Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

3 Kesalahan Orang Indonesia dalam Mengelola Password Akun di Internet

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Ilustrasi Password. Kredit: the Register
Ilustrasi Password. Kredit: the Register
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jangan sampai kamu baru menyadari pentingnya mengelola dan menjaga password akun di internet sebelum kebobolan. Bahkan yang sudah berhati-hati sekalipun, masih ada yang mengalami pencurian data karena akunnya diretas.

Survei agensi riset pasar YouGov pada September 2021 kepada 13 ribu responden menunjukkan beberapa kesalahan dalam mengelola keamanan sandi atau kata kunci akun internet yang bisa berakibat fatal. Product Marketing Manager, Google Indonesia, Amanda Chan mengatakan, orang yang pernah menjadi korban pelanggaran data berpotensi sepuiluh kali lipat untuk menjadi korban peretasan. "Jangan mengorbankan keamanan demi kemudahan sesaat," katanya dalam jumpa daring "Shop Safer with Google" pada Rabu, 3 November 2021.

Berikut tiga kesalahan yang kerap dilakukan orang Indonesia dalam mengelola dan menjaga password:

  • Berbagi password
    Penelitian ini menemukan, tiga dari lima responden memberikan kata sandi kepada teman atau keluarga. Password yang dibagi biasanya untuk layanan yang dapat digunakan bersama-sama, seperti akun platform streaming, layanan pesan-antar makanan, dan situs e-commerce.

  • Membuat kata sandi yang lemah
    Separuh dari responden Indonesia memakai sandi yang mudah ditebak dengan memadukan hal-hal yang paling gampang diretas. Misalkan tanggal penting, nama pasangan, nama hewan peliharaan, hingga kode pos. Hampir satu dari empat orang menyimpan sandi dalam aplikasi ‘Note' atau catatan di ponsel, yang umumnya tidak terenkripsi atau sangat mudah diakses.

    Iklan
    Scroll Untuk Melanjutkan

  • Satu password untuk semua
    Sebanyak 79 persen responden Indonesia menggunakan sandi yang sama untuk beberapa situs. Dari jumlah itu, dua dari lima orang melakukannya sampai kesepulih situs berbeda. Di antara kelompok ini, 40 persen mengatakan berbuat begitu karena khawatir tidak bisa mengingat kata sandi, sedangkan 30 persen beralasan demi kemudahan.

Baca juga:
OJK Ingatkan 6 Data Finansial Nasabah Ini Tidak Boleh Disebar ke Siapapun

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Konten Sora OpenAI Dituding Memakai Referensi YouTube, Google Berjanji Akan Memeriksanya

10 jam lalu

Ilustrasi OpenAI. REUTERS/Dado Ruvic
Konten Sora OpenAI Dituding Memakai Referensi YouTube, Google Berjanji Akan Memeriksanya

Aplikasi Sora OpenAI dituding melanggar hak cipta dan mendapatkan referensi dari YouTube. Google akan mengusut masalah ini.


Kerja Sama Apple dan OpenAI, ChatGPT Dikabarkan Bakal Tersemat di iOS 18

14 jam lalu

Sejumlah pengunjung memadati Apple Store saat iPhone 15 baru secara resmi mulai dijual di seluruh Cina di Apple Store di Shanghai, Cina 22 September 2023. REUTERS/Aly Song
Kerja Sama Apple dan OpenAI, ChatGPT Dikabarkan Bakal Tersemat di iOS 18

Disebut-sebut, Apple kerja sama dengan OpenAI dan Google dipicu upayanya untuk ekspansi ke ranah teknologi AI.


Terpopuler Bisnis: Besaran Iuran BPJS Kesehatan setelah Diganti KRIS, Profil Grace Natalie hingga Lowongan Kerja di Kominfo

19 jam lalu

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau fasilitas dan pelayanan kesehatan di RSUD Sibuhuan, Kabupaten Padang Lawas, Provinsi Sumatra Utara, pada Jumat, 15 Maret 2024. Jokowi melihat proses pelayanan BPJS Kesehatan yang dia klaim sudah baik. Kris - Biro Pers Sekretariat Presiden
Terpopuler Bisnis: Besaran Iuran BPJS Kesehatan setelah Diganti KRIS, Profil Grace Natalie hingga Lowongan Kerja di Kominfo

Berita terpopuler ekonomi dan bisnis sepanjang Rabu, 15 Mei 2024 antara lain tentang besaran iuran BPJS Kesehatan setelah diganti sistem KRIS.


Harga Langganan Starlink per Bulan dan Keuntungannya

1 hari lalu

Salah satu warga Indonesia asal Bandung mulai menggunakan layanan internet milik Elon Musk, Starlink pada Sabtu, 4 Mei 2024. Foto: Dokumen pribadi/Asep Indrayana
Harga Langganan Starlink per Bulan dan Keuntungannya

Harga Starlink per bulannya dimulai dari Rp750.000. Biaya ini belum termasuk dengan perangkat keras. Berikut rincian biaya paket lainnya.


10 Cara agar Internet Tidak Lemot, Salah Satunya Tutup Aplikasi

1 hari lalu

Berikut ini beberapa cara agar internet tidak lemot. Salah satunya dengan merefresh layanan data hingga berpindah ke lokasi yang tepat. Foto: Canva
10 Cara agar Internet Tidak Lemot, Salah Satunya Tutup Aplikasi

Berikut ini beberapa cara agar internet tidak lemot. Salah satunya dengan merefresh layanan data hingga berpindah ke lokasi yang tepat.


Google Coba Jalankan ChromeOS di Android, Ingin Saingi Samsung DeX?

1 hari lalu

Chrome OS
Google Coba Jalankan ChromeOS di Android, Ingin Saingi Samsung DeX?

Google hadirkan ChromeOS ke perangkat Android. Tim Android Authority telah berhasil jalankan ChromiumOS pada mesin virtual dengan kode "ferrochrome."


Bagaimana Guru Beri Teladan Keamanan Siber? Studi Ini Ungkap 2 Sikap Kontradiktif

2 hari lalu

Ilustrasi kejahatan siber. (Antara/Pixabay)
Bagaimana Guru Beri Teladan Keamanan Siber? Studi Ini Ungkap 2 Sikap Kontradiktif

Pengetahuan soal keamanan siber dan cara menjaganya tidaklah cukup. Keamanan data harus terus dipraktikkan sehari-hari dan menjadi budaya sosial.


Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

2 hari lalu

Ilustrasi anak main ponsel pintar. (Shutterstock.com)
Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

Android menyediakan fitur yang bisa digunakan penggunanya untuk membatasi penggunaan smartphone dalam sehari agar tidak menjadi kecanduan.


Begini Cara Memburamkan Rumah Anda di Google Street View

2 hari lalu

Sebuah rumah dibuat buram di Google Street View.  (Google Street View)
Begini Cara Memburamkan Rumah Anda di Google Street View

Memburamkan rumah di Google Street View hanya dapat dilakukan menggunakan komputer atau laptop.


Kekayaan Pendiri Google Mencapai Bilangan Kuadriliun, Berapa Triliun?

3 hari lalu

Larry Page dan Sergey Brin
Kekayaan Pendiri Google Mencapai Bilangan Kuadriliun, Berapa Triliun?

Gabungan kekayaan pendiri Google Larry Page dan Sergey Brin mencapai kuadriliun. Berapa triliun banyaknya?