Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Obat Tradisional VCO Bisa Cegah Luka Decubitus, Begini Caranya

Reporter

image-gnews
Virgin Coconate Oil (VCO) yang sudah dalam kemasan. Kredit: Simon Lolonlun/Antara
Virgin Coconate Oil (VCO) yang sudah dalam kemasan. Kredit: Simon Lolonlun/Antara
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDecubitus merupakan luka yang timbul disebabkan oleh tekanan berlebihan, pergesekan dan pergeseran dampak dari kondisi lama berbaring atau pasien yang tidak berubah posisi untuk waktu yang lama. Seluruh bagian tubuh memiliki risiko terkena luka decubitus. Tetapi, luka decubitus biasanya terjadi pada kulit/jaringan di sekitar area tulang yang menonjol, seperti siku, sakrum, bokong, tumit, dan pergelangan kaki.

Melansir dari Dinkes.jogjaprov.go.id, pasien yang memiliki risiko tinggi terkena luka decubitus merupakan pasien dengan kondisi medis seperti diabetes, stroke, keganasan/kanker, pasca operasi/pembedahan dengan prosedur perawatan yang lama, sakit kritis dan mendapatkan perawatan di ICU, lansia, maupun kondisi sejenis lainnya.

Luka decubitus dapat dicegah, hal tersebut lebih baik daripada harus mengobati. Untuk melakukan pencegahan Anda dapat memerhatikan beberapa hal, seperti mengurangi risiko, penanganan inkontinensia, asupan nutrisi yang baik dan memberikan edukasi kepada pasien dan keluarga.

Virginia Coconut Oil (VCO) bisa digunakan untuk mencegah decubitus ini. VCO adalah minyak kelapa murni yang dibuat tanpa proses pemanasan. Di dalam minyak ini terkandung zat aktif medium chain fatty acid (MCFA) yang terdiri dari caprilic acid, capric acid, oleic acid, serta linoleic acid. VCO terbilang mudah didapatkan di apotek maupun toko obat dan harganya cukup terjangkau.

VCO mengandung pelembap alami yang dapat membatu menjaga kelembaban kulit sehingga baik untuk kulit kering, kasar dan bersisik. Minyak ini juga mengandung kandungan asam lemak jenuh rantai sedang yang membuatnya mudah masuk ke lapisan kulit dalam agar bisa mempertahankan kelenturan serta kekenyalan kulit.

Menggunakan VCO sangat mudah, gunakan VCO seperti halnya menggunakan pelembap dengan cara meratakannya pada area yang berisiko terjadinya luka yakni punggung, kaki dan tangan pasien dan semua area yang bersentuhan langsung dengan matras.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menggunakan bahan-bahan alami untuk perawatan luka termasuk decubitus juga merupakan wujud dari implementasi Undang-undang Nomor 36 tahun 2009 pasal 101 yang menyatakan “Sumber obat tradisional yang sudah terbukti berkhasiat dan aman digunakan dalam pencegahan, pengobatan, perawatan dan atau pemeliharaan kesehatan tetap dijaga kelestariannya”.

VALMAI ALZENA KARLA 

Baca: Decubitus, Luka yang Sering Dialami Lansia dan Cara Pencegahannya

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


4 Hal tentang Progeria, Penyebab Anak Usia Dini Tampak Menua

2 hari lalu

Ilustrasi progeria. Shuttestock
4 Hal tentang Progeria, Penyebab Anak Usia Dini Tampak Menua

Sammy Basso, penyintas progeria, meninggal pada usia 28 tahun


Setahun Genosida Israel, 1 dari 55 Warga Palestina di Gaza Tewas Terbunuh

4 hari lalu

Seorang anak Palestina berdiri di atas reruntuhan rumah yang hancur akibat serangan militer Israel, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Khan Younis di Jalur Gaza selatan pada 7 Oktober 2024. Puing-puing itu 14 kali lipat yang terkumpul di Gaza antara tahun 2008 dan dimulainya perang setahun yang lalu. REUTERS/Mohammed Salem
Setahun Genosida Israel, 1 dari 55 Warga Palestina di Gaza Tewas Terbunuh

Selama setahun terakhir, serangan Israel telah menewaskan sedikitnya 41.615 warga Palestina yang tinggal di Gaza, setara dengan 1 dari setiap 55 orang


Peneliti BRIN Ungkap 5 Kelompok Keong Darat yang Biasa Jadi Obat Tradisional

6 hari lalu

Hama keong. ANTARA/Yusran Uccang
Peneliti BRIN Ungkap 5 Kelompok Keong Darat yang Biasa Jadi Obat Tradisional

Tak hanya tradisional, global pun telah mengenal dan memanfaatkan keong darat dalam penelitian bidang kuliner, obat, dan kosmetik.


