokan bisa merupakan efek samping dari penyakit lain seperti flu atau batuk. Apa bedanya dengan radang tenggorokan?


5 Jenis Minuman yang Dapat Memicu Stroke

15 hari lalu

Ilustrasi minuman manis (pixabay.com)
5 Jenis Minuman yang Dapat Memicu Stroke

Terlalu sering mengonsumsi minuman jeni berikut ini dapat memicu stroke jika tidak dikontrol dengan baik.


Trik Batasi Asupan Garam agar Terhindar dari Hipertensi

18 hari lalu

Ilustrasi menaburkan garam. shutterstock.com
Trik Batasi Asupan Garam agar Terhindar dari Hipertensi

Asupan garam yang berlebihan merupakan salah satu pemicu utama hipertensi, yang pada akhirnya dapat meningkatkan risiko penyakit jantung.


4 Manfaat Diet Rendah Garam

21 hari lalu

Ilustrasi garam epsom. Shutterstock
4 Manfaat Diet Rendah Garam

Berikut beberapa manfaat diet rendah garam bagi kesehatan tubuh.


5 Cara Diet Rendah Garam

21 hari lalu

Ilustrasi garam. Shutterstock
5 Cara Diet Rendah Garam

Berikut beberapa cara yang bisa dilakukan jika Anda ingin melakukan diet rendah garam.


5 Jenis Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi saat Perut Kosong

26 hari lalu

ilustrasi sakit perut (pixabay.com)
5 Jenis Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi saat Perut Kosong

Berikut jenis-jenis makanan dan minuman yang sebaiknya tidak dikonsumsi pada waktu perut kosong.


Kemenkes Akan Buat Aturan Labeling Kadar Gula, Garam, dan Lemak

29 hari lalu

FPC. Gula, Garam, Lemak. Shutterstock
Kemenkes Akan Buat Aturan Labeling Kadar Gula, Garam, dan Lemak

Kemenkes tengah menyusun Peraturan Menteri Kesehatan terkait implementasi penambahan label Gula, Garam, Lemak (GGL) dalam produk pangan.


5 Makanan dan Minuman yang Bisa Membantu Cepat Tidur

47 hari lalu

Ilustrasi tidur siang. Pexels/Ketut Subiyanto
5 Makanan dan Minuman yang Bisa Membantu Cepat Tidur

Berikut adalah beberapa makanan dan minuman yang dapat membantu Anda tidur lebih nyenyak.


7 Makanan dan Minuman yang Membuat Susah Tidur

47 hari lalu

Ilustrasi wanita alami kepala pusing saat bangun tidur. Foto: Freepik.com/Jcomp
7 Makanan dan Minuman yang Membuat Susah Tidur

Berikut makanan dan minuman yang sebaiknya dihindari sebelum tidur agar Anda bisa mendapatkan tidur yang lebih nyenyak.