Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Kondisi yang Menyebabkan Gangguan Tidur, Mimpi Buruk dan Sindrom Kaki Gelisah

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi teror mimpi buruk. dailymail.co.uk
Ilustrasi teror mimpi buruk. dailymail.co.uk
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gangguan tidur yang mengakibatkan sulit terlelap bisa mempengaruhi aktivitas manusia. Akibatnya, seseorang akan mengalami kantuk saat siang, kelelahan, sulit berkonsentrasi, gangguan suasana hati. Merujuk American Psychiatric Association, gangguan tidur biasanya berhubungan dengan masalah kesehatan mental, antara lain depresi dan kecemasan.

Apa saja gangguan tidur?

  1. Insomnia

Insomnia merupakan gangguan tidur paling umum. Orang akan kesulitan tidur malam sesuai jam normal. Insomnia juga membuat orang tak bisa tidur sampai pagi. Insomnia ditandai tiga tahap. Pertama, tahap episodik, gejala insomnia berlangsung satu sampai tiga bulan. Kedua, persisten, bertahan selama tiga bulan atau lebih. Ketiga, kondisi berulang, insombia bisa hilang namun tetap sering kambuh.

  1. Sleep apnea

Sleep apnea gangguan tidur menyebabkan orang kesulitan bernapas saat tidur. Mengutip American Association of Sleep Technologists,  seseorang yang mengalami sleep apnea biasanya akan terbangun saat malamn karena tenggorokan menjadi sakit atau kering, mendengkur.

Tidur tak nyenyak karena sering terbangun akibat terengah-engah atau tersedak. Seperti efek gangguan tidur lainnya, orang akan mengantuk saat siang, kekurangan energi, sakit kepala, kelelahan, dan mudah tersinggung.

  1. Narkolepsi

Narkolepsi membuat orang secara mendadak merasa sangat lelah dan tertidur tiba-tiba. Merujuk Healthline, gangguan narkolepsi renran menyebabkan kelumpuhan tidur atau kesulitan bergerak setelah bangun.

  1. Sindrom kaki gelisah

Sindrom kaki gelisah gangguan tidur ini telah mempengaruhi 7 sampai 10 persen orang di Amerika Serikat. Mengutip Sleep Foundation, sindrom kaki gelisah biasanya ditandai rasa berdenyut, gatal, dan sensasi nyeri di kaki. Orang akan terus menggerakan kaki saat sedang tidur. Kondisi itu yang mengakibatkan orang yang mengalami sindrom kaki gelisah sulit tidur nyenyak.

  1. Parasomnia
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Parasomnia termasuk mimpi buruk, teror malam (night terror), berjalan sambiil tidur, kebingungan. Night terror yang diartikan sebagai teror malam atau gangguan tidur malam sambil berteriak merupakan kondisi yang menyebabkan seseorang akan bereaksi ketakutan. Gejala lainnya saat mengalami night terror, yaitu meronta-ronta, berjalan, menangis ketika sedang tidur.

Sedangkan nightmare atau mimpi buruk yang dialami seseorang saat tidur. Mengutip Science Daily sebagian besar mimpi buruk menggambarkan kesedihan, kebingungan, dan rasa bersalah.

DELFI ANA HARAHAP

Baca: Manfaat Tes Polisomnografi untuk Memeriksa Gangguan Tidur

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hindari Paracetamol Sambil Minum Kopi, Ini Efek yang Ditimbulkannya

1 hari lalu

Ilustrasi kopi panas. Foto: Unsplash.com/Rene Porter
Hindari Paracetamol Sambil Minum Kopi, Ini Efek yang Ditimbulkannya

Seseorang perlu waspada agar tidak mengonsumsi paracetamol bersamaan dengan minum kopi. Apa alasannya?


Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

4 hari lalu

Ilustrasi stres. TEMPO/Subekti
Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.


5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

4 hari lalu

Ilustrasi perempuan tidur. Foto: Freepik.com
5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

Berikut beberapa teknik pernapasan yang dapat Anda praktikkan untuk memeprmudah tidur pada malam hari


5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

9 hari lalu

Ilustrasi wanita alami kepala pusing saat bangun tidur. Foto: Freepik.com/Jcomp
5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.


Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

9 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

Penderita diabetes tipe 2 mengalami masalah gangguan tidur karena ketidakstabilan kadar gula darah dan gejala terkait diabetes.


8 Cara Mencegah Jet Lag ala Pramugari setelah Penerbangan Jarak Jauh

9 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang kelas ekonomi. Freepik.com/DC Studios
8 Cara Mencegah Jet Lag ala Pramugari setelah Penerbangan Jarak Jauh

Pramugari dan pakar perjalanan berbagi cara mencegah jet lag setelah penerbangan jarak jauh, dari mengatur waktu sampai jalan-jalan sore hari.


4 Tipe Tidur dan Pengaruhnya pada Kesehatan, Anda Masuk yang Mana?

10 hari lalu

Ilustrasi tidur siang. Pexels/Meruyert Gonullu
4 Tipe Tidur dan Pengaruhnya pada Kesehatan, Anda Masuk yang Mana?

Penelitian selama 10 tahun menemukan empat tipe tidur pada lebih dari 3.000 orang. Apa saja dan pengaruhnya pada kesehatan?


Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

12 hari lalu

Ilustrasi tidur gelisah atau sulit tidur. Shutterstock
Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

Pilihan makanan adalah pertimbangan penting untuk memastikan kualitas tidur yang baik. ada yang bisa membantu tidur sementara lain merusaknya.


Jaga Kesehatan dengan Menerapkan Waktu Tidur Ideal

16 hari lalu

Ilustrasi perempuan tidur. Foto: Freepik.com
Jaga Kesehatan dengan Menerapkan Waktu Tidur Ideal

Berikut waktu tidur ideal agar kesehatan tubuh terus terjaga. Jangan tidur terlalu malam bila tak ada kepentingan khusus.


Pentingnya Power Nap Saat Perjalanan Jauh, Ini Maksudnya

17 hari lalu

Ilustrasi tidur di dalam mobil. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Pentingnya Power Nap Saat Perjalanan Jauh, Ini Maksudnya

Tidur singkat atau power nap dapat membantu masyarakat menjaga kesehatan fisik dan mental selama perjalanan jauh dengan kendaraan. Kenapa penting?