Saran Pemilihan Warna Batik Sesuai Undertone Kulit

10 hari lalu

Ilustrasi kain batik. TEMPO/M Taufan Rengganis
Saran Pemilihan Warna Batik Sesuai Undertone Kulit

Sebelum memilih warna batik penting untuk memahami undertone kulit dengan tiga jenis yang utama, yakni warm, cool, dan netral.


Penyebab Kulit Wajah Berminyak

18 hari lalu

Ilustrasi wanita memijat wajah. Freepik.com/user15285612
Penyebab Kulit Wajah Berminyak

Wajah berminyak merupakan kondisi ketika sebum dalam jumlah berlebihan diproduksi oleh kelenjar sebasea


Pemimpin Hizbullah Bersumpah Jadikan Israel Neraka Usai Gelombang Ledakan di Lebanon

23 hari lalu

Orang-orang menyaksikan pemimpin Hizbullah Lebanon Sayyed Hassan Nasrallah menyampaikan pidato yang disiarkan televisi di Sidon, Lebanon, 25 Agustus 2024. REUTERS/Hassan Hankir
Pemimpin Hizbullah Bersumpah Jadikan Israel Neraka Usai Gelombang Ledakan di Lebanon

Pemimpin Hizbullah Hassan Nasrallah bersumpah akan membuat Israel merasakan 'neraka', setelah gelombang ledakan peralatan komunikasi di Lebanon


32 Orang Tewas dan Ribuan Warga Lebanon Terluka dalam 2 Gelombang Ledakan Perangkat Nirkabel

23 hari lalu

Sebuah tempat tentara Lebanon melakukan ledakan terkendali perangkat walkie-talkie di luar American University of Beirut Medical Center, di Beirut, Lebanon, 18 September 2024. REUTERS/Mohamed Azakir
32 Orang Tewas dan Ribuan Warga Lebanon Terluka dalam 2 Gelombang Ledakan Perangkat Nirkabel

Hizbullah menuduh Israel berada di balik ledakan alat komunikasi baik pager hingga walkie talkie di Lebanon


Ledakan Pager Massal di Lebanon, Hizbullah Bersumpah Balas Israel

25 hari lalu

Seorang tentara berjaga di dekat American University of Beirut Medical Center (AUBMC) setelah lebih dari 1.000 orang, termasuk pejuang Hizbullah dan petugas medis terluka ketika pager yang mereka gunakan untuk berkomunikasi meledak di seluruh Lebanon, di Beirut, Lebanon, 17 September 2024. Hizbullah mengatakan pihaknya menganggap Israel
Ledakan Pager Massal di Lebanon, Hizbullah Bersumpah Balas Israel

Hizbullah bersumpah memberikan "hukuman yang adil" kepada Israel menyusul serangkaian ledakan pager yang mematikan di seluruh Lebanon.


Ledakan Massal Pager di Lebanon: Rumah Sakit Kewalahan Menampung Korban

25 hari lalu

Seorang korban dibawa dengan tandu di luar American University of Beirut Medical Center (AUBMC) setelah pager yang mereka gunakan untuk berkomunikasi meledak di seluruh Lebanon, di Beirut, Lebanon, 17 September 2024. REUTERS/Mohamed Azakir
Ledakan Massal Pager di Lebanon: Rumah Sakit Kewalahan Menampung Korban

Sejumlah rumah sakit di seluruh Lebanon kewalahan merawat hampir 3.000 pasien setelah ledakan massal pager atau alat komunikasi penyeranta pada Selasa


Ledakan Truk Tangki Haiti, Lebih dari 15 Orang Tewas dan 40 Terluka

28 hari lalu

Ilustrasi kebakaran. ANTARA
Ledakan Truk Tangki Haiti, Lebih dari 15 Orang Tewas dan 40 Terluka

Korban luka diangkut ke rumah sakit setelah ledakan terjadi di dekat Miragoane di wilayah Nippes selatan Haiti, kata para pejabat.