Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kiat Membangun Tim Kerja, Main Video Games Bersama

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi kerja tim / team work. Shutterstock
Ilustrasi kerja tim / team work. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kerja tim sering kali dapat memberikan hasil akhir yang lebih baik dibanding dengan kerja perorangan. Itu sebabnya, membangun tim kerja yang solid menjadi sangat penting bagi perusahaan. Tak segan perusahaan mengeluarkan banyak dana untuk hal tersebut. Kegiatan membangun tim bisa dilakukan dengan banyak cara, tapi yang paling umum dilakukan adalah outbond. 

Baca juga: 3 Kesalahan Pemimpin yang Bisa Hancurkan Pekerjaan Tim

Sebenarnya ada cara yang lebih mudah dan mengasyikkan membangun sebuah tim yang solid. Cukup membeli konsol game, lalu biarkan tim bermain bersama. Hal itu disarankan oleh Greg Anderson, seorang peneliti yang ikut menulis studi tentang cara membangun tim untuk produktivitas kantor terbaik.

Dalam sebuah studi yang dipublikasikan dalam jurnal AIS Transactions on Human-Computer Interaction, dikatakan bermain video games dengan rekan kerja seseorang akan menghasilkan jam yang lebih produktif. Tapi tentu saja tidak dalam pengaturan kantor. 

"Permainan video tim mungkin benar-benar menjadi alternatif yang bisa dilakukan - dan mungkin bahkan optimal - untuk membangun tim," kata pemimpin peneliti Mark Keith, Associate Professor di Universitas Brigham Young (BYU) di Utah, Amerika Serikat, seperti dikutip Times of India.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hal yang sulit dari membangun sebuah tim adalah karena anggotanya memiliki pemikiran yang berbeda-beda. Perbedaan pendapat pun jadi hal biasa. Setiap orang memiliki ide masing-masing dan cara yang berbeda dalam melakukan tugasnya dalam memenuhi sebuah tujuan. 

Namun, yagn perlu dihindari adalah jika seseorang teguh terhadap pendapat atau ide yang ia sampaikan, lalu mengabaikan ide kreatif lainnya. Kadang-kadang ada ketegangan dan rasa kecewa ketika ide yang disampaikan tidak diterima sebagai keputusan bersama dalam tim. Tapi, sebuah tim yang solid akan menemukan jalan terbaik untuk mencapai keputusan kelompok. Dan biasanya, keputusan kelompok lebih baik dibandingkan dengan keputusan sendiri. 

Baca juga: Cara Membangun Kerjasama dengan Anggota Tim Kerja

TIMES OF INDIA | HUFFINGTON POST

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bocoran PS5 Pro Mengalir Deras, Sony Bentuk Tim Investigasi

36 hari lalu

PlayStation 5. Kredit: The Verge
Bocoran PS5 Pro Mengalir Deras, Sony Bentuk Tim Investigasi

Sony membentuk tim investigasi untuk menyelidiki kebocoran informasi PS5 Pro yang marak beredar di publik beberapa waktu belakangan.


Harga Konsol Game Genggam Pertama MSI Terungkap, Ini Detailnya

1 Februari 2024

Logo MSI. msi.com
Harga Konsol Game Genggam Pertama MSI Terungkap, Ini Detailnya

MSI mengumumkan konsol game genggam pertamanya yang diberi nama Claw A1M. Berapa harganya?


Bocoran Terbaru Nintendo Switch 2: Akan Miliki Layar 8 Inci

28 Januari 2024

Nintendo Switch dengan layar OLED. Kredit: GSM Arena
Bocoran Terbaru Nintendo Switch 2: Akan Miliki Layar 8 Inci

Sesuai laporan, Nintendo Switch 2 akan dibekali layar LCD berukuran 8 inci.


5 Film Sukses yang Sebelumnya Adaptasi Film dari Games

16 September 2023

Prince of Persia: The Sands of Time. wikipedia.org
5 Film Sukses yang Sebelumnya Adaptasi Film dari Games

Banyak film yang juga adaptasi film dari sebuah permainan games atau video games yang cukup sukses.


Microsoft Akan Tutup Toko Online Xbox 360 Tahun Depan

18 Agustus 2023

Xbox 360. Casey Rodgers/AP Images for Microsoft
Microsoft Akan Tutup Toko Online Xbox 360 Tahun Depan

Microsoft (MSFT.O) mengatakan akan menghentikan toko online dan pasar Xbox 360 tahun depan.


Cara Membangun Kerja Tim yang Solid

14 Agustus 2023

Ilustrasi kerja tim / team work. Shutterstock
Cara Membangun Kerja Tim yang Solid

Ada beberapa faktor yang mempengaruhi keberhasilan kerja tim. Berikut faktor-faktor tersebut dan cara membangun tim kerja yang solid.


Sony Mengonfirmasi Tengah Mengerjakan Konsol Game Portabel Bernama Project Q, PS5 Kian Digdaya?

30 Mei 2023

Tampilan baru PlayStation Plus di PS5. (PlayStation)
Sony Mengonfirmasi Tengah Mengerjakan Konsol Game Portabel Bernama Project Q, PS5 Kian Digdaya?

Proyek anyar konsol game ini diumumkan Sony melalui PlayStation Showcase 2023 yang digelar pada Kamis pekan lalu.


Game The Crew Motorfest Diluncurkan Tahun ini

5 Februari 2023

Ilustrasi video game. Sumber: Korea e-Sports Association via Facebook/asiaone.com
Game The Crew Motorfest Diluncurkan Tahun ini

Akses awal game balap mobil The Crew Motorfest sudah terbuka sekarang meski hanya untuk PC.


Saran Langkah Awal untuk Membangun Tim Kerja yang Berbeda

9 Oktober 2022

Ilustrasi wanita dan rekan kerja. Freepik.com
Saran Langkah Awal untuk Membangun Tim Kerja yang Berbeda

Tim kerja yang beragam gender telah terbukti menghasilkan ide-ide ilmiah yang lebih baru dan lebih berdampak daripada yang tidak beragam. Apa lagi?


Pandemi Bikin Orang Berjarak, Lakukan 5G untuk Mempererat Hubungan Tim Kerja

28 Mei 2022

Ilustrasi rapat karyawan. shutterstock.com
Pandemi Bikin Orang Berjarak, Lakukan 5G untuk Mempererat Hubungan Tim Kerja

Pertemuan tatap muka penting untuk memotivasi dan membangun keakraban tim kerja. Kegiatan yang terpaksa direm selama pandemi.