Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Keluarga atau Karir? Ini Pilihan Puti Guntur Soekarno

image-gnews
Puti Guntur Soekarno. TEMPO/Ijar Karim
Puti Guntur Soekarno. TEMPO/Ijar Karim
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Puti Guntur Soekarno telah mengusungkan diri menjadi salah satu kandidat calon wakil gubernur Jawa Timur 2018. Istri dari Joy Kameron ini memiliki dua orang anak dari hasil pernikahannya. Mereka adalah Rakyan Ratri Syandriasari Kameron dan Rakyan Daanu Syahandra Kameron.

Puti, yang merupakan cucu Bung Soekarno, disibukkan dengan berbagai kegiatan sosial dan kampanye terkait pencalonannya. Kepada Tempo ia bercerita mengenai respon keluarga, khususnya anak-anak setelah mengetahui pencalonan Puti.

“Mereka santai aja. Hanya pada bilang, ‘yang penting yang terbaik aja buat mama’,” kata wanita yang dua periode menjadi Anggota DPR di Komisi Pendidikan itu saat di kantor Tempo,  Kamis 18 Januari 2018.

Baca juga: 
Sisi Lain Puti Guntur Soekarno, Ternyata Fans Fanatik Bollywood
Hadiah Ulang Tahun Istri Tidak Harus Mewah, Simak Barack Obama
Rahasia Pernikahan Bahagia: Istri Tampil Cantik, Suami?

Ia juga mengatakan kalau sudah ada kesepahaman antara dirinya dan keluarga sejak ia memutuskan untuk terjun ke dunia politik, “Memang sudah komitmen dari awal terjun ke dunia politik, keluarga mengerti,” katanya.

Menurutnya, kerja sama antara dirinya dengan sang suami adalah salah satu hal krusial yang dapat menjaga keharmonisan rumah tangga.

Lalu, bagaimana Puti membagi waktu di tengah kesibukan karier dengan rumah tangga?

“Kalau dibilang bagi waktu, menurut saya itu ideal banget sih, ya. Pasti akan ada miss-nya. Tapi yang pasti, kualitas aja. Kalau kuantitasnya udah pasti susah, apalagi pekerjaan saya begini,” kata Puti saat ditanya bagaimana tip membagi waktu antara karier dan rumah tangga.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun, ada beberapa hal yang selalu Puti lakukan untuk membuat waktu dengan keluarga berkualitas.

Jaga komunikasi
Puti mengungkapkan, dengan segala kecanggihan teknologi saat ini, cukup membantu dan memudahkan Puti untuk mengontrol anak-anaknya walaupun dari jauh, “Sekarang ‘kan udah bisa video call. Jadi saya suka video call mereka. Tanya lagi dimana atau lagi apa,” lanjutnya.

Manfaatkan waktu yang ada semaksimal mungkin
“Biasanya saya selalu menyempatkan waktu saat anak-anak sedang musim libur sekolah. Saya ajak liburan ke luar negeri atau luar daerah,” kata Puti dan menurutnya, hal tersebut merupakan salah satu cara untuk semakin mempererat hubungan antara mereka. Puti juga selalu menyempatkan diri untuk membuatkan sarapan pagi bagi keluarganya, atau sekedar ke kamar anak-anaknya jika memang sedang luang waktu.

Cari suasana atau kegiatan yang sangat berkualitas
Puti melanjutkan, biasanya ketika ia dan keluarganya liburan tidak pernah menyewa hotel. Mereka lebih mencari apartemen atau rumah untuk disewa. Hal itu dilakukan untuk menciptakan suasana rumah bagi keluarganya. Juga, merupakan kesempatan bagi Puti untuk menjalankan peran sebagai seorang istri dan ibu. Baca: Selain Istri Idrus Marham, Para Istri Pejabat Ini juga Cantik

“Walaupun capek (siapkan makanan, bersih-bersih rumah], tapi buat saya dengan seperti itu peran sebagai ibu rumah tangga bisa diterampilkan, yang belum tentu dalam keseharian saya di Jakarta bisa begitu,” kata Puti Guntur Soekarno.


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cerita Vanny Rosyane Korban KDRT Pejabat Kemenhub, Disekap hingga Dihantam Koper

1 hari lalu

Vanny Rosyane, korban kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) suaminya, Kepala Otoritas Bandar Udara Wilayah X Merauke Asep Kosasih dalam jumpa pers di Jakarta Pusat, Rabu, 24 April 2024. Tempo/Han Revanda Putra
Cerita Vanny Rosyane Korban KDRT Pejabat Kemenhub, Disekap hingga Dihantam Koper

Dalam kasus dugaan KDRT ini, Polres Metro Tangerang Kota menetapkan Kepala Otoritas Bandar Udara Wilayah X Merauke Asep Kosasih sebagai tersangka.


Pejabat Kemenhub Asep Kosasih Tersangka Dugaan KDRT, Sudah Gugat Talak Istri

1 hari lalu

Ilustrasi kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat
Pejabat Kemenhub Asep Kosasih Tersangka Dugaan KDRT, Sudah Gugat Talak Istri

Polres Metro Tangerang Kota resmi menetapkan Kepala Otoritas Bandar Udara Wilayah X Merauke, Asep Kosasih, sebagai tersangka dugaan tindak pidana kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) kepada istrinya, Vanny Rosyane.


Hari Kartini, Sosiolog Ungkap Masalah yang Masih Dialami Perempuan

5 hari lalu

Ilustrasi keluarga memasak bersama. Freepik.com
Hari Kartini, Sosiolog Ungkap Masalah yang Masih Dialami Perempuan

Hari Kartini merupakan momentum refleksi masih banyak persoalan terkait perempuan dan anak. Ini harapan sosiolog.


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

12 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Pamer Foto Lebaran 8 Tahun Terakhir, Andien Ceritakan 2 Karakter Berbeda Anaknya

16 hari lalu

Andien dan keluarga/Instagram -@andienaisyah
Pamer Foto Lebaran 8 Tahun Terakhir, Andien Ceritakan 2 Karakter Berbeda Anaknya

Penyanyi Andien menceritakan perjalanan foto Lebaran keluarganya selama 8 tahun terakhir


Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

16 hari lalu

Ilustrasi keluarga. Freepik.com/Lifestylememory
Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

KPAI meminta orang tua memanfaatkan momen libur Idul Fitri untuk memaksimalkan peran pengasuhan yang terbaik bagi anak.


Keluarga Sandera Ancam Bakar Israel jika Kesepakatan dengan Hamas Tidak Tercapai

25 hari lalu

Tslil Ben Baruch, 36, memegang plakat ketika para demonstran menghadiri protes 24 jam, menyerukan pembebasan sandera Israel di Gaza dan menandai 100 hari sejak serangan 7 Oktober oleh kelompok Islam Palestina Hamas, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas.  di Tel Aviv, Israel, 14 Januari 2024. REUTERS/Alexandre Meneghini
Keluarga Sandera Ancam Bakar Israel jika Kesepakatan dengan Hamas Tidak Tercapai

Keluarga sandera Israel mengancam akan membakar negara jika Perdana Menteri Benjamin Netanyahu tidak segera mencapai kesepakatan pertukaran sandera dengan Hamas.


8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

31 hari lalu

Ilustrasi isi kulkas. shutterstock.com
8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

Berikut deretan hal yang perlu diperhatikan sebelum memutuskan untuk membeli kulkas.


70 Mantan Pejabat AS Desak Biden Tekan Israel Akhiri Genosida di Gaza

35 hari lalu

Presiden AS Joe Biden melepas kacamata hitamnya ketika berbicara kepada media sebelum meninggalkan Gedung Putih menuju North Carolina, di Washington, AS, 18 Januari 2024. REUTERS/Evelyn Hockstein
70 Mantan Pejabat AS Desak Biden Tekan Israel Akhiri Genosida di Gaza

Hampir 70 mantan pejabat, diplomat, dan perwira militer AS mendesak Presiden Joe Biden untuk memperingatkan Israel atas serangannya di Gaza


6 Tips Memberi Tahu Anak soal Masalah Keluarga

37 hari lalu

Ilustrasi Ibu dan Anak. Sumber: Getty/mirror.co.uk
6 Tips Memberi Tahu Anak soal Masalah Keluarga

Ketika ada masalah keluarga, penting bagi orang tua untuk memberitahu anak dengan cara yang baik dan sesuai usianya.